Bagaimana cara mengatur kecerahan layar komputer Windows 7?

Kali ini saya menggunakan laptop dengan sistem opetasi Windows 7 Ultiamate yang mana dulunya saya masih memakai Windows XP akhirnya bisa upgrade juga. Bicara soal Windows 7 tentu banyak sekali kelebihannya dibandingkan dengan yang sebelumnya saya pakai. Yang pertama tampilannya lebih bagus, enak dilihat, dan bertambahnya fitur yang dulunya tidak ada pada XP. Untuk mengatur kecerahan cahaya di layar laptop saat masih menggunakan Windows XP saya harus menginstall aplikasi tambahan, namun sekarang tidak lagi. Nah, bagi kalian yang masih bingung untuk mengatur kecerahan pada layar Pc khususnya pengguna Windows 7 kali ini akan saya bagikan caranya. Seperti laptop Asus, kan bisanya pencahayaan atau brightness sangat cerah yang tidak baik dimata sehingga perlu atur dan diredupkan kembali. Kalau cahaya sudah dikurangai nantinya bisa nyaman dipakai dan tidak pedas di mata kalau sudah terlalu lama. Caranya sangat mudah, hanya saja kalau belum paha mungkin akan kesulitan cara atur kecerahan layar di Windows 7.

Bagaimana Mengatur Kecerahan Layar Laptop di Windows 7?


Cara pertama : 1. Lihat menu Tolbar di pojok lalu temukan ikon Power Options yang ada di System Tray. Ikon tersebut terlihat sebagai info kapasitas daya baterai. Ikon ini hanya muncul apabila anda menggunakan laptop.

Bagaimana cara mengatur kecerahan layar komputer Windows 7?

2. Setelah itu pilih tautan "Adjust screen brightness" hingga muncul jendela baru untuk mengatur keceahan layar laptop sesuai keinginan masing-masing.

Bagaimana cara mengatur kecerahan layar komputer Windows 7?

Cara kedua : Apabila icon Power Option tidak ada di Toolbar

- Klik start menu lalau > Control Panel > Hardware and sound > Power Options Dan hasilnya nanti sama juga, kita akan dibawa ke jendela baru untuk mengatur kecerahan layar laptop seperti cara pertama tadi.

Jika mendapatkan masalah : Pengatur kecerahan tidak ada, padahal sudah mengikuti langkah dengan benar. Hal ini bisa disebabkan karena ada masalah dengan perangkat lunak (Driver).


Terus apa yang harus kita lakukan? ... Uninstall driver Generic PnP Monitor dan memperbaikinya kembali.

1. Klik start menu > klik kanan menu Computer > pilih Manage

Bagaimana cara mengatur kecerahan layar komputer Windows 7?


2. Lanjutkan lagi dengan klik Device Manager > Monitors > klik kanan pada Generic PnP Monitor > Properties

Bagaimana cara mengatur kecerahan layar komputer Windows 7?


3. Setelah muncul jendela baru seperti gambar berikut ini, anda klik Driver > Uninstall. Centang kotak "Delete the driver software for this device" yang muncul di jendela baru, kemudian klik Ok untuk mengonfirmasi. 4. Tunggulah ketika pengandar tersebut dihapus. Ini tidak memerlukan waktu yang lama. Setelah pengandar tersebut dihapus, daftar Device Manager akan disegarkan (refresh), dan device manager dengan kategori "Monitor" akan hilang.

5. Apakah ini sudah beres...? Belum, kita perlu mengembalikan driver yang tadi sudah diuninstall. Klik tombol "Scan for hardware changes" yang ada di bagian menu atas.

Bagaimana cara mengatur kecerahan layar komputer Windows 7?

6. Periksa apakah device monitor Anda telah muncul kembali dalam daftar. Setelah Device Manager melakukan pemindaian untuk mencari perubahan, pengandar dasar dari Microsoft untuk monitor Anda secara otomatis akan dipasang kembali. Penggeser kecerahan di komputer pun nantinya akan muncul kembali.

7. Silahkan Restart ulang komputer anda hingga menyala lagi dan sekarang bisa melakukan pengaturan kecerahan layar laptop di windows 7.

Khasus lain, apabila penggeser kecerahan tetap tidak muncul, mungkin adaptor grafis laptop Anda tidak mendukungnya. Oleh karenanya anda bisa mencoba memperbarui pengandar untuk adaptor grafis tersebut, atau mencoba solusi lain seperti menggunakan perangkat lunak atau aplikasi tambahan bernama f.lux. Aplikasi tersebut bisa di unduh melalui https://justgetflux.com

Entah sengaja atau tidak, tulisan cara mengatur kecerahan windows 7 yang akan kami share disini akan sangat berguna sekali. Bagaimana tidak? dengan fix windows 7 brightness problem akan bisa meringankan beban mata kalian yang lelah karena tingginya pencahayaan layar monitor.

Dimana jika kalian searching di google mengenai “tidak bisa mengatur brightness windows 7” maka yang ada hanya solusi secara umumnya saja, yang hasilnya ada yang berhasil ada yang nol besar.

Nah insyaAllah disini kalian tidak akan kecewa dengan apa yang akan kami bagikan.

Karena kang taqwim disini juga mengalami hal yang serupa, tetapi entah bagaimana ceritanya tangan dan otak bergerak dengan sendirinya lalu memunculkan sebuah solusi jitu. “Kuasa Tuhan menciptakan otak yang memiliki kecerdasan tiada batas”.

Bagaimana caranya? Berikut akan dikupas secara tuntas. Jadi baca sampai selesai ya guys!

