Tokoh yang kehadirannya mendampingi tokoh utama atau merupakan pelengkap disebut tokoh

a. Tokoh protagonis, yaitu tokoh yang berperan utama sebagai tokohsentral.b. Tokoh antagonis, yaitu tokoh yang berperan sebagai penentangtokoh protagonis, baik ide-ide maupun sikapnya.c. Figuran, yaitu tokoh yang kehadirannya mendampingi tokoh utamaatau merupakan pelengkap.Berdasarkan perkembangan sifat/perwatakannya, tokoh dalam dramaadalah sebagai berikut.a. Tokoh berkembang, yaitu tokoh yang mengalami perubahan atauperkembangan watak sejalan dengan perkembangan peristiwa danplot yang dikisahkan selama pertunjukan.b. Tokohpembantu,yaitutokohyangdiperbantukanuntukmenjelaskan tokoh lain. Tokoh pembantu adalahminor characteryang fungsinya hanya membantu, atau tokoh yang memerankansuatu bagian penting dalam drama tetapi fungsi utamanya tetapsebagai tokoh pembantu.c. Tokoh statis, yaitu tokoh yang tidak mengalami perubahan karakterdari awal hingga akhir dalam suatu drama.d. Tokoh serbabisa, yaitu tokoh yang dapat berperan sebagai tokohlain.4.Epilog, yaitu bagian terakhir dari drama. Epilog berisi simpulan dari drama.Biasanya memuat pesan dan makna, baik eksplisit maupun implisit.1. Alur CeritaAlur cerita adalah rangkaian peristiwa yang menggerakkan jalan cerita.Peristiwa adalah kejadian yang berlangsung dalam satu adegan. Peristiwadapat diamati melalui pemunculan tokoh baru, dialog dan gerak tokoh,perpindahan latar, atau pergantian kostum tokoh. Perpindahan satu peristiwake peristiwa lain membentuk urutan peristiwa yang disebut alur cerita.Peristiwa-peristiwa tersebut harus saling berkaitan dan dipertalikanoleh hubungan waktu atau hubungan sebab-akibat. Peristiwa yang satudisebabkan oleh peristiwa sebelumnya dan peristiwa tersebut mengakibatkanmunculnya peristiwa-peristiwa berikutnya.

23Rangkaian alur dapat disusun dengan pola berikut ini.OrientasiEksposisiSebagaibagianpembuka,sutradaramemperkenalkan tokoh, latar, dan masalahmelalui prolog/dialog tokoh yang muncul.KomplikasiIntrikSutradara memunculkan masalah kecil (intrik)sebagaipenyebabmunculnyakonflik.Iniditandai dengan tokoh protagonis dan antagonismulai terlibat persoalan.KomplikasiMasalahkeciltersebutmakinrumitdankompleks sehingga menjadi masalah serius.KlimaksKlimaks merupakan puncak konflik, pusatnyasegala persoalan dan ketegangan. Dalam dramatragedi,klimaksditandaidenganadeganpertempuran dan jatuhnya korban.AntiklimaksBagian ini merupakan penurunan cerita yangditandai dengan berkurangnya intensitas konflik.ReorientasiResolusiBagian ini merupakan bagian penyelesaian,yang biasanya ditandai dengan kehadiran tokohpenengah (tritagonis) atau ditemukannya solusi-solusi untuk menyelesaikan masalah.2. BabakBabak merupakan istilah yang digunakan dalam seni pertunjukan,seperti drama, teater, atau sandiwara. Dalam tayangan sinetron, istilah babaksering disebut episode. Babak merupakan bagian dari lakon drama. Dalamsatu lakon drama, terdapat beberapa babak. Dalam satu babak, terdapatbeberapa adegan.

Upload your study docs or become a

Course Hero member to access this document

Upload your study docs or become a

Course Hero member to access this document

End of preview. Want to read all 30 pages?

Upload your study docs or become a

Course Hero member to access this document


Tokoh yang kehadirannya mendampingi tokoh utama atau merupakan pelengkap disebut tokoh

Hikmayati @Hikmayati

September 2018 2 903 Report

Tokoh yang kehadirannya mendampingi tokoh utama disebut....


Tokoh yang kehadirannya mendampingi tokoh utama atau merupakan pelengkap disebut tokoh

audiyasmin17 Tokoh yang kehadirannya mendapinggi tokoh utama disebut tirtagonis

14 votes Thanks 53

Tokoh yang kehadirannya mendampingi tokoh utama atau merupakan pelengkap disebut tokoh

deviskaregilia Bisa tokoh antagonis yang berwatak jahat bisa juga tokot tambahan (figuran) yang menjadi tokoh pendamping. Tapi, yang paling utama dan pokok yaitu, tokoh antagonis ...

