Kenapa ikan lumba lumba disebut sahabat

JAKARTA (tandaseru.id) – Lumba-lumba merupakan mamalia laut yang sangat cerdas. Salah satu fakta unik lumba-lumba adalah hewan ini memiliki sistem alamiah dalam tubuhnya yang begitu kompleks, sehingga banyak teknologi yang terinspirasi dari lumba-lumba.

Lumba-lumba bukan hewan asing bagi manusia, karena sering terlihat di sirkus, SeaWorld, bahkan melihat langsung di laut lepas yang jadi habitat asli hewan ini.

Nah, seperti apa fakta menarik dari hewan ramah ini?

Kenapa ikan lumba lumba disebut sahabat

Tidak Bisa Bernapas Dalam Air

Mungkin Anda sering berpikir jika hewan ini bisa bernapas dalam air. Faktanya lumba-lumba berbeda dengan ikan, yaitu tidak memiliki insang. Sebab itu, lumba-lumba sesekali muncul ke permukaan laut.

Lumba-lumba memiliki sebuah lubang sembut dibagian atas tubuhnya, berfungsi untuk menghirup udara agar bisa bernapas di dalam air sekaligus mencegah paru-paru lumba-lumba tidak kemasukan air dan membuat mereka tenggelam.

Bisa Hidup di Setiap Perairan Dunia

Menariknya, sebagian besar jenis lumba-lumba dapat ditemukan di seluruh dunia, hampir setiap perairan.

Sehingga tak heran jika ada lumba-lumba yang hidup di air tawar seperti perairan hangat dan dangkal.

Perlu Anda ketahui, lumba-lumba terbagi menjadi dua kategori. Lumba-lumba pesisir hidup di perairan hangat, dan lumba-lumba lepas pantai yang dapat hidup di lingkungan lebih dingin.

Tak jarang orang menemukan hewan ini di pelabuhan, teluk, dan laguna. Beberapa spesies lumba-lumba besar dapat di temukan di daerah lebih dingin, seperti Kutub Utara dan Antartika.

Kenapa ikan lumba lumba disebut sahabat

Sering Salah, Ternyata Lumba-Lumba Bukan Termasuk Ikan (YouTube/Majalah Bobo)

Bobo.id - Hewan yang hidup di air ada berbagai jenis macamnya. Mulai dari yang hidup di sungai, danau, hingga di laut.

Jenis hewan air kebanyakan adalah ikan, meski ada juga hewan lain yang hidup di air.

Misalnya penyu, ubur-ubur, hingga buaya. Nah, apakah teman-teman pernah melihat lumba-lumba yang meloncat dari laut?

Ternyata, lumba-lumba adalah salah satu hewan yang sering salah disebutkan, yaitu disebut sebagai ikan.

Baca Juga: Tidak Punya Bulu, Bagaimana Mamalia Laut Seperti Paus dan Lumba-Lumba Bisa Menjaga Tubuhnya Tetap Hangat?

Yap, meski lumba-lumba hidup di air, baik di laut atau di sungai, hewan satu ini bukan merupakan jenis ikan.

Lumba-lumba adalah salah satu jenis mamalia yang hidup di air. Apa yang membuat lumba-lumba berbeda dengan ikan lain dan termasuk dalam kategori mamalia, ya?

Yuk, simak penjelasannya di video ini!

Baca Juga: Gemas! Seekor Koala Liar Tiba-Tiba Muncul di Atas Pohon Natal di Rumah Penduduk Australia Ini

-----

Teman-teman, kalau ingin tahu lebih banyak tentang sains, dongeng fantasi, cerita misteri, dan pengetahuan seru, langsung saja berlangganan majalah Bobo dan Mombi SD. Tinggal klik di www.gridstore.id

Atau teman-teman bisa baca versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di ebooks.gramedia.com


Page 2


Page 3

Kenapa ikan lumba lumba disebut sahabat

YouTube/Majalah Bobo

Sering Salah, Ternyata Lumba-Lumba Bukan Termasuk Ikan

Bobo.id - Hewan yang hidup di air ada berbagai jenis macamnya. Mulai dari yang hidup di sungai, danau, hingga di laut.

Jenis hewan air kebanyakan adalah ikan, meski ada juga hewan lain yang hidup di air.

