Bagaimana cara meng privasi akun IG?

IDKurir.web.id – Jadi apakah Anda sudah yakin untuk membuat akun Instagram Anda menjadi lebih private? Jika keyakinan Anda sudah mantap, mari kita lanjutkan!

Secara default, siapapun dapat melihat foto dan video yang Anda unggah di aplikasi Instagram. Tak terkecuali para stalker ataupun orang-orang yang berniat mencuri foto pribadi Anda.

Untuk mengatasinya, Anda dapat mengubah setelan akun instagram dari yang terbuka menjadi lebih private. Dengan menggunakan opsi ini, pengunjung harus memfollow akun instagram Anda sekaligus meminta ijin Anda untuk mengakses kiriman yang Anda bagikan.

Melihat keuntungan yang bisa Anda dapatkan, kadangkala cara ini juga dapat digunakan untuk meningkatan jumlah followers. Lalu langkah-langkah seperti apakah yang Anda perlukan untuk mengubah akun instagram Anda menjadi private?

Berikut adalah cara membuat akun instagram menjadi private di smartphone android ataupun iphone.

Cara Membuat Akun Instagram Menjadi Private

  • Silakan buka menu Profil Anda.
  • Ketuk menu Opsi yang mana berbentuk icon tiga bulatan kecil seperti gambar di bawah ini.

Bagaimana cara meng privasi akun IG?

  • Gulir layar Anda sampai pada pilihan Akun Private. Cobalah untuk menggeser opsi akun, bila ada pertanyaan yang muncul, silakan ketuk pilihan OK.

Bagaimana cara meng privasi akun IG?
Kini Anda telah berhasil mengubah akun Instagram Anda ke mode private. Saya yakin cara ini sangat sederhana dan mudah untuk dimengerti.

Baca juga:

  • Cara Mengetahui Siapa yang Unfollow dan Tidak Follback Instagram Kita
  • Cara Report Akun Instagram
  • Cara Menyembunyikan Foto di Instagram Tanpa Menghapusnya

Berdasarkan pengalaman admin yang telah menggunakan cara ini, metode untuk private akun instagram akan meningkatkan follower secara signifikan dan mengamankan barang daganganmu lho!

Nah jika Anda mempunyai pertanyaan mengenai artikel ini, silakan baca FAQ yang ada di bawah ini.

FAQ tentang Akun Instagram yang di Private

Berikut 5 pertanyaan yang sering ditanyakan seputar topik yang sedang Anda baca:

1. Bila saya membuat kiriman berupa foto dan video dengan menambahkan hastag atau taggar, apakah orang lain dapat melihat kiriman saya?

Orang lain yang tidak mengikuti Anda tidak akan bisa melihat kiriman yang Anda bagikan. Hanya pengikut yang telah anda setujui saja yang dapat melihat kiriman Anda.

2. Apakah saya akan kehilangan pengikut saya yang sebelumnya jika mengubah privasi akun Instagram saya ke mode private?

Tidak, Anda tidak akan kehilangan pengikut Anda sebelumnya.

3. Apakah orang lain dapat menandai saya walaupun ia tidak mengikuti akun saya?

Ya, mereka tetap bisa menandai Anda di kiriman mereka.

4. Jika saya ingin membagikan kiriman saya ke sosial media seperti Facebook dan Twitter, apakah mereka dapat melihat kiriman saya?

Hanya teman-teman Anda yang dapat melihat kiriman Anda. Namun jika Anda mengubah opsi kiriman Facebook menjadi publik, hal ini memungkinkan orang lain untuk melihat kiriman Anda.

5. Adakah batas harian untuk mengubah mode privasi akun Instagram saya?

Tidak, Anda bisa mengubah opsi akun instagram Anda sesuai dengan keinginan Anda tanpa adanya batasan tertentu.

Demikian artikel bertajuk cara private akun instagram yang telah saya sampaikan. Semoga bisa bermanfaat untuk para pembaca. Jika artikel ini berguna maka jangan ragu untuk membagikannya ke sosial media yang Anda punya.

Bagaimana cara private akun Instagram? Saat pertama kali membuat akun Instagram, secara default akun kamu menjadi akun biasa, yaitu semua foto, video, dan instastory yang kamu upload bisa dilihat oleh semua orang, bahkan orang yang tidak mengikuti kamu pun juga bisa melihatnya.

