Bagaimana perilaku orang yang mengamalkan asma?

tirto.id - Allah SWT memiliki 99 nama yang baik, disebut “Asmaul Husna". Umat Islam sebaiknya mengamalkan Asmaul Husna dalam kehidupan sehari-hari.

Di dalam Asmaul Husna terkandung banyak rahasia dan manfaat untuk kehidupan dunia dan akhirat. Asmaul Husna juga dapat dijadikan wirid dan zikir sesuai anjuran Allah SWT dan Rasulnya.

Dikutip dari laman NU Online, dalam kitab Khawwash Asmaul-Husna Littadawi wa Qadha il-Hajat disebutkan bahwa:

“Menyebut Asma’ul Husna bermanfaat bagi [urusan] dunia, agama, dan akhirat, dan zikirnya dinamakan kumpulan kebaikan-kebaikan, kunci-kunci keberkahan, dan singkapan kejelasan. Tidaklah kesulitan yang ditekuni dengan Asma’ul Husna melainkan Allah lapangkan kesulitannya, tidaklah hutang melainkan Allah tunaikan hutangnya, tidaklah kekalahan melainkan Allah akan menolongnya, tidak orang yang dizalimi melainkan Allah kembalikan kezalimannya, tidaklah orang yang sesat melainkan Allah beri petunjuk, tidaklah orang yag sakit melainkan Allah sembuhkan penyakitnya, tidaklah kegelapan hati melainkan Allah terangi hatinya dengan Asma’ul Husna". [Muhammad bin Alwi al-Aidarus, Khawwâsh Asmâ` ul-Husnâ Littadâwi wa Qadhâ il-Hâjât, Dar el-Kutub, Shan’a, Cet. Ke-3 2011, Hal. 17].

Ar-Razzaq dan Al-Fattah merupakan dua dari 99 Asmaul Husna yang memiliki makna sebagai pemberi rezeki dan pemberi keputusan. Berikut ini penjelasan tentang keduanya.

Arti Ar-Razzaq, Makna dan Teladannya

Ar-Razzaq artinya Yang Maha Memberi rezeki. Tidak ada yang dapat memberikan rezeki kepada manusia selain Allah SWT.

Manusia adalah makhluk sosial yang dapat meminta bantuan kepada manusia lain. Namun, manusia tidak akan pernah bisa memenuhi kebutuhannya sendiri kecuali dengan rezeki dari Allah SWT.

Pada surah Al-A’raf ayat 156, Allah SWT berfirman:

وَرَحْمَتِي وَسِعَتْ كُلَّ شَيْءٍ ۚ فَسَأَكْتُبُهَا لِلَّذِينَ يَتَّقُونَ وَيُؤْتُونَ الزَّكَاةَ وَالَّذِينَ هُمْ بِآيَاتِنَا يُؤْمِنُونَ

Artinya :

“Dan rahmat-Ku meliputi segala sesuatu. Maka akan Aku tetapkan rahmat-Ku untuk orang-orang yang bertakwa, yang menunaikan zakat dan orang-orang yang beriman kepada ayat-ayat Kami."

Ayat di atas menjelaskan bahwa, rahmat dan pertolongan Allah SWT dapat berupa apa saja. Manusia seharusnya memohon dan berdoa kepada Allah SWT, karena kepadanya sebaik-baiknya meminta.

Teladan dari Ar-Razzaq adalah meminta rezeki hanya kepada-Nya, tidak boleh meminta kepada selainnya. Membantu menolong orang lain dalam kebaikan dan menghindari sifat sombong.

Arti Al-Fattah, Makna dan Teladannya

Dikutip dari laman Almanhaj oleh Abdullah bin Taslim al-Buthoni, Al-Fattah berarti Yang Maha Memberi Keputusan.

Allah SWT adalah yang memberi keputusan dalam segala hal terkait kita dalam kehidupan ini.