Cara Mengatur Kecerahan Windows 7 dengan Mudah

  • Pertama, silahkan klik kanan pada Layar Monitor
  • Setelah itu pilih Graphics Properties seperti tanpa panah
    Bagaimana cara mengatur kecerahan layar komputer Windows 7?
  • Kemudian pilih Basic Mode dan klik OK
    Bagaimana cara mengatur kecerahan layar komputer Windows 7?
  • Lalu arahkan mouse ke Color Enhancement dan pilih
    Bagaimana cara mengatur kecerahan layar komputer Windows 7?
  • Kemudian pada opsi Brightness geser ke Kanan untuk mencerahkan dan ke Kiri untuk meredupkan
    Bagaimana cara mengatur kecerahan layar komputer Windows 7?
  • Langkah terakhir silahkan pilih Apply
    Bagaimana cara mengatur kecerahan layar komputer Windows 7?
  • Selesai

Mungkin itulah cara mengatur kecerahan windows 7 dengan mudah yang bisa diterapkan oleh pemula. Jika tutorial diatas work silahkan berikan komentarnya pada kolom dibawah ya. Terimakasih

Cara mengatur kecerahan layar Komputer Windows 7, Baiklah para pemirsa blog tentangwebsites.blogspot.com, kali ini akan saya bagikan untuk pemirsa sekalian seputar Tips and trik Komputer yaitu Cara untuk mengatur kecerahan layar Komputer Windows 7, baik mengurangi maupun menambah kecerahan, namun kebanyakan ingin mengurangi kecerahan cahaya layar laptop/komputer karena biasanya bawaan dari komputer/laptop apalagi yang bermerk asus pencahayaan layarnya itu sangatlah cerah, Nah bagaimana jika kita merasa layar terlalu cerah sehingga membuat mata kita cepat pedih dan ingin menguranginya tapi belum tahu caranya, maka selamanya anda akan tersiksa dengan cahaya yang terlalu cerah tersebut pada komputer khususnya yang windows 7.
Simak juga : Cara mengatur kecerahan layar laptop asus
Nah di sini akan saya bagikan untuk pemirsa blog tentangwebsites yaitu solusinya dengan sajian artikel Cara mengatur kecerahan layar Komputer Windows 7 ini semoga bisa teratasi, simak langkah-langkahnya berikut ini.

  1. Pertama pilih Star windows
  2. Kemudian pilih  "Control panel"
  3. Lalau pilih "Hardware and Sound"
  4. Dan pilih "Power Options", nah pada menu inilah anda nantinya bisa mengatur pencahayaan layar komputer/laptop anda dengan cara menggeser kekiri untuk mengurangi dan kekanan untuk menambah khususnya yang windows 7 (seven). perhatikan pada gambar:

Bagaimana cara mengatur kecerahan layar komputer Windows 7?

Lalau bagaimana jika adjust screen brightness tidak tampil di komputer/pc anda yang windows 7..? hal ini bisa saja terjadi karena mungkin driver monitor komputer/laptop anda bermasalah/error. atau karena controll brightnessnya LCD komputer/laptop itu di atur melalui software (biasanya di dapat dari pembeliannya), bisa juga download dari situsnya (kalo ada). Lalu bagaimana jika karena sebab driver monitor komputer/laptop anda bermasalah/error? Solusinya adalah uninstal driver monitor terlebih dahulu untuk di scan ulang adjust screen brightness terdeteksi kembali untuk langkahnya adalah sebagai berikut:
  1. Pertama buka device manager dengan cara klik kanan icon my computer (bisa di desktop, di start menu ataupun di windows explorer) lalu pilih properties. nanti di sebelah kiri pilih device manager.
  2. Kemudian klik tanda plus (+) pada bagian "monitor" pada jendela device manager.
  3. Selanjutnya masuk ke dalam tanda plus tadi, biasanya berupa "Generic PNP monitor", lalu klik kanan dan pilih uninstall. Perhatikan pada gambar berikut:

Bagaimana cara mengatur kecerahan layar komputer Windows 7?

Menu uninstal bisa anda temukan pada menu bagian atas, dan setelah anda melakukan uninstal kemudian anda lakukan "Scane for hardware changes" seperti pada gambar berikut:

Bagaimana cara mengatur kecerahan layar komputer Windows 7?

Kemudian setelah melakukan langkah uninstal dan scane di atas telah di lakukan namun tetap saja tidak muncul slider adjust screen brightness pada monitor bagaimana ya..? emm.. apalagi ya jurus yang harus di lakukan..? Jika memang tidak bisa dengan dua cara di atas cara yang ketiga adalah dengan cara mendownload adjust screen brightness untuk windows 7 Memang  ada yang mengatakan kalau buat PC memang tidak ada pengaturan tersebut, namun bisa diatur dari monitornya. atau coba cari lagi tombolnya biasanya kalo gak di bawah ya disamping emoticon-Cool. Kalau memang tidak ada, berarti control brightnessLCDnya itu di atur melalui software (biasanya di dapat dari pembeliannya), bisa juga download dari situsnya (kalo ada) dan untuk software adjust screen brightness bisa anda download pada alamat di bawah karena telah saya coba dan work : http://www.rogosoft.com/AdjustLaptopBrightnessSetup.exe

Demikianlah tadi panduan seputar Cara untuk mengatur kecerahan layar Komputer Windows 7, Jika dari cara ketiga di atas belum bisa teratasi maka bawa komputer dan monitor anda ke bengkel teknisi komputer/laptop, atau beli lagi pasti Joss..!! hehe, Semoga bermanfaat, silahkan anda simak tutorial menarik lainnya Cara merubah rekaman suara menjadi teks tulisan