Banyak orang yang tidak ingin akun Instagram nya diintip oleh orang yang tidak dia kenal, apalagi sekarang siapapun bisa dengan mudahnya orang mengambil konten kamu, seperti foto-foto yang kamu upload, video, Instagram story yang kamu buat, dan bahkan video live Instagram kamu pun juga bisa di download orang dengan banyaknya aplikasi pihak ketiga yang memudahkan semunya itu.

Lihat juga:

Sebelum memutuskan untuk mem-private akun Instagram, berikut keuntungan dan kerugian mem-privasi akun Instagram:

Keuntungan Privasi akun Instagram

  1. Melindungi konten kamu seperti foto, video, dan story dari pencurian.
  2. Kamu tidak perlu takut dan kuatir konten kamu disalahgunakan oleh orang yang tidak bertanggung jawab karena kamu hanya menerima pengikut orang yang kamu kenal saja.
  3. Foto yang kamu upload akan terhindar dari komentar negatif, komentar dari akun-akun jualan, dan komentar spam lainnya.
  4. Akun kamu akan banyak yang follow. Apalagi foto profil kamu cantik dan ganteng, ditambah lagi bio kamu juga menarik, ini akan membuat orang penasaran ingin mengikuti kamu.
  5. Ada keuntungan lainnya? Kamu bisa tambahkan sendiri dikolom komentar ya.

Diatas adalah keuntungan privasi akun Instagram. Nah dibawah ini adalah kerugian privasi akun Instagram:

Kerugian Private akun Instagram

  1. Kamu tidak bisa mengikuti lomba foto, give away, quiz, dan lainnya yang diadakan di Instagram. Karena untuk mengikuti semua kegiatan tersebut persyaratannya akun tidak boleh di private.
  2. Akan sia-sia hashtag dan lokasi yang kamu masukkan saat kamu mengupload foto karena tidak akan muncul bila ada orang yang mencarinya dengan nama hashtag dan lokasi.
  3. Kamu akan cape mengecek satu-persatu orang yang ingin mengikuti akun kamu.
  4. Foto kamu tidak akan mendapatkan banyak like, jadi percuma menaruh banyak hashtag di caption foto. Hanya followers yang kamu setujui saja yang dapat memberikan love dan mengomentari foto kamu.
  5. Bila kamu berencana menggunakan jasa tambah followers, jasa like foto, jasa view story, dan jasa-jasa lainnya semuanya tidak bisa di lakukan bila akun kamu privasi atau di gembok.
  6. Tidak bisa memasang iklan di Instagram, yaitu mempromosikan postingan kamu (tapi akun kamu harus diubah terlebih dahulu ke akun bisnis).
  7. Bila ingin mempromosikan produk sendiri atau orang lain, hanya dikit orang yang melihatnya, yaitu hanya orang yang mengikuti kamu saja. Rugi kan?
  8. Tidak bisa menghibur dan menginspirasi banyak orang. Akan sia-sia saja tips, postingan yang menginspirasi, dan informasi yang kamu bagikan di Instagram bila hanya followers kamu saja yang melihatnya.
  9. Sulit dapat jodoh. Ini bagi yang masih jomblo ya. Siapa tau ada calon jodoh kamu yang ingin stalking dulu akun kamu sebelum memutuskan untuk follow kamu.
  10. Ada kerugian lainnya? Kamu bisa tambahkan sendiri dikolom komentar ya.

Diatas adalah kerugian dan keuntungan private akun Instagram. Lantas bagaimana cara private akun Instagram terbaru? Bagi kamu yang belum tau caranya, karena tiap saat berubah, tanpa perlu menunggu lama lagi, berikut cara private Instagram terbaru:

Bagaimana cara meng privasi akun IG?

Cara Private Akun Instagram Versi Terbaru

1. Langkah yang pertama untuk cara privasi akun Instagram versi terbaru adalah membuka dulu akun Instagram. Buka pada bagian profil akun Instagram kamu, lalu klik pada icon garis tiga seperti yang tampak dalam lingkaran kotak warna merah pada gambar dibawah ini.

Bagaimana cara meng privasi akun IG?

2. Langkah yang kedua adalah klik pada menu "Pengaturan" seperti yang tampak pada gambar dibawah ini.

Bagaimana cara meng privasi akun IG?

