Bagaimana pendapat anda bila ada seseorang mengaku Islam tetapi tidak percaya dengan malaikat

Bagaimana pendapat anda bila ada seseorang mengaku Islam tetapi tidak percaya dengan malaikat

Ilustrasi Muslim, Islami. (Photo on Freepik)

Bola.com, Jakarta - Pengertian iman kepada malaikat sudah banyak dijelaskan dalam Al-Qur'an dan hadis. Pengertian iman kepada malaikat berada pada rukun iman yang kedua.

Rukun ini berisi bagaimana Muslim mengimani adanya malaikat sebagai makhluk ciptaan Allah SWT. Pengertian iman kepada malaikat wajib dipahami dan diamalkan semua umat Islam setiap hari.

Iman kepada malaikat tertulis jelas dalam Q.S Al-Baqarah ayat 285.

"Rasul telah beriman kepada Al-Qur'an yang diturunkan kepadanya dari Tuhannya, demikian juga orang-orang yang beriman. Semuanya beriman kepada Allah SWT, malaikat-malaikat-Nya, kitab-kitab-Nya, dan rasul-rasul-Nya,"

Selain itu, dalam sebuah riwayat hadis dijelaskan, umat Muslim yang ingkar terhadap keberadaan malaikat maka dikatakan telah keluar dari Islam.

Allah SWT berfirman: "Barangsiapa yang kafir kepada Allah SWT, malaikat-malaikat-Nya, kitab-kitab-Nya rasul-rasul-Nya dan hari kemudian, maka sesungguhnya orang itu telah sesat sejauh-jauhnya." (QS. An-Nisa ayat 136)

Sudah seharusnya sebagai Muslim mengimani adanya malaikat karena hal ini merupakan satu di antara landasan agama Islam.

Berikut ini rangkuman mengenai iman kepada malaikat Allah SWT yang wajib dipahami dan diamalkan umat Islam, seperti disadur dari Liputan6, Kamis (3/6/2021).

1. Pengertian iman kepada malaikat

Pengertian iman kepada malaikat adalah mengimani keberadaan malaikat sebagai makhluk ciptaan Allah SWT. Iman kepada malaikat juga berarti mengimani tugas dan amalan yang diberikan Allah SWT kepada malaikat.

Malaikat adalah hal yang gaib, makhluk yang tidak memiliki keistimewaan rububiyah dan uluhiyah. Meski begitu, Allah SWT menciptakan malaikat untuk selalu taat kepada-Nya. Malaikat adalah satu-satunya mahluk yang paling yang taat kepada Allah SWT.

Allah SWT menciptakan malaikat dari cahaya serta memberikan ketaatan yang sempurna serta kekuatan untuk melaksanakan ketaatan tersebut tercantum dalam firman Allah SWT dalam surat Al-Anbiya’ ayat 19-20 yang artinya:

"Para malaikat yang ada di sisi-Nya, mereka tidak angkuh untuk menyembah-Nya dan tidak (pula) merasa letih. Mereka selalu bertasbih bertasbih malam dan siang tiada henti-hentinya."

Iman kepada malaikat adalah meyakini jika malaikat itu ada yang senantiasa mengawasi perbuatan baik dan buruk setiap manusia.

Bagaimana pendapat anda bila ada seseorang mengaku Islam tetapi tidak percaya dengan malaikat

Ilustrasi Muslim, Islami. (Photo on Pixabay)

2. Sifat-sifat malaikat

Selain memahami pengertian iman kepada malaikat, penting mengetahui sifat-sifat malaikat. Berikut sifat-sifat malaikat:

Seperti hadis dari Aisyah ra, Nabi Muhammad SAW bersabda:

'Malaikat diciptakan dari cahaya, dan jin diciptakan dari nyala api…" (HR. Muslim)

  •  Selalu taat pada Allah SWT

Hal ini sesuai firman Allah SWT dalam Q.S At-Tahrim ayat 6:

"Hai orang-orang yang beriman, peliharalah dirimu dan keluargamu dari api neraka yang bahan bakarnya adalah manusia dan batu, penjaganya malaikat-malaikat yang kasar, keras, dan tidak mendurhakai Allah SWT terhadap apa yang diperintahkan-Nya kepada mereka dan selalu mengerjakan apa yang diperintahkan."

