Jika anda menemukan kesenjangan sosial dalam pergaulan di sekolah

Kunci utama upaya mengatasi kesenjangan sosial ekonomi adalah memberi akses kepada tiap masyarakat untuk memanfaatkan fasilitas sosial yang ada, serta memberi kesempatan yang sama kepada seluruh masyarakat untuk mengembangkan dan meningkatkan perekonomiannya.

Apa yang harus dilakukan oleh pemerintah dalam pengurangan kesenjangan?

Upaya pemerintah dalam mengatasi kesenjangan sosial antara lain dengan pemerataan distribusi pendapatan masyarakat dan program perlindungan sosial. Selain itu, pemerintah juga dapat mengurangi jumlah kemiskinan melalui pembukaan kesempatan kerja seperti industri padat karya.

Bagaimana menurut anda dalam mengatasi masalah kesenjangan sosial yang terjadi di Indonesia?

Upaya untuk mengatasi kesenjangan sosial di Indonesia antara lain kebijakan pendidikan yang bisa diakses semua kalangan, menciptakan lapangan kerja dan program pengentasan kemiskinan, meminimalkan dan memberantas korupsi di masyarakat dalam upaya pensejahteraan masyarakat.

Bagaimana cara mengatasi kesenjangan sosial ekonomi di masyarakat brainly?

Jawaban

  1. pemberantasan korupsi.
  2. mengutamakan bidang pendidikan.
  3. 3.mengembangkan ekonomi lokal dan mempercepat konektivitas pembangunan antar wilayah.
  4. mendorong kewirausahaan bagi masyarakat.
  5. penyederhanaan sistem birokrasi atau peraturan-peraturan resmi (kebijakan)pembangunan sektor pertanian dan industri.

Bagaimana cara menghadapi kesenjangan sosial di sekolah?

Jawaban:Sikap yang dilakukan bila menemukan kesenjangan sosial di dalam pergaulan sekolah, yaitu: -Tidak memihak satu pihak. -Melaporkan kasus kesenjagan sosial kepada guru. -Selalu bersikap baik dan adil dengan orang lain.

Apa saja strategi pemberdayaan untuk mengatasi ketimpangan sosial?

Upaya mengatasi ketimpangan sosial, yaitu:

  • Meningkatkan kulitas masyarakat di bidang pendidikan.
  • Mengendalikan jumlah pertumbuhan masyarakat.
  • Menciptkan lapangan pekerjaan.
  • Menurunkan ketimpanagn pada kekayaan seseorang.
  • Melakukan program bantuan yang tepat sasaran dan merata.

Kebijakan atau cara apa saja yang dapat dilakukan pemerintah untuk mengurangi ketimpangan distribusi pendapatan di Indonesia?

Untuk mendorong pemerataan ekonomi, pemerintah akan melakukan lima Kebijakan Dorong Penurunan Ketidakmerataan. Lima kebijakan itu meliputi menurunkan angka stunting, menurunkan kemiskinan, memberikan peluang pekerjaan, menurunkan ketimpangan kekayanaan, dan menguatkan industri berbasis rakyat.

Cara apa saja yang dapat dilakukan pemerintah untuk mengurangi ketimpangan distribusi pendapatan di Indonesia?

Mengatasi ketimpangan distribusi pendapatan yaitu dengan cara melaksanakan pembangun di daerah-daerah yang terindentifikasi ketimpangan, jika pembangunan dilaksanakan di daerah tersebut, maka penyerapan tenaga kerja terutama masyarakat lokal dapat terpenuhi, dengan menyerapnya banyak tenaga kerja maka akan tingkat …

Bagaimana dampak adanya kesenjangan sosial yang terjadi di masyarakat?

Timbulnya kriminalitas, pengangguran, dan kemiskinan Contoh dampak lain dari kesenjangan sosial adalah timbulnya kriminalitas, pengangguran, serta kemiskinan. Kriminalitas muncul karena ketidakmampuan seseorang untuk memenuhi kebutuhan hidupnya. Pengangguran terjadi karena tidak adanya kesempatan kerja.

Mengapa tingkat pendidikan juga menyebabkan terjadinya kesenjangan sosial?

Pendidikan termasuk faktor penyebab kesenjangan sosial, karena pendidikan bisa meningkatkan status dan mobilitas sosial. Majunya suatu negara dipengaruhi oleh kualitas sumber daya manusia (SDM) yang dimiliki. Di Indonesia, fasilitas pendidikan belum merata dilihat dari segi kualitas dan mutu pendidikan.

