Andi mendapat kue 5/6 bagian dan susi mendapat 6 per 7 bagian dari kue yang sama

Klik Untuk Melihat Jawaban


#Jawaban di bawah ini, bisa saja tidak akurat dikarenakan si penjawab mungkin bukan ahli dalam pertanyaan tersebut. Pastikan mencari jawaban lain dari berbagai sumber terpercaya, sebelum mengklaim jawaban tersebut adalah benar. Semangat Belajar..#


Dijawab oleh ### Pada Mon, 11 Jul 2022 04:39:58 +0700 dengan Kategori Matematika dan Sudah Dilihat ### kali

-☄math ☄

Soal

Andi = 5/6

Susi = 6/7

Pernyataan yang benar yaitu?

Cara

Menggunakan perbandingan

#

#

#

#

Sehingga pernyataan yang benar adalah Susi mendapat lebih banyak bagian kue

Baca Juga: setelah 9 bulan uang tabungan Sisi di koperasi berjumlah Rp.3.815.000,00. Koperasi memberi jasa simpanan berupa bunga 12% pertahun. Tabungan awal Susi di koperasi adalah... (mohon caranyanya yaa)


cd.dhafi.link/jawab Merupakan Website Kesimpulan dari forum tanya jawab online dengan pembahasan seputar pendidikan di indonesia secara umum. website ini gratis 100% tidak dipungut biaya sepeserpun untuk para pelajar di seluruh indonesia. saya harap pembelajaran ini dapat bermanfaat bagi para pelajar yang sedang mencari jawaban dari segala soal di sekolah. Terima Kasih Telah Berkunjung, Semoga sehat selalu.

Q. Spesial Eid Al Adha/ Idul adha¹53+³435=²53+435=³53+435=Semoga Sukses;-)ʕ•ﻌ•ʔ​

Ubahlah ke desimal, 2 angka dibelakang koma1. 4/82. 5/73. 3/4​

sedangkan pecahan dengan cara nya!1. 22/64=2. 54/27=3. 92/42=​

P 23 x 21 + 98 - 32 x 11 = ... ? Nt : Mau Pensi tanggal 17 Juli ...

Q.[tex] \\ \\ \\ \\ \\ \\ \\ \\ [/tex][tex] \tt \: f(y) = 6y + {2}^{ {2}^{y} } - 12 \\ \tt \: f(3) = ..[/tex][tex] \\ \\ \\ \\ \\ \\ [ … /tex]$elamat /\/\engerjakan​

Tolong Bantu Jawab Sekarang Kalau BisaPoinnya Bisa Dapat 25 Makasih​

maaf mau tanya kak-5 sama -3 lebih besar yang mana? soalny aq baru naek kls 6 SD mksh yaa kak/bangsoalny bsk sekolah​

nanti dikasih 40 poin​

√6.241 = √7.396 = √9.025 = √10.000 = √13.225 = tolong foto dengan caranya

plis bantuin bsk masuk sekolahmkaasih y sama penjelasan ny soalny aq lebih suka sama penjelasan ny​

Andi mendapat kue 5/6 bagian dan susi mendapat 6 per 7 bagian dari kue yang sama
Ilustrasi freepik.com

PWMU.CO – Soal dan pembahasan Asesmen Kompetensi Minimum (AKM) Literasi Numerasi SD Level 2 ini diadaptasi dari https://pusmenjar.kemdikbud.go.id/akm/ dengan penyempurnaan pembahasan yang lebih lengkap dan jelas.

Semoga dapat membantu pemahaman para siswa.

Soal 1. Perhatikan gambar berikut!

Andi mendapat kue 5/6 bagian dan susi mendapat 6 per 7 bagian dari kue yang sama
Gambar 1

Andi mendapatkan kue 2 3/7 bagian. Berapa banyak bagian kotak putih yang harus Andi arsir agar sesuai bagiannya?

a. 6 b. 7 c. 9 d. 13

Jawaban: c

Pembahasan:

Andi mendapat kue 5/6 bagian dan susi mendapat 6 per 7 bagian dari kue yang sama
Gambar 2

Jadi kotak putih yang harus Andi arsir sebanyak 9 bagian.

