Menghargai pendapat orang lain dan berlapang dada melaksanakan hasil keputusan bersama adalah

Sikap lapang dada dalam musyawarah adalah sikap lapang dada menerima segala sanggahan dan kritikan dari orang lain. Ini penting karena dalam musyawarah setiap orang memiliki pendapat masing-masing. Lapang dada dapat juga berarti menerima semua hasil keputusan musyawarah tanpa ada rasa benci. Jadi tentunya setiap orang akan memiliki pendapat dan opini yang berbeda-beda. Dan terkadang, ada pendapat yang tidak bisa diterima oleh individu lain. Hal ini dapat menimbulkan pertengkaran. Karena itu dibutuhkan sikap lapang dada untuk menghargai pendapat dan mencegah perpecahan.

Lapang dada juga sangat manjur untuk meredam sikap amarah tatkala ada orang yang sedang mengkritik atau melakukan perbuatan yang tidak menyenangkan. Seorang pemimpin akan tampak kewibawaannya jika mampu menunjukkan sikap berlapang dada pada saat kritik dari masyarakat menerpanya.

Apa saja nilai-nilai dan sikap yang perlu dijunjung tinggi dalam melakukan musyawarah?

Dalam melakukan musyawarah tidaklah mudah diperlukan nilai-nilai dan sikap yang perlu dijunjung tinggi. Nilai-nilai tersebut adalah sikap menghargai, saling menghormati, lapang dada, dan kebebasan berpendapat serta masih banyak sikap dan nilai lainnya yang perlu dijunjung tinggi.

You might be interested:  Kapan Waktu Ganti Kampas Kopling Mobil?

Bagaimana sikap peserta musyawarah?

Setiap peserta musyawarah harus dapat bersikap lemah lembut, baik dalam sikap, ucapan dan tindakan, serta menghindari sikap emosional, berkata-kata kasar, menggebrak meja, dan keras kepala. Kedua, mudah memberi maaf.

Apa yang dimaksud dengan lapang dada dalam musyawarah?

sikap lapang dada adalah sikap yg menerima kenyataan dengan ikhlas dan sabar.

Apa manfaat dari lapang dada?

Menghindarkan diri dari sikap dendam dan iri hati, membawa diri semakin tenang, dan semakin lebih banyak teman karena sikap seperti itu banyak yang menyukai.

Bagaimana cara membuktikan sikap lapang dada dalam bermusyawarah?

Jawaban

  1. Menerima hasil/keputusan saat musyawarah meskipun keputusan itu tidak sependapat dengan apa yang kita inginkan.
  2. contohnya adalah menghargai pendapat orang lain dan senantiasa bersabar walaupun diri kita tidak menerimanya.

Apa itu saling berlapang dada?

Lapang dada adalah istilah yang digunakan untuk menunjukkan sikap terbuka, sikap menampung berbagai informasi dan nasihat, sikap tidak mudah tersinggung.

Jelaskan apa yang dimaksud dengan mufakat?

Mufakat adalah persetujuan bulat. Keputusan yang diambil secara musyawarah mufakat dapat memuaskan semua pihak. Selain itu tidak akan menimbulkan persoalan, karena semua anggota telah menyetujui secara bulat.

Seberapa pentingkah musyawarah dalam kehidupan kita?

musyawarah sangat penting dilaksanakan karena tanpa adanya musywarah yang baik kita tidak dapat encapai kesepakatan yang kita inginkan.

Berlapang dada terhadap segala perbedaan merupakan salah satu manfaat bersikap apa?

Sikap yang membuat kita bisa berlapang dada terhadap segala perbedaan adalah toleransi.

Apa arti lapang dada dalam Islam?

Menurut Muhammad Ali al-Shabuni dalam Shafwat al-Tafasir, yang dimaksud dengan ‘dilapangkan dadanya’ ialah bahwa hati Nabi SAW telah dipenuhi dengan iman, diterangi dengan cahaya kebajikan dan kebenaran, serta disucikan dari berbagai dosa.

You might be interested:  Mengapa Ingin Bergabung Di Perusahaan Kami?

Bagaimana cara menerapkan hidup bermusyawarah dalam kehidupan sehari hari?

Jawaban:

  1. bermusyawarah membagi jadwal piket siswa.
  2. bermusyawarah memilik ketua kelas.
  3. bermusyawarah membagi tugas antar kelompok.

Bagaimana sikap yang harus dilakukan dalam menentukan keputusan musyawarah?

Adapun sikap-sikap yang harus diterapkan dalam bermusyawarah agar musyawarah berjalan dengan baik yaitu 1) Menghargai pendapat orang lain; 2) Tidak memaksakan kehendak pada orang lain; 3) Mentaati peraturan musyawarah; 4) Mau menghargai suara terbanyak; 5) Mampu mengendalikan diri; 6) Menerima dan melaksanakan hasil/

Bagaimana cara mengambil keputusan hasil musyawarah?