Misalnya penyu, ubur-ubur, hingga buaya. Nah, apakah teman-teman pernah melihat lumba-lumba yang meloncat dari laut?

Ternyata, lumba-lumba adalah salah satu hewan yang sering salah disebutkan, yaitu disebut sebagai ikan.

Baca Juga: Tidak Punya Bulu, Bagaimana Mamalia Laut Seperti Paus dan Lumba-Lumba Bisa Menjaga Tubuhnya Tetap Hangat?

Yap, meski lumba-lumba hidup di air, baik di laut atau di sungai, hewan satu ini bukan merupakan jenis ikan.

Lumba-lumba adalah salah satu jenis mamalia yang hidup di air. Apa yang membuat lumba-lumba berbeda dengan ikan lain dan termasuk dalam kategori mamalia, ya?

Yuk, simak penjelasannya di video ini!

Baca Juga: Gemas! Seekor Koala Liar Tiba-Tiba Muncul di Atas Pohon Natal di Rumah Penduduk Australia Ini

-----

Teman-teman, kalau ingin tahu lebih banyak tentang sains, dongeng fantasi, cerita misteri, dan pengetahuan seru, langsung saja berlangganan majalah Bobo dan Mombi SD. Tinggal klik di www.gridstore.id

Atau teman-teman bisa baca versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di ebooks.gramedia.com

Lumba-lumba adalah mamalia laut, yang termasuk dalam Ordo Cetacea dan digolongkan dalam Famili Delphinidae. Lumba-lumba termasuk kerabat dari paus dan pesut, dan tercatat sampai dengan saat ini ada lebih dari 40 jenis lumba-lumba. 

Kenapa ikan lumba lumba disebut sahabat
sumber : cnnindonesia.com

Banyak orang berpendapat, hewan mamalia yang hidup di laut ini memiliki kepintaran atau intelegensia setingkat dengan manusia. Lumba-lumba sanggup belajar dengan cepat, tidak heran lumba-lumba sering kali diburu manusia untuk dilatih dan dimanfaatkan sebagai obyek hiburan. Karena kepintarannya tersebut, sejak jaman dulu banyak beredar cerita-cerita tentang hubungan istimewa antara lumba-lumba dengan manusia. Banyak cerita yang mengisahkan bagaimana lumba-lumba menyelamatkan pelaut atau nelayan yang mengalami kecelekaan di laut lepas.

Lumba-lumba hidup dalam kelompok keluarga atau disebut juga dengan "kawanan". Bayi lumba-lumba akan tinggal bersama ibu mereka selama beberapa tahun, sambil belajar bagaimana cara menangkap ikan yang benar. Mereka juga akan belajar bagaimana memberi sinyal satu sama lain apabila ada bahaya di sekitar mereka, juga belajar bagaimana cara melarikan diri jika sewaktu-waktu datang pemangsa (ikan hiu) yang menjadi musuh mereka. Kalau kita perhatikan, antara lumba-lumba yang satu seolah-olah bisa berbicara dengan lumba-lumba yang lain.

Lumba-lumba memiliki sistem radar yang hebat berupa sonar yang ada di dalam bagian kening mereka. Dengan sistem sonar tersebut lumba-lumba berkemunikasi dengan lumba-lumba yang lain. Selain itu, sistem sonar tersebut juga membuat mereka dapat bergerak dengan leluasa walaupun dalam kondisi gelap.  Dengan sonar ini, lumba-lumba akan memanfaatkan suara untuk menemukan mangsa atau menghindari predatornya. Dari mulut mereka akan mengeluarkan bunyi "klik", selanjutnya bunyi tersebut akan memantulkan bunyi tertentu jika mengenai sesuatu. Gema yang ditimbulkan itulah yang memberi tahu para lumba-lumba di mana posisi mangsa mereka.


Kalau kita melihat lumba-lumba saat berenang, kita akan teringat dan membandingkannya dengan para peselancar. Saat berenang, biasanya lumba-lumba akan menunggang ombak yang dihasilkan oleh laju kapal atau perahu. Mereka juga akan mencari saat yang tepat agar ombak yang mereka tunggangi bisa membawa mereka berenang semakin jauh dari kapal atau perahu.  