Ini sesuai firman Allah SWT dalam Q.S Al-Fathir ayat 1:

“Segala puji bagi Allah SWT Pencipta Langit dan bumi, yang menjadikan malaikat sebagai utusan-utusan (untuk mengurus berbagai macam urusan) yang mempunyai sayap, masing-masing (ada yang) dua, tiga dan empat. Allah SWT menambahkan pada ciptaan-Nya apa yang dikehendaki-Nya."

  • Bukan pria dan bukan wanita

Sifat keempat, malaikat bukanlah pria dan juga bukan wanita. Malaikat adalah suatu hal yang gaib, mereka tidak bisa dianalogikan dengan sesuatu yang tampak oleh indra manusia. Allah SWT mencela sikap orang-orang musyrikin, yang menganggap malaikat sebagai makhluk dengan jenis kelamin perempuan.

Allah SWT berfirman dalam Q.S Ash-Shaffat ayat 149-150,

“Tanyakanlah (ya Muhammad) kepada mereka (orang-orang kafir Makkah), apakah untuk Tuhanmu anak-anak perempuan dan untuk mereka anak-anak laki-laki. Atau apakah Kami menciptakan malaikat-malaikat berupa perempuan dan mereka menyaksikannya?”

  • Tidak makan dan tidak minum

Diceritakan kisah Nabi Ibrahim dalam Al-Qur'an bahwa suatu ketika ia didatangi seorang tamu. Nabi Ibrahim menyuguhi tamunya daengan hidangan daging sapi.

Akan tetapi, saat dipersilahkan, tamunya tersebut tidak mau makan. Maka Nabi Ibrahim segera menyadari tamunya itu bukanlah manusia, melainkan malaikat. Kisah tersebut tertuang di dalam Q.S Adz-Dzariyat ayat 24 hingga 28.

  • Tidak bosan menjalankan perintah Allah SWT

Sifat keenam malaikat yaitu tidak bosan menjalankan perintah. Allah SWT berfirman dalam Q.S Al-Anbiya’ ayat 20:

"Mereka (para malaikat) selalu bertasbih malam dan siang tiada henti-hentinya."

Selain itu juga ditemukan dalam Q.S Fussilat ayat 38:

"Jika mereka (orang kafir) menyombongkan diri, maka mereka (malaikat) yang di sisi Tuhanmu bertasbih kepada-Nya di malam dan siang hari, sedang mereka tidak jemu-jemu."

3. Nama malaikat dan tugasnya

Allah SWT menciptakan banyak malaikat dengan berbagai tugas. Namun, dalam ajaran agama Islam terdapat 10 malaikat yang wajib diketahui dari banyak malaikat yang ada di dunia dan akhirat.

  • Malaikat Jibril yang menyampaikan wahyu Allah SWT kepada nabi dan rasul-Nya.
  • Malaikat Mikail yang bertugas memberi rezeki pada manusia.
  • Malaikat Israfil, memiliki tanggung jawab meniup terompet sangkakala di waktu hari kiamat.
  • Malaikat Izrail yang bertanggung jawab mencabut nyawa.
  • Malikat Munkar yang bertugas menanyakan dan melakukan pemeriksaan pada amal perbuatan manusia di alam kubur.
  • Malaikat Nakir yang bertugas menanyakan dan melakukan pemeriksaan pada amal perbuatan manusia di alam kubur bersama malaikat Munkar.
  • Malaikat Raqib yang memiliki tanggung jawab untuk mencatat segala amal baik manusia ketika hidup.
  • Malaikat Atid yang memiliki tanggung jawab untuk mencatat segala perbuatan buruk (jahat) manusia ketika hidup.
  • Malaikat Malik yang memiliki tugas untuk menjaga pintu neraka.
  • Malaikat Ridwan yang berwenang untuk menjaga pintu surga.

Disadur dari: Liputan6.com (Penulis: Anugerah Ayu Sendari. Published: 18/1/2021)


Bagaimana pendapat anda bila ada seseorang mengaku Islam tetapi tidak percaya dengan malaikat

Ismiajriaaaaa @Ismiajriaaaaa

December 2018 1 71 Report

Bagaimana pendapat anda bila ada seseorang yang mengaku islam kemudian menghina para malaikat? jelaskan jawabmu!


