Tempat pensil dari stik es krim merupakan karya Seni dimensi

Merdeka.com - Perkembangan teknologi yang semakin canggih membuat siapa pun tak bisa lepas dari gadget, begitu pun dengan anak-anak. Hal ini tentu membuat sebagian orang tua merasa gelisah takut anaknya kemudian jadi antipati dan anti sosial. Orang tua sebenarnya bisa mengatasi permasalahan tersebut dengan lebih rajin mengajak anak bermain. Tak perlu mainan yang mewah, cukup mainan sederhana tapi seru.

Membuat kerajinan tangan dari stik es krim bisa jadi salah satu alternatif bermain sambil belajar yang cocok untuk anak. Bukan hanya menyenangkan, hal tersebut juga dapat mengasah kreativitas anak. Terlebih usia anak-anak yang sedang dalam fase mudah penasaran tentu ia akan sangat antusias saat membuat kerajinan tangan. Apalagi jika hal itu termasuk baru baginya.

Tak perlu takut kehabisan ide mau membuat kerajinan seperti apa, kamu bisa menyimak informasi berikut ini mengenai 4 cara membuat kerajinan tangan dari stik es krim yang telah dirangkum merdeka.com melalui liputan6.com.

2 dari 5 halaman

Tempat pensil dari stik es krim merupakan karya Seni dimensi

©2021 Merdeka.com/Youtube: RDBL Mr.X

Cara membuat kerajinan tangan dari stik es krim yang pertama kamu bisa memulai dari yang paling mudah yakni membuat bingkai foro dari stik es krim. Berikut ini langkah-langkahnya:

  1. Pertama-tama susun 4 buah stik es krim menjadi bentuk persegi, dan buat sebanyak 2 buah. Lalu, susun tumpuk menjadi 2 lapisan persegi. Jangan lupa selalu gunakan lem agar merekat.
  2. Selanjutnya susun bagian alas bingkainya. Kamu cukup memotong kertas karton menjadi bentuk persegi empat dengan ukuran yang sama dengan bingkai.
  3. Susun stik es krim menggunakan lem hingga menutupi alas bingkai.
  4. Lalu, susun dua buah stik es krim menjadi tumpuk dua, dan buat sebanyak 3 buah. Bagian ini berguna sebagai wadah untuk foto agar bisa diletakkan ke dalam bingkai.
  5. Kemudian tempel bagian alas bingkai tadi dan sisakan satu sisi celah pada posisi atas untuk memasukkan foto.
  6. Langkah selanjutnya rekatkan bingkai dan alas bingkai tadi.
  7. Setelah selesai jangan lupa warnai dan hiasi bingkai foto agar lebih menarik.
  8. Jika semua sudah siap, kamu tinggal masukkan foto ke dalam bingkai tersebut.

3 dari 5 halaman

Cara membuat kerajinan tangan dari stik es krim berikutnya kamu bisa membentuknya menjadi tempat untuk sendok garpu. Cara ini juga terbilang mudah dan bisa dengan mudah diikuti. Berikut perhatikan langkah-langkahnya:

  1. Ambil 3 buah stik es krim lalu bentuk menjadi segitiga. Jangan lupa gunakan lem untuk merekatkan. Bentuk segitiga tersebut dimaksudkan agar struktur dari tempat sendok dan garpu semakin kuat. Jadi kamu bisa membuatnya sebanyak mungkin sesuai dengan sendok garpu yang ada di rumahmu.
  2. Tumpuk segitiga yang telah dibuat hingga berlapis-lapis.
  3. Beri warna sesuai seleramu, agar terlihat menarik dan cocok jika diletakkan di meja makan.

4 dari 5 halaman


Berikut ini cara membuat kerajinan tangan dari stik es krim membentuk rumah-rumahan, perhatikan langkah-langkahnya berikut ini:

  1. Gunakan kertas karton atau kardus untuk bagian alas. Tapi, sebelum diberi alas karton atau kardus, kamu bisa menggunakan kertas koran untuk menutupi kertas karton atau kertas kardus tersebut, tujuannya agar lem agar tidak merusak permukaan alas rumahnya.
  2. Langkah selanjutnya susun stik es krim menggunakan lem untuk merekatkannya, hingga membentuk segi empat yang tujuannya digunakan sebagai dinding.
  3. Lalu, lapisi bagian dinding rumah yang sudah jadi tadi menggunakan stik es krim lainnya. Tujuannya agar dinding rumah semakin kokoh.
  4. Apabila dinding rumah sudah jadi, selanjutnya kamu akan membuat bagian atap rumah. Caranya dengan merekatkan 3 stik es krim yang disusun menjadi bentuk segitiga, seperti rumah pada umumnya. Buat sebanyak 3 buah kerangka untuk bagian depan, tengah, dan belakang.
  5. Sebagai bagian alas atap, gunakan stik secukupnya hingga menutupi alas atap rumah menggunakan lem.
  6. Lalu, sebagai penghias dari dinding rumah, kamu bisa melubangi dinding rumah tadi dengan cutter yang dibentuk menjadi jendela dan pintu.
  7. Sebagai langkah akhir, kamu bisa menyatukan seluruh bagian-bagian yang telah dibuat tadi, mulai dari badan hingga atap serta alasnya, tentu dengan bantuan lem untuk merekatkannya.
  8. Beri warna agar hasilnya terlihat lebih menarik.

5 dari 5 halaman

Tempat pensil dari stik es krim merupakan karya Seni dimensi
©2021 Merdeka.com/Youtube: Ai Creative


Selain dijadikan rumah-rumahan untuk pajangan, stik es krim juga bisa dijadikan barang yang memiliki fungsi, yaitu dengan menjadikannya tempat pensil. Berikut caranya:

  1. Langkah pertama dengan memotong karton menjadi ukuran sedang atau ukuran pensil.
  2. Gulung hingga berbentuk silinder atau tabung dan beri lem sebagai perekatnya.
  3. Potong karton berbentuk bulat sebagai alas dan rekatkan dengan lem.
  4. Lalu, tempel stik es krim mengikuti bentuk tabung tadi, dan tambahkan lem hingga merata pada stik es krim.
  5. Apabila seluruh dinding karton sudah tertutup seluruhnya dengan stik es krim, potong stik es krim lainnya mengikuti ukuran alas tabung menggunakan cutter.
  6. Setelah semua selesai, jangan lupa beri warna dan sedikit pernak-pernik hasil tempat pensil tersebut agar lebih menarik.

Kalian suka makan es krim? Jika suka sebaiknya stik bekas es krim yang kalian makan jangan di buang ya! Sebab sayang sekali karena masih bisa di manfaatkan menjadi sebuah kerajinan dari stik es krim yang keren dan memiliki nilai ekonomi yang tinggi.

Pinhome – Selain membuat kerajinan dari stik es krim ini mengurangi limbah sampah, mengolah stik es krim ini juga masih banyak lagi kegunaanya layaknya untuk membuat sebuah dekorasi rumah atau alat yang bisa gunakan sehari-hari.

Baca Juga:

Kerajinan dari Stik Es krim

Tempat pensil dari stik es krim merupakan karya Seni dimensi
(kompasiana.com)

Pada dasarnya sebuah prakarya atau kerajinan tangan yang terbuat dari stik es krim ini sangat banyak sekali dan hampir semua kita bisa membuatnya sendiri. Namun permasalahanya apakah kamu memiliki bahan sebanyak itu untuk membuat semua kerajinan ini.

Tapi jangan khawatir, sekarang ini sudah banyak toko-toko kue yang menjual stik es krim ini. Nah untuk kamu juga yang masih bingung tentang ide apa yang akan kamu buat dari stik es krim ini. Tak perlu risau dan galau, berikut ini adalah ide-ide dan macam-macam kerajinan dari stik es krim. Simak ya!

Baca Juga:

1. Lampion dari Stik Es Krim

Tempat pensil dari stik es krim merupakan karya Seni dimensi
(detik.com)

Untuk kamu yang menginginkan dekorasi unik dan jarang ada, mungkin kamu bisa mencoba kreasi prakarya dari stik es krim yang satu ini yaitu sebuah lampion untuk dari stik es krim.

Bahan yang digunakan untuk membuat ini sangatlahy simpel sekali, hanya menggunakan lem, botongan kayu, dan juga stik es krim tentunya.

Cara untuk membuat lampion ini sangatlah mudah, hanya tinggal membuat pola kotak dari stik es krim tersebut dengan di tumpuk dan di lem setiap bagianya. Kemudian ulang hingga memiliki ketinggian yang kamu inginkan.

Nah selanjutnya yang harus kamu lakukan adalah membuat gantungan lampion yang terbuat dari kayu. Untuk cara membuat gantungan lampion tesebut kamu hanya membutuhkan kayu yang sudah di potong panjang kemudian di paku atau di lem saja.