Lumba-lumba mempunyai sistem alamiah yang sangat komplek yang melengkapi tubuhnya. Sehingga banyak teknologi yang dilahirkan oleh manusia  yang terinspirasi dari lumba-lumba. Seperti misalnya teknologi sonar yang digunakan oleh kapal selam terisnpirasi oleh sistem sonar yang dipunyai lumba-lumba. Hal lain adalah pakaian renang yang sekarang banyak digunakan oleh atlit-atlit renang dunia. Teknologi pakaian renang tersebut terisnpirasi kulit lumba-lumba yang mampu memperkecil gesekan dengan air, sehingga lumba-lumba dapat berenang dengan sedikit hambatan air. 

Semoga bermanfaat.

Kenapa ikan lumba lumba disebut sahabat

    Lumba-Lumba (Delphinus Delphis) merupakan hewan yang sangat cerdas dan mereka tampaknya dicintai oleh manusia. Hewan mamalia air ini telah mampu mempesona kita dalam berbagai cara. Mereka memiliki rasa ingin tahu yang tinggi, mempunyai ikatan yang kuat dalam kelompok mereka, dan mereka telah dikenal sering membantu manusia dalam berbagai situasi termasuk dalam penyelamatan. Ada 43 spesies yang berbeda dari lumba-lumba yang telah diketahui. 38 dari mereka adalah lumba-lumba yang hidup di laut dan 5 jenis lainnya adalah lumba-lumba sungai yang hidup di air tawar. Semua jenis lumba-lumba berada dalam ancaman kepunahan, bahkan 5 jenis lumba-lumba yang hidup di air tawar sudah sangat langka bahkan dinyatakan punah.

Kenapa ikan lumba lumba disebut sahabat

   Lumba-lumba sangat mahir dalam melompat. Bahkan beberapa dari mereka dapat melompat hingga 30 kaki di udara. Lumba-lumba berenang ke permukaan air pada interval tertentu yang berbeda untuk mendapatkan udara. Sebagaimana kita ketahui, lumba-lumba merupakan mamalia air yang bernapas dengan paru-paru. Saat mengambil udara di permukaan air, lumba-lumba menghabiskan waktu 20 detik sampai 30 menit. Tubuh lumba-lumba dilapisi oleh kulit berwarna keabu-abuan biru yang sangat sensitif terhadap sentuhan manusia dan benda lain yang ada di air.

 Berbagai spesies lumba-lumba berada dalam ancaman kepunahan karena beberapa faktor diantaranya adalah rusaknya habitat asli mereka, masalah ketersediaan makanan, pencemaran air, dan bahkan luka atau kematian yang didapat karena terjerat jaring ikan atau menabrak kapal di laut. Untuk itulah konservasi lumba-lumba dibutuhkan untuk menolong mereka agar tetap lestari dikemudian hari. Rata-rata rentang hidup ikan lumba-lumba di alam liar adalah 17 tahun. Akan tetapi, beberapa telah mendokumentasi lumba-lumba bisa hidup sampai umur 50 tahun.

Kingdom: Animalia

Kenapa ikan lumba lumba disebut sahabat

Filum: Chordata

Kelas: Mammalia

Ordo: Cetacean

Keluarga: Delphinidae

Nama Ilmiah: Delphinus Delphis

Jenis: Mamalia

Diet: Karnivora

Ukuran: 2m - 4m

Berat: 100kg - 300kg

Kecepatan Maksimal: 40 km / jam

Rentang Hidup: 20 - 45 tahun

Kenapa ikan lumba lumba disebut sahabat

Gaya Hidup: Berkelompok

Status Konservasi: Terancam

Warna: Hitam, Putih, Abu-abu

Jenis Kulit: Kulit Halus

Makanan Favorit: Ikan

Habitat: Laut, Perairan Pantai, Pelabuhan dan Teluk

Hewan Buruan: Ikan, Kepiting, Cumi-cumi

Predator: Manusia, Hiu, Paus Orka

   Pengetahuan lebih dalam dan informasi lebih lanjut tentang ikan lumba-lumba merupakan langkah awal untuk konservasi yang lebih baik dan untuk memahami animal luar biasa tersebut. Selain itu, informasi merupakan sejanta dan kontribusi kita untuk melestarikan ikan lumba-lumba dan melindungi habitatnya.