7 votes Thanks 20

More Questions From This User See All


Tokoh yang kehadirannya mendampingi tokoh utama atau merupakan pelengkap disebut tokoh

Hikmayati January 2019 | 0 Replies

Salah satu manfaat keragaman budaya adalah dapat mengembangkan khazanah ilmu pengetahuan. Jelaskan maksud pernyataan tersebut ! Mohon Jawab Sekarang. Terima Kasih
Answer

Tokoh yang kehadirannya mendampingi tokoh utama atau merupakan pelengkap disebut tokoh

Hikmayati November 2018 | 0 Replies

Bagaimana proses pemungutan suara dalam pilkada ???
Answer

Tokoh yang kehadirannya mendampingi tokoh utama atau merupakan pelengkap disebut tokoh

Hikmayati November 2018 | 0 Replies

Apa yg dimaksud pemilu legislatif ???
Answer

Tokoh yang kehadirannya mendampingi tokoh utama atau merupakan pelengkap disebut tokoh

Hikmayati November 2018 | 0 Replies

Presiden terpilih boleh kembali mengajukan diri menjadi calonuntuk masa jabatan .....
Answer

Tokoh yang kehadirannya mendampingi tokoh utama atau merupakan pelengkap disebut tokoh

Hikmayati November 2018 | 0 Replies

Pemilu untuk memilih anggota DPR, DPRD Provinsi, DPRD Kabupaten/kota dan DPD disebut pemilu .....
Answer

Tokoh yang kehadirannya mendampingi tokoh utama atau merupakan pelengkap disebut tokoh

Hikmayati October 2018 | 0 Replies

UUD 1945 Disahkan PPKI pada tanggal ....
Answer

Tokoh yang kehadirannya mendampingi tokoh utama atau merupakan pelengkap disebut tokoh

Hikmayati September 2018 | 0 Replies

Ivan, Squil,dan Ferlin pulang tanpa seijin gurunya. A. Berilah Tanggapan !!! B. Berilah Saran !!!!
Answer

Tokoh yang kehadirannya mendampingi tokoh utama atau merupakan pelengkap disebut tokoh

Hikmayati September 2018 | 0 Replies

Tabel adalah.... Berilah contohnya !!!!
Answer

Tokoh yang kehadirannya mendampingi tokoh utama atau merupakan pelengkap disebut tokoh

Hikmayati September 2018 | 0 Replies

Memerankan tokoh drama harus menggunakan ekspresi yang ....
Answer

Tokoh yang kehadirannya mendampingi tokoh utama atau merupakan pelengkap disebut tokoh

Hikmayati September 2018 | 0 Replies

Tokoh yang menjadi idaman dari sebuah cerita dan membawakan peran utama disebut tokoh ....
Answer

Recommend Questions



085735576247 May 2021 | 0 Replies

buatlah cerpen bahasa indonesia 1 lembar? tolong bantu ya.


eesterchandra62 May 2021 | 0 Replies

Stepa disebut dalam berbagai nama, seperti pampa (amerika selatan), prairi (amerika serikat), puspa (hongaria), dan veld (amerika selatan) Kata dari bahasa asing yg tidak mengalami penyesuaian yaitu... A. Stepa B. Pompa C. Prairi D. Veld


Asysyifa28 May 2021 | 0 Replies

Heat dalam bahasa indonesia adalah


nadiah241 May 2021 | 0 Replies

hujan malaikat yang dapat berubah wujud seperti sahabat Rasulullah Shallallahu alaihi wasallam yang bernama Dihyah al-kalbi adalah malaikat


sanaya4 May 2021 | 0 Replies

contoh surat pribadi kepada orang tua ( minta dikirim uang untuk biaya sekolah )


nandaputriaisyah May 2021 | 0 Replies

Apa tujuan teks laporan hasil observasi


fazriilyas521ovcima May 2021 | 0 Replies

Tolongin saya dong. Semoga dapet poin ama pahala


fauzanmuzaki May 2021 | 0 Replies

bhs 2 doang plizzzzz point10


Pengguna Brainly May 2021 | 0 Replies

Apa bahasa arabnya... 7. Selimut itu di atas tempat tidur Teman teman yang menjawab pertanyaan ini aku follow. Jangan lupa jawabnya pakai tulisan arab!


Pengguna Brainly May 2021 | 0 Replies

Tulis nganggo aksara Jawa pitakonan iki kanthi trep! 1. GUSTI ALLAH 2. Sururi Akhmad 3. Universitas Indonesia