Di dalam Al-Qur'an surah Saba ayat 26, Allah SWT berfirman:

قُلْ يَجْمَعُ بَيْنَنَا رَبُّنَا ثُمَّ يَفْتَحُ بَيْنَنَا بِالْحَقِّ وَهُوَ الْفَتَّاحُ الْعَلِيمُ

Artinya: “Katakanlah: “Rabb kita akan mengumpulkan kita semua, kemudian Dia memberi keputusan antara kita dengan benar. Dan Dia-lah Maha Pemberi keputusan lagi Maha Mengetahui".

Allah SWT adalah yang Maha Memutuskan tentang segala ketentuan kita. Sebagai umat muslim kita harus mengimaninya.

Dengan beriman dan mengamalkan nama-namanya dengan perilaku yang terpuji.

Teladan dari Al-Fattah adalah kita harus jujur dalam segala hal. Meminta rezeki yang halal dan barokah. Menghindari perbuatan tercela dan menolong orang lain dalam kebaikan.

Baca juga:

  • Manfaat Membaca 99 Asmaul Husna: Bisa Membuka Pintu Rezeki
  • Arti Asmaul Husna Al-Baqi & Al-Muqaddim dan Konsekuensi Keimanannya
  • Arti 99 Asmaul Husna dan Mengapa Perlu Menghapalnya?

Baca juga artikel terkait ASMAUL HUSNA atau tulisan menarik lainnya Syamsul Dwi Maarif
[tirto.id - sym/tha]

Penulis: Syamsul Dwi Maarif Editor: Dhita Koesno Kontributor: Syamsul Dwi Maarif

Subscribe for updates Unsubscribe from updates

7. Sebutkan contoh perilaku tawakal sebagai implementasi Asmaul Husna Al-Wakil!Jawab:1. mempercayakan bahwa segala urusannya kepada allah2. melakukan pekerjaan sendiri tanpa merepotkan orang lain3. bekerja/belajar dengan sungguh2.8. Bagaimana cara anda meneladani sifat Al-mu’min dalam kehidupan sehari-hari!Jawab:1. menolong teman atau orang lain yang sedang dalam bahaya atau ketakutan2. membantu orang tua atau anak anak yang akan menyebrang jalan raya.3. Melindungi teman dari hal yang ditakutinya.4. Menolong teman ketika jatuh dari sepeda.5. Membantu Ibuterutama ketika dalam keadaan genting.9. Tuliskan Hikmah beriman kepada Allah Swt, melalui pemahaman Asmaul Husnayang telah Anda pelajari!Jawab:1. Al – Karimyang berarti maha mulia, allah maha mulia lagi maha dermawan, allahmemberikan rezeki kepada setiap makhluknya, contoh perilaku seperti membantu orang angkesusahan, memberikan sedekah kepada yang membutuhkan DLL.2. Al – Mu’minyang berarti maha melindungi, allah maha melindungi memberikanperlindungan dan ketenangan hati kepada makhluknya, contoh perilaku seperti membantu danmemberikan ketenangan hati kepada orang yang terkena musibah.3. Al – Wakilyang berarti maha pemelihara, allah maha memelihara dan memenuhikebutuhan makhluknya, contoh perilaku sepert “TAWAKAL” bekerj/beljr dengn sunggu –sungguh kren llah Swt, tidak akan mengubah nasib seseorang yang tidak mau berusaha.

4. Al – Matinyang berarti maha kukuh, allah adalah zat yang maha kukuh maha kuat darisegala bagian, contoh perilaku seperti kuat pendirian dan keteguhan hati, tidak mudahdiberikan tipu daya.5. Al – Jami’yang berarti maha mengumpulkan, allah maha mengumpulkan danmenghimpun yang tersebar atau terserak, contoh perilaku seperti menjadi pemimpin,mempersatukan orang ang sedang berselisih, hidup bermasyarakat.6. Al – Adlyang berarti maha adil, allah maha adil bagi seluruh makhluknya, contoh perilakuseperti berlaku adil, tidak memihak atau membela orang yang bersalah, meskipun ia saudaraatau teman kita.7. Al – Akhiryang berarti maha akhir, allah lah at yang paling akhir didunia, contoh perilakusepert selalu melaksanakan perintah allah Swt, seperti salat 5 waktu, puasa, dan kewajibanlainya karena kita tidak kekal dibumi.10. Artikan Q.S Al-An’am, 6:115!Jawab:ُميِلَعْلاُعي ِمَّسلاَوُهَو ِۚهِتاَمِلَكِل َلِّدَبُماَل ۚ اًلْدَعَو اًقْد ِص َكِّبَرُتَمِلَكْتَّمَتَوTelah sempurnalah kalimat Tuhanmu [Al-Quran] sebagai kalimat yang benar dan adil. Tidakada yang dapat merubah rubah kalimat-kalimat-Nya dan Dialah yang Maha Mendenyar lagiMaha Mengetahui.