Strategi apa yang dilakukan untuk mengatasi ketimpangan yang diakibatkan dari globalisasi?

Upaya mengatasi ketimpangan sosial akibat globalisasi​, yaitu:

  • Peningkatan kualitas masyarakat dalam tingkat pendidikan, kesehatan, hingga keterampilan individu.
  • Mobilitas geografis, yaitu dengan pembangunan dan perpidahan penduduk ke daerah lain guna pemerataan penduduk.

Strategi apa saja yang dapat dilakukan dalam pelaksanaan pemberdayaan komunitas?

Strategi pemberdayaan komunitas diantaranya penyusunan strategi yang melibatkan komunitas, memampukan warga untuk memecahkan masalahnya dan memenuhi kebutuhan mendasarnya, mendukung keterlibatan warga miskin, kaum perempuan, dan kelompok lemah lainnya, berupaya memanfaatkan potensi sumber daya lokal, peka terhadap …

Langkah kebijakan pemerintah dalam distribusi pendapatan?

Pendistribusian pendapatan dapat dilakukan dengan beberapa langkah kebijakan untuk mengurangi kemiskinan diantaranya sebagai berikut.

  1. Pembayaran langsung serta penyediaan barang dan jasa.
  2. Meningkatkan aset kaum miskin.
  3. Penerapan pajak penghasilan progresif.

Jika anda menemukan kesenjangan sosial dalam pergaulan di sekolah

Jika anda menemukan kesenjangan sosial dalam pergaulan di sekolah
Lihat Foto

freepik.com/pch.vector

Ilustrasi lingkungan sekolah

KOMPAS.com - Sekolah adalah tempat untuk siswa-siswi menempuh pendidikan yang lebih tinggi dari sebelumnya.

Pendidikan menjadi proses yang ditempuh untuk dapat menyesuaikan diri dari pengaruh lingkungan.

Keberhasilan pendidikan akan tercapai jika ada usaha untuk meningkatkan mutu pendidikan. Menurut Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2003, fungsi dan tujuan pendidikan yaitu:

  1. Pendidikan nasional berfungsi mengembangkan kemampuan dan membentuk watak serta peadaban bangsa yang bermartabat dalam rangka mencerdaskan kehidupan bangsa.
  2. Pendidikan nasional bertujuan untuk berkembangnya potensi peserta didik agar menjadi manusia yang beriman dan bertaqwa kepada Tuhan Yang Maha Esa, berakhlak mulia, sehat, berilmu, cakap, kreatif, mandiri, dan menjadi warga negara yang demokratis serta bertanggung jawab.

Baca juga: Masalah Sosial di Lingkungan Tempat Tinggal

Dilansir dari buku Bimbingan dan Kosneling di Sekolah (2016) karya Hidayah Quarisy, masalah yang dihadapi setiap manusia bukan hanya masalah yang bersifat pribadi, melainkan juga bersifat sosial.

Hal ini terjadi karena individu berhubungan dengan individu lain ataupun dengan lingkungan sosial budayanya. Beberapa masalah sosial, seperti:

  1. Kesulitan dalam persahabatan
  2. Kesulitan dalam mencari teman
  3. Merasa terasing dalam aktivitas kelompok
  4. Kesulitan dalam menyesuaikan diri dalam kelompoknya
  5. Kesulitan dalam mewujudkan hubungan yang harmonhis dengan seluruh anggota keluarga
  6. kesulitan dalam menghadapi situasi lingkungan sosial yang baru
  7. Kesulitan dalam melakukan sosialisasi dalam lingkungannya

Dilansir dari situs resmi Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia, berikut beberapa masalah sosial di sekolah:

  • Tidak mau bekerja sama  atau gotong royong

Biasanya anak-anak sekolah yang susah untuk bekerja sama karena mereka memiliki kelompok bermain sendiri atau malas. Hal seperti ini tidak boleh terjadi di sekolah, karena menyebabkan ketimpangan antarsiswa.

Baca juga: Tujuan dan Fungsi Pengendalian Sosial

Saling gotong royong akan membuat sekolah menjadi lebih baik dan tentunya memperlihatkan kekompakan antarsiswanya.

