Apakah Shopee PayLater bisa dinonaktifkan kembali?

Apakah Shopee PayLater bisa dinonaktifkan kembali?

Di artikel kali ini kami akan membagikan panduan bagaimana cara berhenti atau menonaktifkan Shopee PayLater dengan sangat mudah agar tidak terus ditagih.

Shopee menyediakan paylater sebagai salah satu metode pembayarannya. Tujuan Shopee menyediakan alternatif tersebut adalah untuk membantu pengguna membelu barang incaran. Namun sebagian orang justru mencari cara berhenti Shopee Paylater dan tak ingin memakainya lagi.

Pertanyaan besarnya adalah apakah layanan Shopee Paylater ini dihentikan setelah Anda terdaftar? Mari simak penjelasannya berikut ini.

Shopee PayLater merupakan layanan pinjaman instan yang disediakan oleh Shopee untuk membeli barang. Paylater ini sifatnya menalangi harga beli suatu barang, lalu penggunanya bisa membayar pinjaman tersebut pada akhir bulan.

Setiap pengguna mendapatkan limit atau batas pinjaman yang berbeda. Limit ini mulai dari ratusan ribu hingga jutaan rupiah. Pinjaman pengguna tidak bisa melebihi limit tersebut.

Berikut ini cara kerja Shopee Paylater selengkapnya:

  1. Ketika Anda membeli suatu produk dan memilih pembayaran Paylater, pihak Shopee akan membayarkan tagihan Anda.
  2. Anda bisa memilih mekanisme “beli sekarang bayar nanti” atau “cicilan 2x,3x, atau 6x”.
  3. Tagihan Shopee Paylater akan diterbitkan pada tanggal 25 setiap bulannya.
  4. Sementara batas pembayaran tagihannya adalah tanggal 5 di bulan berikutnya.
  5. Jika pembayaran tagihan dilakukan setelah tanggal 5, pengguna dikenakan denda sebesar 5% dari jumlah awal.
  6. Jika pengguna tidak bisa membayar pinjaman, akun Shopee akan dibekukan dan tak bisa digunakan lagi. Pengguna juga akan masuk dalam daftar hitam di Sistem Layanan Informasi Keuangan (SLIK) OJK.

Bisakah Shopee PayLater Dinonaktifkan?

Sayangnya, pihak Shopee tidak menyediakan opsi untuk menghapus metode pembayaran PayLater bagi penggunanya. Pihak Shopee juga menyampaikan bahwa pengguna tidak perlu menggunakan Paylater jika benar-benar tidak menginginkannya.

Hal ini dianggap mengecewakan bagi sebagian orang yang menganggap Paylater sebagai sebuah beban. Sebagian orang lagi juga khawatir jika akun Shopee dihack dan hacker menggunakan Paylater di akun mereka. Secara otomatis, yang akan ditagih adalah pemilik akun.

Dari penjelasan di atas, dapat disimpulkan bahwa Anda bisa tidak memilih opsi Paylater jika tak ingin memakainya. Jika tak menggunakan fitur tersebut, Anda tidak akan mendapatkan tagihan di akhir bulan.

Jika benar-benar tidak ingin ada opsi Paylater di Shopee, Anda bisa memilih opsi untuk nonaktifkan akun.

Cara Berhenti Shopee PayLater

Anda bisa mengikuti tutorial hapus akun Shopee dan Anda pun otomatis akan berhenti dari layanan PayLater.

  1. Buka aplikasi Shopee di smartphone Anda.
  2. Pastikan bahwa Anda tidak memiliki saldo di ShopeePay atau dompet elektronik di Shopee.
  3. Jika Anda masih memiliki saldo, segera tarik sisanya ke rekening bank.
  4. Pastikan pula Anda tidak memiliki tanggungan transaksi yang masih berlangsung dengan metode pembayaran apa pun.
  5. Setelah itu, klik menu Saya di bagian kanan bawah aplikasi Shopee.
  6. Klik menu Pengaturan Akun.
  7. Pilih opsi Ajikan Penghapusan Akun.
  8. Klik tombol OK untuk melanjutkan prosesnya.
  9. Shopee akan mengirimkan kode OTP ke nomor Anda yang sudah terdaftar. Input kode tersebut untuk melanjutkan.
  10. Pilih salah satu alasan yang membuat Anda memutuskan untuk menghapus akun Shopee.
  11. Ketik alamat email Anda yang saat ini aktif.
  12. Klik pada kotak di bawah kolom email sebagai tanda bahwa Anda setuju dengan semua syarat serta ketentuan penghapusan akun Shopee.
  13. Klik tombol Kirimkan.
  14. Pihak Shopee akan memproses pengajuan Anda.
  15. Disetujui atau tidaknya permohonan penghapusan akun tersebut akan diinformasikan melalui email.