Soal 2. Budi memegang angka 61%, Dinda memegang angka 0,7, Ade memegang angka 0,68 dan Yuda memegang angka 5/9. Mereka diminta berbaris sesuai urutan angka yang mereka pegang. Apabila urutan berdiri mulai dari yang terbesar, maka yang berada tepat di belakang Ade adalah . . .

Jawaban: Budi

Pembahasan:

Samakan semua bentuk pecahan menjadi desimal:

Budi = 61% = 0,61

Dinda = 0,7

Ade = 0,68

Yuda = 5/9 = 0,55555555… = 0,56

Maka urutan dari yang terbesar adalah Dinda, Ade, Budi, dan Yuda. Jadi, yang berada tepat di belakang Ade adalah Budi.

Soal 3. Andi mendapat kue 5/6  bagian dan Susi mendapat 6/7 bagian dari kue yang sama. Pernyataan berikut ini yang benar adalah . . .

PernyataanBenarSalah
Andi mendapatkan kue lebih banyak  
Susi mendapatkan kue lebih banyak  
Andi dan Susi mendapatkan bagian yang sama  
Andi mendapatkan kue lebih sedikit  

Jawaban:

PernyataanBenarSalah
Andi mendapatkan kue lebih banyak Ö
Susi mendapatkan kue lebih banyakÖ 
Andi dan Susi mendapatkan bagian yang sama Ö
Andi mendapatkan kue lebih sedikitÖ 

Pembahasan:

Andi = 5/6 = 35/42

Susi = 6/7 = 36/42

Soal 4. Perhatikan koleksi stiker milik Anton berikut ini!

Andi mendapat kue 5/6 bagian dan susi mendapat 6 per 7 bagian dari kue yang sama

Pilihlah ‘Benar’ atau ‘Salah’ dari pernyataan berikut ini!

PernyataanBenarSalah
Sepertiga stiker milik Anton berbentuk segi delapan.  
Stiker Anton yang paling sedikit adalah berbentuk persegi.  

Jawaban:

PernyataanBenarSalah
Sepertiga stiker milik Anton berbentuk segi delapan.Ö 
Stiker Anton yang paling sedikit adalah berbentuk persegi. Ö

Pembahasan:

Stiker segi-8 = 3/9 = 1/3

Stiker yang paling sedikit yaitu bintang dan persegi dengan jumlah masing-masing sebanyak 1 buah.

Soal 5. Perpustakaan sekolah mendapatkan sumbangan buku-buku dari orangtua murid. Sebanyak 30% adalah buku cerita fiksi, 0.25 buku pelajaran, dan sisanya buku ensiklopedia. Berapa bagian dari semua buku yang disumbangkan merupakan buku ensiklopedia?

a. 7/12 bagian b. 9/20 bagian c. 1/3 bagian d. 1/4 bagian

Jawaban: b

Pembahasan:

Semua buku yang ada di perpustakaan adalah 1 kesatuan atau 1 bagian.

Dari satu bagian utuh tersebut, dibedakan menjadi beberapa jenis, yaitu:

Buku cerita fiksi = 30% = 30/100 = 3/10

Buku pelajaran = 0,25 = 25/100 = 1/4

Buku ensiklopedia = 1 – 3/10 – 1/4 = 20/20 – 6/20 – 5/20 = 9/20 bagian

Soal 6. Budi memegang angka 61%, Dinda memegang angka 0.7, Ade memegang angka 0.68 dan Yuda memegang angka 5/9Mereka disuruh berbaris sesuai urutan bilangan yang mereka pegang. Urutan mulai dari yang terkecil berdiri paling depan adalah ….

a. Yuda, Budi, Ade, Dinda

b. Dinda, Yuda, Budi, Ade

c. Budi, Dinda, Ade, Yuda

d. Yuda, Ade, Dinda, Budi

Jawaban: a

Pembahasan:

Samakan semua bentuk pecahan menjadi decimal:

Budi = 61% = 0,61

Dinda = 0,7

Ade = 0,68

Yuda = 5/9 = 0,55555555… = 0,56

Maka urutan mulai dari yang terkecil adalah Yuda, Budi, Ade, Dinda.