   Ikan lumba-lumba telah berinteraksi dengan manusia sudah sejak lama. Selama masa itu, predator mereka yang paling berbahaya dan predator yang membuat populasi mereka menurun drastis adalah kita, Manusia. Meskipun kita semua setuju bahwa ikan lumba-lumba merupakan mahluk luar biasa yang sangat cerdas dan bersahabat, tetapi kita masih saja merupakan acaman besar untuk mereka. 

Kenapa ikan lumba lumba disebut sahabat

   Meskipun ikan lumba-lumba memiliki 100 gigi, mereka tidak menggunakannya untuk makan. Mereka hanya menggunakan gigi-gigi tersebut untuk mendapatkan makanan untuk kemudian langsung di telan. Ikan lumba-lumba bisa mengkonsumi lebih dari 30 pounds ikan per hari. Mereka biasanya berkelompol dalam berburu dengan memojokkan grombolan ikan mangsanya. Strategi tersebut merupakan salah satu dari banyak strategi yang ikan lumba-lumba gunakan dalam berburu. Strategi lain yang sering digunakan kelompok ikan lumba-lumba dalam berburu adalah meloncat, berenang zig-zag, mengelilingi, dan kombinasi strategi-strategi di atas.

Kenapa ikan lumba lumba disebut sahabat

   Sebagian besar spesies ikan lumba-lumba hidup di laut tetapi ada beberapa yang bisa hidup di air tawar. Ikan lumba-lumba yang hidup di air tawar sudah sangat langka sekali ditemukan. Beberapa ikan lumba-lumba air tawar bisa ditemukan di sungai Haungho China, sungai Amazon Brazil, dan sungai Mahakam, Indonesia. Sangat menajubkan mengetahui bahwa ada perbedaan yang sangat besar dari ukuran diantara semua spesies ikan lumba-lumba. Yang paling besar bisa berbobot 10 ton dan mempunyai panjang 30 kaki. Yang paling kecil bisa berbobot 90 pound dengan panjang hanya 4 kaki. Spesies dan lokasi hidup merka memainkan perang penting terhadap ukuran tubuh ikan lumba-lumba. Semua spesies ikan lumba-lumba mempunyai tubuh yang didesign untuk bergerak dalam air dengan cepat tanpa mengeluarkan banyak energi. Gerakan tubuh mereka bergantung pada sirip dan ekor mereka dalam menavigasi saat berenang di dalam air.

  Melalui penelitian yang dalam, echolocation telah diidentifikasi sebagai elemen kunci dari kehidupan lumba-lumba. Hal ini memungkinkan mereka untuk berkomunikasi di dalam air dengan mengidentifikasi gelombang suara. Ini adalah kemampuan yang kompleks yang berasal dari melon yang terletak di kepala lumba-lumba. Ikan lumba-lumba memiliki penglihatan yang sangat baik, dan mereka dapat melihat apa yang ada di sekitar mereka baik ketika di dalam air atau ketika mereka berada di atas permukaan. Mereka juga memiliki pendengaran yang sangat baik,  10 kali lebih baik daripada manusia. Indera peraba mereka sangat sensitif yang mereka gunakan untuk mempererat hubungan antar lumba-lumba dalam satu kelompok. Namun, indera penciuman mereka tidak terlalu baik. Ikan lumba-lumba mengandalkan kombinasi indera mereka untuk menghindari bahaya, untuk menemukan makanan, dan bersosialisasi.

Kenapa ikan lumba lumba disebut sahabat

Deskripsi Lumba-Lumba

Lumba-lumba adalah mamalia laut yang mempunyai hubungan sangat erat dengan ikan paus. Didunia ini terdapat sekitar 40 spesies lumba-lumba. Ikan lumba-lumba adalah keturunan dari mamalia darat, nenek moyang lumba-lumba modern seperti yang bisa kita lihat saat ini pertama kali memasuki air sekitar lima puluh juta tahun yang lalu.