Bagaimana pendapat anda bila ada seseorang mengaku Islam tetapi tidak percaya dengan malaikat

Sevysuci Berarti dia cuma islam KTP kalau dia beragama islam dia tidak perlu menghina malaikat seharusnya dia membanggakan agama dia dan membanggakan malaikat, rasul, dan tuhannya (allah) atau mungkin dia mengaku islam hanya dimulut saja tapi hatinya bukan orang islam dia termasuk orang yang buruk dimata Allah swt.
tidak papa dia sekarang bersenang senang menghina malaikat, menyekutukan Allah tapi suatu hari nanti ada hari pembalasan untuk dia yang menghina malaikatnya sendiri....

2 votes Thanks 7

More Questions From This User See All


Bagaimana pendapat anda bila ada seseorang mengaku Islam tetapi tidak percaya dengan malaikat

Ismiajriaaaaa December 2018 | 0 Replies

Malaikat merupakan makhluk ghaib? apa artinya? dan mengapa kita harus beriman kepada malaikat?
Answer

Bagaimana pendapat anda bila ada seseorang mengaku Islam tetapi tidak percaya dengan malaikat

Ismiajriaaaaa December 2018 | 0 Replies

Jelaskan perhitungan harga pokok penjualan pada laporan laba rugi perusahaan dagang
Answer

Bagaimana pendapat anda bila ada seseorang mengaku Islam tetapi tidak percaya dengan malaikat

Ismiajriaaaaa December 2018 | 0 Replies

Jelaskan mengapa setiap akhir periode dibuat jurnal penutup
Answer

Bagaimana pendapat anda bila ada seseorang mengaku Islam tetapi tidak percaya dengan malaikat

Ismiajriaaaaa December 2018 | 0 Replies

Jelaskan mengapa sebelum menyusun laporan keuangan terlebih dahulu harus membuat jurnal penyesuaian?
Answer

Bagaimana pendapat anda bila ada seseorang mengaku Islam tetapi tidak percaya dengan malaikat

Ismiajriaaaaa December 2018 | 0 Replies

Panitia penerima pembagi dan penyalur zakat disebut
Answer

Bagaimana pendapat anda bila ada seseorang mengaku Islam tetapi tidak percaya dengan malaikat

Ismiajriaaaaa December 2018 | 0 Replies

Kedudukan manusia lebih tinggi daripada kedudukan malaikat apabila manusia A. Mengerjakan shalat B. Berbakti kepada orang tua C. Bertakwa kepada allah swt D. Beriman kepada allah swt E. Beribadah kepada allah dan rasulnya saja
Answer

Bagaimana pendapat anda bila ada seseorang mengaku Islam tetapi tidak percaya dengan malaikat

Ismiajriaaaaa December 2018 | 0 Replies

Seseorang yang mendahulukan untuk mengerjakan haji dan setelah selesai barulah ia umrah. Dengan demikian orang tersebut telah mengerjakan ibadah haji secara
Answer

Bagaimana pendapat anda bila ada seseorang mengaku Islam tetapi tidak percaya dengan malaikat

Ismiajriaaaaa December 2018 | 0 Replies

Apa yang dimaksud nirmana
Answer

Recommend Questions



hikmah7340 May 2021 | 0 Replies

apa wae keng kudu digatekake yen arep nggawe tembang pangkur


jumtije11 May 2021 | 0 Replies

Manusia Salju tapi bukan Monster Punya Saudara tapi bukan Manusia 12 Warna tapi bukan Pelangi Bertopi putih tapi bukan chef Pilih Aku diantara saudara-saudaraku Ini teka-teki gak tau ini benda, makanan, atau pun minuman. Please bgt di jawab yah


khayla37 May 2021 | 0 Replies

tolong isi ini ya kalo ada caranya kasih caranya y


LindaDA3822 May 2021 | 0 Replies

yang dimaksud dengan batas ukur pada alat ukur analog adalah


try93 May 2021 | 0 Replies

dalam sebuah kendaraan mesin bensin komponen yg berfungsi untuk merubah energi panas menjadi energi gerak adalaha.pistonb.conecting rodc.crank shaftd.silinder blok


Miaakumalaa6684 May 2021 | 0 Replies

Hadist juga berfungsi terhadap al-quran adalah untuk menjelaskan penetapan suatu hukum disebut


birgitalyf19 May 2021 | 0 Replies

Tolong di jawab cepat y trims


novi6473 May 2021 | 0 Replies

tolong bantu jawab dong iya


nandanurul42 May 2021 | 0 Replies

tolong jawab sekrng ini filsafat


lexboyzgt May 2021 | 0 Replies

pada sebuah peta,4cm mewakili 360 km.skala peta tersebut adalah