Soal 7. Perhatikan penjumlahan bilangan 5 angka berikut!

Andi mendapat kue 5/6 bagian dan susi mendapat 6 per 7 bagian dari kue yang sama

Berapa nilai A yang harus kamu ganti supaya hasil penjumlahan tersebut bilangan 6 angka?

Jawaban:

AngkaBisaTidak
6 Ö
7 Ö
8Ö 
9Ö 

Pembahasan:

Jika A = 6, maka 31.732 + 68.266 = 99.998 (hasil penjumlahan 5 angka)

Jika A = 7, maka 31.732 + 68.267 = 99.999 (hasil penjumlahan 5 angka)

Jika A = 8, maka 31.732 + 68.268 = 100.000 (hasil penjumlahan 6 angka)

Jika A = 9, maka 31.732 + 68.269 = 100.001 (hasil penjumlahan 6 angka)

Soal 8. Perhatikan keterangan pada gambar lift di bawah ini!

Andi mendapat kue 5/6 bagian dan susi mendapat 6 per 7 bagian dari kue yang sama

Di dalam lift sudah berisi 5 orang dengan jumlah berat badan 380 kg. Sedangkan di luar lift, Andi, Rosa, dan Joni akan masuk ke dalam lift yang sama. Dua orang yang dapat masuk secara bersamaan ke dalam lift tersebut adalah ….

a. Andi dan Joni

b. Andi dan Rosa

c. Rosa dan Joni

Jawaban: a dan c

Pembahasan:

Kapasitas lift 550 kg dan sudah ada 5 orang dengan total berat 380 kg, sehingga sisa kapasitas = 550 – 380 =170 kg. Maka yang dapat masuk bersamaan ke dalam lift adalah Andi dan Joni atau Rosa dan Joni

Soal 9. Perhatikan keterangan pada gambar lift di bawah ini!

Andi mendapat kue 5/6 bagian dan susi mendapat 6 per 7 bagian dari kue yang sama

Di dalam lift sudah berisi 5 orang dengan jumlah berat badan 380 kg. Sedangkan di luar lift, Andi, Rosa, dan Joni akan masuk ke dalam lift yang sama. Pilihlah ‘Benar’ atau ‘Salah’ untuk setiap pernyataan berikut!

PernyataanBenarSalah
Andi, Rosa, dan Joni dapat masuk dan menggunakan lift secara bersama-sama.  
Lift sudah tidak dapat diisi lagi.  

Jawaban:

PernyataanBenarSalah
Andi, Rosa, dan Joni dapat masuk dan menggunakan lift secara bersama-sama. Ö
Lift sudah tidak dapat diisi lagi. Ö

Pembahasan:

Kapasitas lift 550 kg dan sudah ada 5 orang dengan total berat 380 kg, sehingga sisa kapasitas = 550 – 380 =170 kg. Maka yang dapat masuk bersamaan ke dalam lift adalah Andi dan Joni atau Rosa dan Joni.

Soal 10. Perhatikan keterangan pada gambar lift di bawah ini!

Andi mendapat kue 5/6 bagian dan susi mendapat 6 per 7 bagian dari kue yang sama

Di dalam lift sudah berisi 5 orang dengan jumlah berat badan 380 kg. Sedangkan di luar lift, Andi, Rosa, dan Joni akan masuk ke dalam lift yang sama. Jika Rosa dan Joni masuk bersamaan, berapa kg berat maksimal barang yang dapat mereka bawa?

Jawaban: 52 kg

Pembahasan:

Kapasitas lift 550 kg dan sudah ada 5 orang dengan total berat 380 kg, sehingga sisa kapasitas = 550 – 380 =170 kg.

Jika Rosa dan Joni masuk bersamaan, berat mereka berdua adalah 83 + 35 = 118 kg, sehingga sisa kapasitas lift menjadi 170 – 118 = 52 kg. Jadi, berat maksimal barang yang dapat mereka bawa adalah 52 kg.

Selamat menikmati! (*)

Penulis Ria Pusvita Sari.