Kenapa ikan lumba lumba disebut sahabat

Ciri-Ciri Lumba-Lumba

Lumba-lumba memiliki tubuh ramping  yang membuatnya mampu berenang dengan cepat. Sirip ekor, yang disebut fluke, digunakan sebagai penggerak, sementara sirip lainnya yang terletak dibagian samping tubuhnya digunakan bersama-sama dengan seluruh bagian ekornya sebagai alat kontrol. Sirip punggung yang terletak dibagian atas tubuhnya berfungsi sebagai stabilisator pada saat lumba-lumba berenang.

Kenapa ikan lumba lumba disebut sahabat

Warna dasar tubuh ikan lumba-lumba pada umumnya adalah abu-abu dan warna dibagian bawah tubuhnya lebih terang dari pada bagian atas dan sering terdapat garis dan petak-petak warna yang berbeda dan kontras. Tidak seperti kebanyakan mamalia, lumba-lumba tidak memiliki rambut.

Makanan Lumba-Lumba

Makanan utama lumba-lumba adalah ikan tetapi saat mereka berada diwilayah yang jarang terdapat ikan mereka biasanya berburu cumi-cumi dan gurita. Lumba-lumba menelan makanan mereka tanpa dikunyah terlebih dahulu, mereka menggunakan otot-otot yang terdapat dibagian belakang lidahnya dan juga tenggorokannya untuk memeras air laut yang ikut terbawa pada saat mereka menelan makanan-nya.

Apa Yang Membuat Lumba-Lumba Begitu Cerdas

Nah, otak mereka, tentu saja. Lumba-lumba memiliki otak yang besar untuk tubuh mereka. Lumba-lumba hidung botol adalah jenis ikan lumba-lumba yang memiliki rasio ukuran otak dengan bobot tubuh paling mendekati manusia.

Kenapa ikan lumba lumba disebut sahabat

Dari hasil penelitian para ilmuwan, terbukti bahwa lumba-lumba memiliki otak yang lebih cerdas dari pada primata, mereka juga menyimpulkan bahwa ikan lumba-lumba benar-benar memiliki bahasa untuk berkomunikasi yang sampai saat ini masih belum dapat dipahami sepenuhnya oleh manusia.

Fakta Tentang Lumba-Lumba Yang Perlua Anda Tahu

  • Seperti sapi, lumba-lumba memiliki lebih dari satu perut. Lumba-lumba memiliki 2 buah perut, satu digunakan sebagai tempat menyimpan makanan yang masuk melalui mulutnya dan satu perut lagi digunakan untuk mencerna makanan yang berasal dari perut pertama.

    Kenapa ikan lumba lumba disebut sahabat

  • Metode yang umumnya digunanakan oleh kawanan lumba-lumba untuk berburu ikan adalah dengan cara menggiring sekelompok ikan secara bersama-sama sehingga membentuk sebuah lingkaran dengan ikan berada ditengah kelompok tersebut dan secara bergiliran mereka akan masuk kedalam pusat lingkaran untuk memangsa ikan-ikan tersebut.
  • Ketika lumba-lumba tidur, mereka hanya menutup sebelah bagian otak mereka sehingga ia tetap cukup sadar untuk bernapas dan berjaga-jaga bila ada predator yang mendekat.

    Kenapa ikan lumba lumba disebut sahabat

  • Lumba-lumba suka bermain. Mereka sering bermain dengan rumput laut, atau menggoda kawan-kawannya yang lain, mereka bahkan sering menggoda mahluk laut lainnya.
  • Tidak seperti binatang mamalia lain, bayi lumba-lumba lahir dengan ekor lebih dahulu.
  • Lumba-lumba memiliki indra penciuman yang sangat sedikit.
  • Seekor ibu lumba-lumba akan tinggal dengan anak-anak mereka dan mengasuhnya selama dua sampai tiga tahun.
  • Beberapa jenis ikan lumba-lumba mampu menyelam hingga sedalam 1.000 kaki.
  • Beberapa spesies lumba-lumba bisa berenang hingga 25 mil per jam untuk waktu yang lama, jauh lebih cepat dari perenang terbaik manusia.
  • Di alam liar, usia rata-rata ikan lumba-lumba adalah 17 tahun namun mereka dapat hidup hingga 50 tahun.
  • Beberapa jenis lumba-lumba bisa menahan nafas mereka didalam air selama 30 menit, sementara ikan yang lain harus bernapas setiap 20 detik.
  • Lumba-lumba bisa sangat agresif dan bahkan brutal. Anggota dominan dari sebuah kelompok lumba-lumba seringkali terlihat mengganggu anggota kelompoknya yang lebih lemah.
  • Berkat retina mata yang sangat sensitif dan efisien dalam mengumpulkan cahaya, lumba-lumba dapat melihat dengan jelas diatas ataupun dibawah air.
  • Bila dibandingkan berdasarkan rasio ukuran tubuhnya, otak lumba-lumba ternyata lebih besar dari pada otak simpanse dan kera.