Cara Dalam Mengambil Keputusan Bersama

  1. Musyawarah dilandasi akal sehat dan pikiran jernih yang sesuai dengan hati yang luhur.
  2. Musyawarah dilandasi semangat kekeluargaan dan gotong royong.
  3. Mengutamakan kepentingan negara dan masyarakat.
  4. Menghargai pendapat orang lain dan tidak memaksakan kehendak dalam bermusyawarah.

Apa arti lapang dada brainly?

lapang dada adalah menerima apa adanya dengan ihklas

Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), arti lapang dada adalah berasa lega (tidak sesak). Arti lainnya dari lapang dada adalah berasa senang.

Apa sinonim lapang dada?

Sinonim / persamaan kata lapang dada dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI) adalah lapang hati, pemaaf, permisif, sabar, terbuka,toleran; Dengan mengetahui banyak kosa kata dapat memudahkan anda dalam berkomunikasi maupun dalam menyampaikan pendapat yang ingin anda sampaikan kepada orang tertentu.

Menghargai pendapat orang lain dan berlapang dada melaksanakan hasil keputusan bersama adalah
Buku Tematik Tema 2 Kelas 5 SD - Berikut ini kunci jawaban soal Subtema 2 Pembelajaran 6 halaman 85 86 87 88 89 90

TRIBUNNEWS.COM - Simak soal dan kunci jawaban tema 2 kelas 5 SD halaman 85, 86, 87, 88, 89, dan 90 Buku Tematik Subtema 2 Pembelajaran 6.

Buku Tematik Tema 2 untuk kelas 5 SD Kurikulum 2013 edisi revisi tahun 2017 ini berjudul Udara Bersih bagi Kesehatan.

Subtema 2 dalam Buku Tematik Tema 1 Kelas 5 SD adalah Pentingnya Udara Bersih bagi Pernapasan.

Dalam artikel ini, berisi kunci jawaban soal Subtema 2 Pembelajaran 4 halaman 85, 86, 87, 88, 89, dan 90.

Baca juga: Kunci Jawaban Buku Tematik Kelas 5 SD Tema 2 Halaman 80 81 82 83 84: Penyakit pada Sistem Pernapasan

Baca juga: Kunci Jawaban Buku Tematik Kelas 2 SD Tema 2 Subtema 2 Halaman 66, 67, 68, dan 72

Kunci jawaban ini merupakan pedoman orang tua atau wali dalam mengoreksi hasil belajar anak.

Simak kunci jawaban Tema 2 Kelas 5 SD halaman 85, 86, 87, 88, 89, dan 90 Buku Tematik, Subtema 2 Pembelajaran 6.

Kunci Jawaban Halaman 85 -90

Edo dan teman-teman sekelasnya bermusyawarah. Mereka membicarakan tentang rencana peragaan tari. Sebelum musyawarah dilakukan mereka sepakat bahwa musyawarah akan dipimpin oleh Edo. Selain itu mereka juga sepakat bahwa Siti sebagai penulis yang akan mencatat jalannya musyawarah dan mencatat hasil musyawarah. Apa yang dimaksud musyawarah?

Apa yang harus kita lakukan sebagai peserta musyawarah? Nilai-nilai apa yang terkandung dalam kegiatan musyawarah? Ayo, bacalah uraian berikut.

Mengambil Keputusan dengan Musyawarah

Menghargai pendapat orang lain dan berlapang dada melaksanakan hasil keputusan bersama adalah
Musyawarah Buku Tematik

TRIBUNPONTIANAK.CO.ID - Artikel ini memuat kunci jawaban tema 2 kelas 5 halaman 88 89 90 Buku Tematik SD/MI.

Kunci jawaban ini diperuntukan bagi orang tua sebagai aternatif ketika mendampingi anak saat belajar di rumah.

Kunci jawaban tema 2 kelas 5 halaman 88 89 90 ini bersifat terbuka.

Jawaban tidak terpaku pada satu pilihan saja.

• Kunci Jawaban Tema 2 Kelas 5 Halaman 81 82 84 Buku Tematik SD Pentingnya Udara Bersih Pernafasan

• Kunci Jawaban Tema 2 Kelas 6 Halaman 44 45 46 48 49 50 Buku Tematik SD Persatuan dalam Perbedaan

• Kunci Jawaban Tema 2 Kelas 4 Halaman 69 70 71 72 Buku Tematik SD dan MI Selalu Berhemat Energi

Kunci jawaban tema 2 kelas 5 halaman 88

Dari bacaan tentang musyawarah di atas, buatlah daftar pertanyaan dan jawaban menggunakan kata tanya apa, siapa, di mana, bagaimana, dan mengapa.

Tuliskan dalam bentuk tabel seperti di bawah, kemudian gunakan untuk bertanya jawab dengan teman-temanmu dari kelompok lain

APA

1. Apa yang dimaksud Keputusan Bersama?

Keputusan bersama adalah suatu keputusan yang sudah ditetapkan berdasarkan pertimbangan, pemikiran, dan pembahasan yang matang.

2. Apa saja nilai mendasar saat pengambilan keputusan agar semua pihak merasakan keadilan?

Halaman selanjutnya arrow_forward

Sumber: Tribun Padang