  • Membuang sampah sembarangan

Membuang sampah sembarang ternyata tidak hanya terjadi di lingkungan trmpat tinggal, melainkan juga sekolah.

Siswa yang sering membuan g sampah sembarangan tentu akan mengotori lingkung sekolah dan membahayakan teman sendiri. Jika lingkungan sekolah kotor, maka suasana belajar menjadi tidak nyaman.

Jika anda menemukan kesenjangan sosial dalam pergaulan di sekolah

Jika anda menemukan kesenjangan sosial dalam pergaulan di sekolah
Lihat Foto

KOMPAS.com/Gischa Prameswari

Ilustrasi upaya mengatasi kesenjangan sosial

KOMPAS.com - Kesenjangan sosial menyebabkan masyarakat berada dalam kondisi yang berbeda dan tidak seimbang. Contohnya kelompok miskin dan kelompok kaya.

Kondisi kesenjangan sosial memengaruhi kehidupan masyarakat di berbagai bidang, seperti pendidikan dan ekonomi. Namun, yang paling mencolok dari kondisi kesenjangan ini ialah ketidakadilan dalam kelompok masyarakat.

Menurut Tim Pusat Studi Pancasila UGM dalam buku Membangun Kedaulatan Bangsa Berdasarkan Nilai-Nilai Pancasila: Pemberdayaan Masyarakat Dalam Kawasan Terluar, Terdepan, dan Tertinggal (3T) (2015), kesenjangan sosial adalah kondisi ketidakseimbangan sosial di masyarakat yang menimbulkan perbedaan yang mencolok.

Upaya mengatasi kesenjangan sosial

Salah satu bentuk kesenjangan sosial adalah kesenjangan sosial ekonomi. Dikutip dari buku Perubahan Sosial Budaya (2020) karya Sriyana, kesenjangan sosial ekonomi merupakan kondisi sosial yang mana tingkat kesejahteraan dan kemakmuran masyarakat berbeda satu sama lain.

Artinya ada kelompok masyarakat yang punya kondisi kesejahteraan dan kemakmuran tinggi, tetapi ada pula yang rendah. Misalnya kelompok kaya mampu memenuhi kebutuhan hidupnya, sedangkan kelompok miskin tidak mampu.

Baca juga: Masalah Sosial: Definisi dan Faktor Penyebabnya

Kunci utama upaya mengatasi kesenjangan sosial ekonomi adalah memberi akses kepada tiap masyarakat untuk memanfaatkan fasilitas sosial yang ada, serta memberi kesempatan yang sama kepada seluruh masyarakat untuk mengembangkan dan meningkatkan perekonomiannya.

Kesenjangan sosial tidak hanya terjadi dalam bidang ekonomi saja, tetapi juga di di bidang pendidikan, teknologi, kesehatan, dan kualitas sumber daya manusia.

Upaya aktif pemerintah

Untuk bisa mengatasi kesenjangan sosial diperlukan beberapa upaya aktif dari pemerintah dan masyarakat. Berikut ini beberapa upaya mengatasi kesenjangan sosial:

  • Meningkatkan kualitas sumber daya manusia

Kualitas sumber daya manusia harus ditingkatkan agar mampu bersaing dan punya keahlian untuk bekerja. Dengan demikian masyarakat akan mendapatkan penghasilan guna memenuhi kebutuhan hidupnya.

  • Memberi akses yang sama kepada seluruh masyarakat

Masyarakat harus mendapat akses yang sama untuk menggunakan fasilitas kesehatan, pendidikan, teknologi, dan ekonomi. Dengan memberi akses yang sama, kesenjangan sosial bisa berkurang karena tidak ada perbedaan di kelompok masyarakat.

Baca juga: Ciri-Ciri Komunitas Sosial dan Jenisnya

  • Mengoptimalkan pengolahan dan pemanfaatan sumber daya

Agar kesenjangan sosial bisa teratasi, sumber daya harus diolah dan dimanfaatkan dengan baik. Contohnya masyarakat punya hak yang sama untuk mengolah dan memanfaatkan sumber daya alam perairan.

Upaya lain untuk mengatasi kesenjangan sosial adalah pemerataan pembangunan. Pemerintah harus melakukan pemerataan pembangunan atau tidak hanya berfokus di satu daerah saja. Misalnya pembangunan fasilitas pendidikan, kesehatan, dan fasilitas publik di daerah Papua.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Baca berikutnya