    Kenapa ikan lumba lumba disebut sahabat

  • Seekor lumba-lumba dewasa dapat mengkonsumsi lebih dari 16 kg ikan dalam satu hari.
  • Lumba-lumba air tawar terbesar didunia yang pernah ditemukan tubuhnya mencapai panjang hingga 10 meter dan terdapat di sungai Amazon.

   Lumba-lumba memiliki sebuah sistem yang digunakan untuk berkomunikasi dan menerima rangsang yang dinamakan sistem sonar, sistem ini dapat menghindari benda-benda yang ada di depan mereka, sehingga terhindar dari benturan. Mereka menggunakan banyak suara termasuk klik, siulan dan cicitan.

Kenapa ikan lumba lumba disebut sahabat

   Lumba-lumba mengirimkan suara dan mendengarkan gema, ini memberitahu mereka persis apa yang ada di sekitar mereka dan di mana mangsanya berada.Teknologi ini kemudian diterapkan dalam pembuatan radar kapal selam. Mereka adalah binatang menyusui karena lumba lumba adalah mamalia. Mereka hidup di laut dan sungai di seluruh dunia. Mereka adalah kerabat paus dan pesut.

   Terkadang suara gaduh di laut akibat pengeboran minyak dapat membuat mereka membingungkan. Mereka akan mengalami kesulitan dalam mengirim dan menerima pesan sonar. Karena mereka dapat berkomunikasi, maka mereka disebut sebagai hewan yang paling cerdas, melebihi simpanse.

Kenapa ikan lumba lumba disebut sahabat

Berapa Lama Ikan Lumba-Lumba Dapat Hidup?

Pada lumba-lumba yang hidup dilaut lepas, dapat hidup untuk waktu yang lebih lama. Jenis Orcas dolphin bisa hidup selama 70 tahun atau lebih. Bottlenose dolphin bisa hidup setidaknya selama kurang lebih 40 tahun. Mereka yang dipelihara di penangkaran, banyak yang mati jauh lebih awal daripada mereka yang hidup di laut atau alam liar.

Bayi Luba-Lumba

   Bayi lumba-lumba yang baru lahir akan dibawa ke permukaan oleh induknya agar bisa menghirup udara.

Kenapa ikan lumba lumba disebut sahabat

Lumba-lumba perlu naik ke permukaan untuk bernapas supaya tetap hidup. Mamalia ini bernapas melalui lubang udara yang terletak di atas kepalnya. Tubuhnya yang licin dan ramping sangat sesuai untuk berenang. Induknya menyusui anaknya dengan susu yang gurih dan menyediakan energi bagi anaknya supaya cepat besar. Setiap anak-anaknya selalu berada di dekat induknya, sehingga ibunya bisa melindungi dari bahaya. Induknya selalu menjaga hubungan dengan anaknya hingga tumbuh semakin besar. Induk mereka memanggil anak anaknya dengan siulan khusus yang bisa mereka kenali.

Lumba-lumba adalah mamalia laut yang sangat cerdas, selain itu sistem alamiah yang melengkapi tubuhnya sangat kompleks. Sehingga banyak teknologi yang terinspirasi dari lumba-lumba. Salah satu contoh adalah kulit lumba-lumba yang mampu memperkecil gesekan dengan air, sehingga lumba-lumba dapat berenang dengan sedikit hambatan air. Hal ini yang digunakan para perenang untuk merancang baju renang yang mirip kulit lumba-lumba.