Baca juga: Cara Mengganti Username Shopee dan Toko

Cara berhenti Shopee Paylater dengan menghapus akun di atas juga bisa digunakan untuk menghindari penyalahgunaan akun oleh pihak yang tidak bertanggung jawab.

Cara Menonaktifkan Shopee Paylater – Terkadang dengan memiliki layanan atau fitur pinjaman sekelas Shopee Paylater membuat kita sedikit ketar ketir karena takut tidak bisa mengontrol keuangan. Maka dari itu solusi terbaik adalah meminta pengajuan untuk nonaktifkan akun paylater tersebut.

Seperti kita ketahui sebelumnya bahwa Shopee Paylater adalah layanan yang dihadirkan oleh Shopee kepada pengguna agar mereka dapat melakukan pembelian barang dengan metode cicilan atau kredit. Pengguna dapat mengajukan LIMIT SHOPEE PAYLATER terlebih dahulu agar dapat menggunakannya.

Daftar Isi

  • Menonaktifkan Shopee Paylater
  • Resiko Menonaktifkan Shopee
  • Cara Menonaktifkan Shopee Paylater
    • 1. Buka Aplikasi Shopee
    • 2. Masuk ke Menu Pengaturan
    • 3. Ajukan Hapus Akun
    • 4. Masukkan Kode Verifikasi
    • 5. Pilih Alasan Hapus
    • 6. Masukkan Alamat Email Aktif
  • Cara Menonaktifkan Shopee Paylater Tanpa Hapus Akun Shopee
    • 1. Buka browser
    • 2. Ketikkan kata kunci Shopee Barokah
    • 3. Pilih Shopee Barokah
    • 4. Klik tombol Aktivasi Sekarang
    • 5. Silahkan geser tombol ke bagian kanan

Nah membahas mengenai menonaktifkan SPaylater, ada beberapa cara yang dapat dilakukan dengan sangat mudah. Namun ada beberapa resiko yang harus kalian terima, seperti hilangnya akun Shopee kalian.

Mengapa demikian? Penting untuk diketahui bahwasannya menonaktifkan Shopee Paylater ini tidak bisa dilakukan. Jika kalian tidak ingin menggunakannya, kalian dapat melakukan pembelian dengan cara bayar cash dan usahakan untuk tidak menggunakan metode paylater ini.

Apakah Shopee PayLater bisa dinonaktifkan kembali?

Apakah Shopee PayLater bisa dinonaktifkan kembali?

Menonaktifkan Shopee Paylater

Fitur Paylater memang sangat membantu bagi pengguna yang ingin membeli barang dengan cara cicilan. Akan tetapi sebagian pengguna juga malah ingin berhenti melakukan pembelian dengan metode ini karena sudah tidak ingin memikirkan tagihan-tagihan lagi.

Nah, khusus pengguna yang ingin menonaktifkan Shopee Paylater, mereka dapat menghapus akun tersebut. Jika terhapus, maka layanan Shopee Paylater juga otomatis akan terhapus. Baiklah daripada penasaran mengenai pembahasan ini, langsung saja simak informasi berikut ini.

Resiko Menonaktifkan Shopee

Ada beberapa hal penting untuk diketahui sebelum kalian memutuskan untuk menonaktifkan Shopee Paylater atau hapus Shopee kalian, diantaranya adalah sebagai berikut:

  • Koin Shopee akan hangus
  • Akun tidak boleh memiliki pesanan yang belum selesai
  • Setelah akun di hapus, Shopee akan tetap menyimpan semua data transaksi untuk keperluan audit
  • Pengguna tidak dapat melihat riwayat transaksi di akun tersebut
  • Shopee berhak menolak pengajuan pembuatan akun di kemudian hari

Cara Menonaktifkan Shopee Paylater

1. Buka Aplikasi Shopee

Cara pertama adalah dengan masuk ke aplikasi Shopee yang sudah terinstal di HP atau melalui browser desktop di PC/Laptop.

