Cara melihat kiriman email di gmail

KOMPAS.com - Anda tentu tidak asing dengan layanan e-mail. E-mail kerapkali digunakan pengguna untuk mengirimkan berbagai jenis file dan dokumen digital dengan ukuran tertentu baik foto, teks, video, dan lain sebagainya.

Bagi pengguna yang mengirim pesan melalui e-mail, Anda tentu tidak dapat mengetahui apalaj pesan sudah terbaca atau belum oleh penerima. Mengetahui pesan telah dibaca atau belum biasanya digunakan bagi pengguna yang sedang mengirim lamaran pekerjaan lewat e-mail.

Anda tentu akan penasaran apakah surat lamaran digital sudah terbaca oleh HRD atau belum. Namun saat ini pengguna dapat mengetahuinya dengan menginstal salah satu ekstensi dari Chrome. Selengkapnya berikut ini cara mengetahui e-mail sudah dibaca atau belum.

Baca juga: Mengapa E-mail Bisa Masuk ke Spam di Gmail? Ini 5 Penyebabnya

Cara mengetahui e-mail sudah dibaca atau belum

Cara melihat kiriman email di gmail
Kompas.com/soffyaranti cara mengetahui email sudah terbaca atau belum

  • Buka browser Google Chrome
  • Klik menu titik tiga di pojok kanan atas
  • Klik “Settings/Setelan”
  • Pilih menu “Ekstensi” di menu bar bagian kiri
  • Selanjutnya pilih menu tiga garis vertikal di sebelah kiri
  • Klik “Chrome Web Store”
  • Ketik “Mailtrack” di kolom “Search”
  • Kemudian pilih “Add to Chrome” dan “Add Extensions” untuk instal ekstensi
  • Klik “Connect with Google”
  • Kemudian menuju Gmail Anda

Baca juga: 2 Cara Ganti E-mail di Akun Genshin Impact

Setelah ekstensi terinstal cek Gmail Anda. Biasanya akan tersemat ikon centang dua hijau di menu e-mail yang sudah terbaca. Jika e-mail belum terbaca maka muncul checklist satu. Sedangkan jika e-mail sudah terbaca maka akan muncul checklist dua. Selamat mencoba.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Berkirim pesan mungkin saat ini bisa dikatakan jauh lebih mudah dari pada jaman dahulu dimana ingin mengirim pesan harus datang ke kantor pos terlebih dahulu. Dengan kemajuan dunia teknologi dan jaman sekarang menjadikan mengirimkan pesan bisa dengan cara mengirimnya pesan lewat email di HP Android dengan sangat mudah, namun apa jadinya jika anda ingin melihat pesan itu sudah terkirim apa belum, caranya mengetahui apakah pesan tersebut sudah terkirim hanya dengan menggunakan HP Android.

Dengan banyaknya teknologi digital sendiri mengirim pesan lewat email tidak hanya bisa menggunakan sebuah laptop atau komputer saja, namun bisa dilakukan dengan hanya dengan sebuah Hp yang sering anda gunakan. Layaknya sebuah aplikasi pesan seperti WhatsApp dimana bisa digunakan untuk berkirim pesan, file dokumen lain, email lebih jauh sudah eksis sebelum aplikasi WhatsApp ini populer seperti sekarang.

Bagaimana jika anda mengirimkan sebuah pesan namun pesan tersebut dan tidak kunjung di balaskan, pastinya akan sangat jengkel serta kesal karena anda memerlukan balasan tersebut secara cepat. Mungkin itu bisa disebabkan oleh dua hal, satu orang tersebut sedang sibuk dan belum sempat membalaskannya dan yang kedua yaitu pesan tersebut belum berhasil terkirim.

Oleh karena itu Gadgetized akan memberitahukan sebuah cara untuk melihat sebuah pesan yang anda kirim kepada seseorang apakah pesan tersebut sudah terkirim atau belum. Nah bagi anda yang penasaran berikut akan disampaikan di bawah ini.

Daftar Isi

  • Cara Mengetahui Email Sudah Terkirim di Android Terbaru
    • KESIMPULAN

Cara Mengetahui Email Sudah Terkirim di Android Terbaru

Untuk caranya sendiri sangatlah mudah dan bisa ikuti langkah-langkah seperti berikut:

Cara melihat kiriman email di gmail

1. Cara pertama yaitu anda masuk ke buka aplikasi Gmail.

Cara melihat kiriman email di gmail

2. Selanjutnya anda akan diberikan tampilan layar, kemudian pilih icon Garis Tiga  yang berada di pojok kiri atas.

Cara melihat kiriman email di gmail

3. Kemudian anda pilih Terkirim. Jika didalam menu tersebut terdapat sebuah pesan yang anda kirim itu tadi, maka pesan sudah terkirim.

Cara melihat kiriman email di gmail

4. Nah jika pesan yang dikirim anda tidak terkirim, nantinya akan masuk ke terjadwal.

Nah itu caranya mudah untuk mengetahui pesan yang anda kirim tadi sudah terkirim apa belum.

KESIMPULAN


Pesan memang sangat penting untuk disampaikan, namun jangan sampai berprasangka buruk terlebih dahulu. Mungkin orang yang dikirim pesan tadi sedang sibuk atau bahkan pesan yang anda kirim ternyata belum terkirim dan masih terjadwal atau bahkan tertunda. Nah sehingga informasi mengenai cara mengetahui email sudah terkirim atau belum lewat HP Android diatas bisa membantu anda untuk lebih berprasangka baik. Ceritakan momen menarik pada saat anda berkirim pesan melalui email di kolom komentar di bawah ini.

Bagaimana cara cek kotak masuk Gmail?

Melihat pesan dari semua akun di aplikasi Gmail.
Di ponsel atau tablet Android, buka aplikasi Gmail ..
Di kiri atas, ketuk Menu ..
Ketuk Semua kotak masuk..

Bagaimana cara membuka email yang masuk?

Di komputer Anda, buka Gmail..
Masukkan email atau nomor telepon dan sandi Akun Google Anda. Jika informasi tersebut sudah diisi dan Anda harus login ke akun lain, klik Gunakan akun lain. Jika Anda melihat halaman yang menjelaskan Gmail dan bukan halaman login, klik Login di kanan atas halaman tersebut..

Bagaimana cara membuka email di hp?

Menggunakan Aplikasi Gmail Buka aplikasi Gmail yang ada di HP Android Anda. Selanjutnya di halaman awal akan muncul menu Setup email dan Anda bisa langsung memilih email yang digunakan untuk masuk atau login. Masukkan alamat email beserta passwordnya yang benar. Jika muncul laman konfirmasi, silahkan pilih Allow.

Bagaimana cara melihat email lama di hp?

Cara mencari email lama di HP.
Buka Gmail;.
Klik 'Telusuri dalam email' di bagian atas halaman Gmail;.
Ketik kata kunci yang terdapat di email lama;.
Lalu tekan antara 'Dari', 'Kepada', atau yang lainnya untuk mempersempit pencarian..