Kenapa ikan lumba lumba disebut sahabat

   Lumba-lumba memiliki sebuah sistem yang digunakan untuk berkomunikasi dan menerima rangsang yang dinamakan sistem sonar, sistem ini dapat menghindari benda-benda yang ada di depan lumba-lumba, sehingga terhindar dari benturan. Teknologi ini kemudian diterapkan dalam pembuatan radar kapal selam. Lumba-lumba adalah binatang menyusui karena lumba lumba adalah mamalia. Mereka hidup di laut dan sungai di seluruh dunia. Lumba-lumba adalah kerabat paus dan pesut. Ada lebih dari 40 jenis lumba-lumba.

   Bayi lumba-lumba yang baru lahir akan dibawa ke permukaan oleh induknya agar bisa menghirup udara. Lumba-lumba perlu naik ke permukaan untuk bernapas supaya tetap hidup. Lumba-lumba bernapas melalui lubang udara yang terletak di atas kepalnya. Tubuhnya yang licin dan ramping sangat sesuai untuk berenang. Induk lumba-lumba menyusui anaknya dengan susu yang gurih dan menyediakan energi bagi anaknya supaya cepat besar. Setiap anak lumba-lumba selalu berada di dekat induknya, sehingga ibunya bisa melindungi dari bahaya. Lumba-lumba selalu menjaga hubungan dengan anaknya hingga tumbuh semakin besar. Induk lumba-lumba memanggil anak anaknya dengan siulan khusus yang bisa mereka kenali.

Kenapa ikan lumba lumba disebut sahabat

   Lumba-lumba hidup dan bekerja dalam kelompok atau disebut kawanan. Mereka sering bermain bersama. Seekor lumba-lumba tidak bisa tidur nyenyak di bawah air. Ia bisa tenggelam. Oleh karena itu, ia setengah tidur beberapa saat dalam sehari. Lumba-lumba makan cumi dan ikan seperti ikan mullet abu-abu. Kadang kadang Lumba-lumba menggiring kawanan ikan agar mudah ditangkap. Lumba-lumba mencari jalan dengan mengirimkan suara di dalam air. Jika suara itu mengenai suatu benda, suara itu akan dipantulkan kembali sebagai gema. Kadang kadang, suara gaduh di laut akibat pengeboran minyak dapat membingungkan lumba-lumba. Mereka akan mengalami kesulitan dalam mengirim dan menerima pesan. Karena lumba-lumba dapat berkomunikasi, maka lumba-lumba disebut sebagai hewan yang paling cerdas, melebihi simpanse.

Kenapa ikan lumba lumba disebut sahabat

   Manusia senantiasa tertarik dengan kisah lumba-lumba. Bangsa Romawi telah membuat gambar mozaik lumba-lumba sekitar 2.000 tahun lalu. Sekarang, manusia senang berenang di laut bersama binatang yang pandai dan bersahabat seperti lumba-lumba. Lumba-lumba harus berhati hati terhadap ikan hiu yang mungkin menyerang mereka sewaktu waktu. Mereka melindungi diri dengan gigi giginya, kadang-kadang mereka menggunakan paruhnya sebagai pelantak. Manusia dapat menjala banyak sekali ikan bagi lumba-lumba untuk makanannya. Terkadang, lumba-lumba tertangkap oleh jaring nelayan. Mereka tidak dapat menghirup napas di permukaan, akibatnya mereka tenggelam. Ketika bahan kimia yang berbahaya dibuang ke laut, limbah itu bisa meracuni makanan yang dimakan lumba-lumba. Pembangunan waduk di sungai dan pengeringan danau hanya menyisakan sedikit tempat bagi binatang seperti lumba-lumba Brazil untuk hidup.

Kenapa ikan lumba lumba disebut sahabat

    Lumba-lumba tergolong sebagai mamalia yang cerdas. Lumba-lumba dapat menolong manusia, bila lumba-lumba sudah terlatih, bahkan lingkaran api pun dapat mereka terobos. Singa laut, spesies primata, ikan paus dan anjing juga termasuk binatang yang cerdas. Lumba-lumba yang sudah terlatih dapat melakukan berbagai atraksi dan mereka juga dapat berhitung, tetapi Lumba-lumba liar belum dapat melakukan berbagai atraksi. Sekarang ini, lumba-lumba dan paus sudah langka, maka lumba-lumba dan paus harus dilindungi. Lumba-lumba dan paus telah mulai dilindungi di seluruh dunia.

Sumber Referensi : Www.Zonasiswa.Com, Wikipedia. Org


Page 2