Cara selanjutnya di halaman awal pilih menu Saya dan masuk ke menu Pengaturan.

Apakah Shopee PayLater bisa dinonaktifkan kembali?

3. Ajukan Hapus Akun

Lalu pilih Ajukan Penghapusan Akun Shopee. Nantinya akan keluar notifikasi, disini kalian dapat klik OK. Ada beberapa informasi penting lain seperti di bawah ini.

Apakah Shopee PayLater bisa dinonaktifkan kembali?

4. Masukkan Kode Verifikasi

Kemudian masukkan kode Verifikasi yang dikirim melalui SMS lalu klik Lanjut. Pastikan juga jika nomor terdaftar masih dalam keadaan aktif.

Apakah Shopee PayLater bisa dinonaktifkan kembali?

5. Pilih Alasan Hapus

Cara selanjutnya pilih alasan penghapusan akun Shopee.

Apakah Shopee PayLater bisa dinonaktifkan kembali?

6. Masukkan Alamat Email Aktif

Masukkan alamat email aktif kalian dan centang setuju dengan Syarat dan Ketentuan untuk penghapusan, klik Kirimkan. Selesai

Apakah Shopee PayLater bisa dinonaktifkan kembali?

Cara Menonaktifkan Shopee Paylater Tanpa Hapus Akun Shopee

Simak informasi lengkap mengenai cara menonaktifkan Shopee Paylater tanpa hapus akun menggunakan metode Shopee Barokah. Dimana shopee barokah ini baru dimunculkan oleh Shopee.

1. Buka browser

Silahkan buka browser google chrome di handphone.

2. Ketikkan kata kunci Shopee Barokah

Kemudian dilanjutkan dengan mengetik “Shopee Barokah” pada bagian kolom cari Google.

3. Pilih Shopee Barokah

Nantinya akan muncul hasil pencarian website Shopee Barokah maka klik website yang ada diurutan pertama pencarian Google.

4. Klik tombol Aktivasi Sekarang

Nantinya kalian akan diarahkan ke aplikasi Shopee dan langsung masuk ke menu Shopee Barokah. Pada bagian tombol aktivasi sekarang, di klik atau tekan.

5. Silahkan geser tombol ke bagian kanan

Terakhir geser tombol ke sebelah kanan lalu nonaktifkan metode pembayaran Shopee Paylater, Akulaku, Kredivo ataupun Kartu Kredit. Maka disini kalian sudah berhasil melakukan penonaktifan akun Shopee Paylater tanpa hapus akun Shopee belanja milik kalian.

Nah itulah beberapa informasi lengkap mengenai cara menonaktifkan Shopee Paylater yang dapat kalian simak diatas. Ingat, menonaktifkan akun ini harus dilakukan dengan menghilangkan akun Shopee. Karena layanan paylater Shopee ini tidak menghadirkan fitur hapus atau nonaktifkan.

Maka alangkah baiknya jika ingin menonaktifkan Shopee Paylater, pahami dulu apa saja resiko yang harus diterima. Mungkin hanya ini saja yang dapat idekredit.com sampaikan, semoga bermanfaat. Jika masih bingung, langsung saja hubungi Call Center Shopee di nomor 1500702.

Apakah Shopeepaylater bisa dinonaktifkan?

Sebenarnya cara menonaktifkan Shopee PayLater tanpa hapus akun sangat mudah dilakukan, yakni dengan membiarkannya dan tak menggunakannya selama 3 bulan berturut-turut. Nantinya fitur Shopee PayLater akan dinonaktifkan secara otomatis oleh pihak Shopee.

Bagaimana jika paylater dinonaktifkan?

Buka website help.shopee.co.id/s/contactusform melalui browser pada perangkat pengguna. Kemudian isi formulir yang disediakan dengan informasi yang benar. Masukkan keluhan pengguna berkaitan dengan Shopee Paylater yang dinonaktifkan. Setelah itu sertakan juga bukti berupa screenshot Shopee Paylater yang dinonaktifkan.