End of preview. Want to read all 5 pages?

Upload your study docs or become a

Course Hero member to access this document

Video yang berhubungan

Di dalam 99 nama baik Allah yang ada dalam Asmaul Husna, terdapat nama Al Adl yang berarti Allah Maha Adil. Nah, bisakah kamu sebutkan perilaku orang yang mengamalkan Asmaul Husna Al Adl? 

Al Adl (الْعَدْلُ), berarti Allah Maha Adil, yang artinya Ia hanya melakukan sesuatu yang pantas dan sudah seharusnya. Allah menghukumi dengan kebenaran dan tidak pernah berlaku zalim pada setiap hamba-Nya.

Dengan mengimani makna Al Adl Asmaul Husna dalam sifat Allah tersebut, hamba yang beriman pun pasti memiliki perilaku baik yang diinginkan oleh Pencipta. Terutama dalam bersikap adil dan tidak memihak pada satu hal saja. 

Contoh Perilaku orang yang Mengamalkan Asmaul Husna Al Adl

Isi kandungan Asmaul Husna Al Adl utamanya adalah tentang sikap adil. Allah menginginkan setiap hambanya untuk tidak bersikap curang demi mendapatkan keinginannya. Selain itu, Allah juga ingin hambanya berperilaku seperti hal di bawah ini: 

1. Bersikap baik dalam tindakan dan ucapan. Tidak menghina dan mengucilkan orang lain. 

2. Menghindari hal-hal yang bisa membuat orang lain sakit hati.

3. Menjauhi tindakan mengambil keputusan yang curang demi memenuhi kepentingan diri sendiri. 

4. Bersikap adil pada diri sendiri, contohnya pandai mengatur waktu untuk belajar dan bermain. 

5. Bersikap adil pada orang lain dan Allah, serta makhluk lainnya. 

6. Tidak mudah marah dan dendam ketika terjadi sesuatu yang tidak diharapkan. 

Begitulah cara meneladani Asmaul Husna Al Adl secara sederhana. Kamu bisa mengimani sekaligus mengamalkan sifat tersebut agar bisa menjadi teladan dan contoh yang baik untuk lingkungan sekitar. 

Ayat Al-Quran yang Menganjurkan Sikap Adil 

Dalam surat Al An’am ayat 115, Allah berfirman: “Dan telah sempurna firman Tuhanmu (Al-Qur’an) dengan benar dan adil. Tidak ada yang dapat mengubah firman-Nya. Dan Dia Maha Mendengar, Maha Mengetahui.” (QS Al An’am:115)

Dalil Allah Maha Adil lainnya ada dalam surat At Tin:8 yang berbunyi: “Bukankah Allah Hakim yang seadil-adilnya?” (QS At Tin:8).

Tentu saja saat ini kamu sudah memahami jawaban untuk pertanyaan sebutkan perilaku orang yang mengamalkan Asmaul Husna Al Adl, ya? Akan ada banyak manfaat jika kamu bisa bersikap adil, baik kepada diri sendiri, pada Allah, orang lain, dan makhluk lainnya.

Klik dan dapatkan info kost di dekatmu:

Kost Jogja Harga Murah

Kost Jakarta Harga Murah

Kost Bandung Harga Murah

Kost Denpasar Bali Harga Murah

Kost Surabaya Harga Murah

Kost Semarang Harga Murah

Kost Malang Harga Murah

Kost Solo Harga Murah

Kost Bekasi Harga Murah

Kost Medan Harga Murah