Unsur unsur penting sebagai daya tarik buku non fiksi adalah tema amanat alur kelogisan argumen

Unsur unsur penting sebagai daya tarik buku non fiksi adalah tema amanat alur kelogisan argumen

Hallo sahabat, pada postingan kali ini kecilnyaaku.com akan memaparkan tentang daya tarik buku fiksi dan nonfiksi.

Materi ini dikhususkan terutama bagi siswa SMP Kelas VIII. Materi ini juga digunakan sebagai lampiran pengembangan Materi Pembelajaran yang dirumuskan dalam RPP Bahasa Indonesia Kelas 8 Bab 9 Pokok Bahasan: Daya Tarik Buku Fiksi dan Nonfiksi

Sumber yang digunakan adalah Buku Bahasa Indonesia SMP/MTs. Kelas VIII Edisi Revisi 2017 yang diterbitkan Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Tahun 2017 sekaligus menjadi sumber materi pembelajaran tersebut:

Perhatikan cuplikan berikut!

Buku Panduan Keluarga Memilih dan Menggunakan Obat karya Rahayu Widodo,  S.Si.,Apt.  berisi  tentang  pengenalan  obat,  prinsip-prinsip  memilih, dan  menggunakan  obat  untuk  diri  sendiri,  serta  aspek  sosialnya.  Buku  ini  bisa  menjadi  panduan  bagi  semua  kalangan  karena  paparannya  jelas.  Buku  ini juga dilengkapi  istilah medis beserta pengertian-pengertiannya. Menjadi lebih menarik karena sajian buku ini dilengkapi banyak gambar dan ilustrasi.

Cuplikan tersebut berisi paparan berdasarkan hasil telaah terhadap suatu buku. Yang dipaparkan adalah: Judul buku, pengarang, isi buku, dan penilaian/tanggapapan terhadap buku tersebut.

Anda pun dapat membuat paparan seperti contoh cuplikan di atas. Dan sebelum berlatih kita perlu memahami dulu, Apa saja sebenarnya yang merupakan daya tarik buku?

Daya  tarik  buku pasti menyangkut dengan banyak kelebihan dari buku tersebut. Mulai dari cover buku.  Cover buku merupakan daya tarik pertama. Coba bayangkan, ketika Anda datang ke toko buku atau ke perpustakaan, maka yang pertama dilihat adalah cover bukunya kemudian isi buku.

Pada cover buku terdapat judul. Judul juga dapat menjadi daya tarik.  Dengan membaca judul, maka calon pembaca dapat menerka-nerka tentang konten buku tersebut.

Struktur buku yang baik dan rapi, buku yang tersusun atas bagian-bagian yang membangun buku menjadi sebuah struktur bahan cetakan yang layak untuk dibaca dan dikonsumsi oleh khalayak dapat menjadi daya sebuah buku juga.

Selain itu yang menjadi daya tarik buku, misalnya: topiknya relevan, dibaca tidak melelahkan, pengaturan paragrafnya menarik, hemat dan tak bersia-sia dengan kata, diksi dan intonasinya terkelola.

Daya tarik buku bisa dilihat dari aspek  bahasa,  isinya,  maupun  ilustrasi  sampulnya.

Daya  tarik  buku fiksi baik  itu  yang  berupa  cerpen ataupun novel terdapat pada tema, penokohan, alur. latar, amanat, dan semua unsur lainnya

Adapun daya tarik buku nonfiksi, mungkin dijumpai pada kekuatan argumentasi penulis, orisinalitas gagasan, kelengkapan datanya di samping daya tarik bahasa dan ilustrasinya.

Langkah-langkah untuk menemukan daya tarik sebuah  bacaan, terutama  yang  berbentuk  cerita adalah:

  1. Membaca buku  itu  secara
  2. Memahami makna  tema,  penokohan,  alur,  dan  unsur-unsur  lain  apabila  bacaan   itu   berupa      Memahami   kelogisan   dan   kejelasan   hubungan   antargagasan dan fakta apabila buku itu berupa karya nonfiksi.
  3. Mencatat hal-hal menarik yang mungkin ada didalamnya, baik itu berkaitan dengan isi, bahasa, maupun ilustrasinya.

Yang merupakan identitas buku adalah judul, penulis/pengarang, penerbit, dan ketebalan halaman.

BACA JUGA : Materi Bahasa Indonesia K-13 Berliterasi

Kegiatan 9:9

  1. Secara berkelompok,   pilihlah   masing-masing   sebuah   buku   fiksi   dan  Catatlah identitas buku itu secara lengkap seperti: judul, penulis/pengarang, penerbit, dan ketebalan halaman.
  2. Lakukan telaah terhadap buku-buku tersebut berdasarkan aspek isi, bahasa, dan ilustrasinya. Sajikan hasilnya dalam format laporan seperti berikut.

Buku Fiksi

Buku NonFiksi

Identitas

Judul           :

Pengarang   :

Penerbit       :

Ketebalan    :

Daya Tarik  :

Identitas

Judul           :

Pengarang   :

Penerbit       :

Ketebalan    :

Daya Tarik  :

  1. Presentasikanlah hasil diskusi kelompokmu di depan kelompok lainnya untuk mendapatkan penilaian/tanggapan secara bergiliran.
  2. Mintalah mereka untuk menyampaikan penilaian/tanggapapan terkait dengan paparanmu itu dengan menggunakan rubrik seperti berikut.

Aspek

Bobot

Skor (1–4)

Jumlah

Keterangan

a. Kelengkapan

30

b. Ketepatan

25

c. Kejelasan

25

d. Kebakuan Bahasa

20

Jumlah

100

Demikian, semoga ada manfaatnya.

Salam literasi.

Daya tarik yang ada pada buku nonfiksi dibangun dari dua hal, yaitu kelogisan argumen dan kelengkapan data. Sementara itu, daya tarik dalam buku fiksi disebabkan oleh berbagai unsur sebuah cerita yang termuat dalam buku fiksi. Unsur yang dimaksud adalah tema, alur, latar, penokohan, dan amanat. Jadi, daya tarik buku nonfiksi adalah kelogisan argumen atau gagasan dan kelengkapan data.

Dengan demikian, pilihan jawaban yang tepat adalah A. 

Unsur unsur penting sebagai daya tarik buku non fiksi adalah tema amanat alur kelogisan argumen

Dhafi Quiz

Find Answers To Your Multiple Choice Questions (MCQ) Easily at cp.dhafi.link. with Accurate Answer. >>

Unsur unsur penting sebagai daya tarik buku non fiksi adalah tema amanat alur kelogisan argumen

unsur unsur penting sebagai daya tarik buku non fiksi adalah d.kelogisan argumen

penjelasan :

kelogisan argumen artinya pendapat yg bisa dipikir dengan masuk akal

smoga membantu