3. Klik pada bagian "Privasi dan Keamanan".

Bagaimana cara meng privasi akun IG?

4. Klik lagi pada "Privasi Akun".

Bagaimana cara meng privasi akun IG?

5. Silahkan klik pada bagian icon pada lingkaran kotak warna merah seperti yang tampak pada gambar dibawah ini.

Bagaimana cara meng privasi akun IG?

6. Klik "OK" untuk mengubah ke akun private.

Bagaimana cara meng privasi akun IG?

Sekarang akun kamu telah berubah menjadi akun privasi atau akun private. Bila ingin mengubah kembali ke akun publik cukup klik icon ini kembali. Caranya sama seperti diatas. Buka menu Pengaturan >> Privasi dan Keamanan >> Privasi Akun.

Bagaimana cara meng privasi akun IG?

Saat ada orang yang ingin membuka akun Instagram kamu, yaitu orang tersebut belum mengikuti kamu, maka seperti berikut ini profil akun Instagram kamu akan terlihat sama orang tersebut.

Bagaimana cara meng privasi akun IG?

Jadi orang tersebut harus mengikuti kamu terlebih dahulu agar bisa melihat foto dan snapgram yang kamu buat, serta hal lainnya.

Nah karena akun kamu sudah di private, bila ada yang ingin mengikuti kamu maka akan tampak seperti gambar dibawah ini. Kamu harus setujui dulu orang tersebut buat mengikuti kamu.

Bagaimana cara meng privasi akun IG?

Klik "Konfirmasi" bila kamu ingin menerima orang tersebut untuk mengikuti akun kamu. Kamu bisa juga klik "Hapus" atau mengabaikan saja orang tersebut bila merasa tidak mengenalinya dan tidak ingin orang tersebut melihat isi postingan akun Instagram kamu.

Bagaimana cara meng privasi akun IG?

Itulah cara private akun Instagram versi terbaru. Bagaimana ternyata sangat gampang dan mudah kan cara mem-private Instagram versi baru?

Sekarang kamu tidak perlu kuatir lagi bila ada orang yang ingin mencuri konten kamu karena kamu hanya menerima orang-orang yang kamu rasa kenal dan memperbolehkan mengikuti kamu.

Lihat juga:

Kenapa akun instagram tidak bisa di private?

Penyebab akun Instagram tidak bisa di private adalah karena akun kamu telah diubah ke akun bisnis. Supaya akun kamu bisa di privasi kembali, kamu harus mengubah akun bisnis kamu ke akun biasa. Lihat caranya pada artikel cara membuat akun bisnis.

Demikian artikel cara privasi akun Instagram versi terbaru. Semoga artikel cara private Instagram ini dapat bermanfaat bagi kamu.

Jangan lupa share artikel ini dan tinggalkan komentar dibawah bila ada kendala atau ada hal yang ingin ditanyakan. Terimakasih :)

Artikel lainnya:

Bagaimana cara privasi akun IG?

Ketuk atau foto profil Anda di kanan bawah untuk membuka profil. Ketuk di kanan atas, lalu ketuk Pengaturan. Ketuk Privasi. Ketuk di samping Akun Privat untuk menjadikan akun Anda privat.

Apakah profil IG bisa disembunyikan?

Ingat, informasi ini tidak bisa disembunyikan dan tetap bersifat publik terlepas apakah akun pribadi Anda bersifat pribadi atau publik. Jika Anda tidak ingin pengguna lain melihat info ini, kami sarankan Anda memperbarui foto profil Anda atau menghapus bio Anda. Apakah ini membantu? Bagaimana caranya agar lebih baik?

Apa arti akun privat di Instagram?

Dengan adanya fitur private account, kita bisa memilah siapa saja yang boleh dan tidak boleh untuk mengikuti kita di media sosial. Dengan adanya private account instagram, akun yang ingin mengikuti akun kita diharuskan mendapatkan persetujuan oleh diri kita terlebih dahulu.

Gimana cara melihat postingan IG yang di privasi?

Berikut lima cara melihat postingan IG yang di private tanpa follow seperti dilansir dari berbagai sumber :.
Gunakan Akun Teman yang Telah Follow. ... .
Membuat Fake Akun. ... .
Menggunakan Situs Instalooker. ... .
Dengan Situs Instaspy.net. ... .
Menggunakan Situs Instagram Viewer..