Bentuk yang di buat juga terserah ide yang kamu buat untuk mempercantuk dari kreasi lampion yang kamu buat. Nah berikut ini video cara membuat lampion dari stik es krim yang bisa kamu praktekan:

Baca Juga:

2. Kerajinan dari Stik Es Krim – Tempat Hp atau Stand Hp

Tempat pensil dari stik es krim merupakan karya Seni dimensi
(youtube.com)

Ini nih untuk kamu yang punya nonton film atau video yang bingung nyari tempat untuk nyenderin hp. Mungkin prakarya dari stik es kirm yang satu ini bisa menjadi solusi dari masalahmu. Apa itu? Ini adalah sebuah tempat hp atau juga bisa disebut dengan stand hp.

Cara membuatnya sangat mudah bahan yang harus di sediakan adalah stik es krim, cutter dan juga lem. Langkah pertama yang harus kamu lakukan adalah memotong ujung dari stik es krim tersebut dengan ukuran sama sebanyak 11 buah. Lantas lem dan rekatkan stik es krim yang sudah di potong tadi dengan di bantu bagian bawah juga di beri stik yang posisinya horizontal.

Buat kerangka tersebut sebanyak 2 buah, kemudian buat tatakan yang bawah sebagai alas. Bagian alas ini hanya memerlukan 7 buah stik es krim, Potong dan rekatkan seperti layaknya yang di atas tadi.

Langkah terakhir Lem ketika part tersebut dengan 1 alas yang satu part berdiri tegak, dan yang satunya dengan posisi miring agar hp bisa bersandar. Dan jadilah stand hp yang bisa kamu gunakan untuk menonton film.

Baca Juga:

3. Kerajinan Tangan dari Stik Es Krim – Miniatur Rumah dari Stik Es Krim

Tempat pensil dari stik es krim merupakan karya Seni dimensi
(Idntimes.com)

Nah bilamana kamu sudah terbiasa membuat sebuah kerajinan dari bahan stik es krim ini pastinya kamu bisa membuat jenis kerajinan atau prakarya miniatur ini dengan sangat mudah.

Paling tidak ada beberapa skill dan teknik yang harus kamu pelajari sebelum memulai mengerjakan miniatur rumah ini seperti layaknya ketelitian, keuletan, dan kesabaran saat proses membuatnya.

Untuk kamu yang masih ribet atau bingung tutorial cara membuat rumah dari stik es krim ini, tak perlu bingung berikut ini video selengkapnya:

4. Pembatas Buku dari Stik Es Krim

Tempat pensil dari stik es krim merupakan karya Seni dimensi
(hipwee.com)

Kamu yang punya hobi membaca buku, pastinya membutuhkan barang yang satu ini. Salah satu hasil kreasi dari stik yang bisa kamu manfaatkan agar kamu tak lupa dengan halaman yang tadi kamu baca.

Kamu bisa membuat sebuah penanda buku sesuai apa yang kamu inginkan, penanda buku dari stik ini bisa saja kamu lukis dan buat warna dan bentuk yang menarik. Yang perlu kamu coba adalah menuangkan hasil ide dan kreativitas yang kamu punya. Mudah sekali kan?

Baca Juga:

5. Kerajinan dari Stik Es Krim – Keranjang Tempat Buah dari Stik Es Krim

Tempat pensil dari stik es krim merupakan karya Seni dimensi
(jewelry.preowned4u.com)

Mungkin kamu yang suka membeli buah-buahan dan bingung dengan tempat yang akan kamu pakai, ternyata stik bekas es krim ini bisa di jadikan sebuah kreasi unik yang bisa menjadi sebuah wadah buah-buahan loh.

Nah karena kamu sudah bisa membuat keranjang buah ini, kamu juga bisa memanfaatkanya untuk dijadikan wadah parcel untuk acara-acara seperti pernikahan atau diberikan kepada saudara terdekatmu.

6. Hiasan Vas Bunga dari Stik Es Krim

Tempat pensil dari stik es krim merupakan karya Seni dimensi
(kerajinanprakarya.blogspot.co.id)

Hanya dengan menggunakan sebuah stik es krim bekas, kamu bisa menjadikanya sebuah hasil kreasi yang unik seperti contohnya sebuah hiasan vas yang di gandengkan dengan sebuah vas yang terbuat dari kaca.

Mungkin jika melihat gambar di atas, banyak yang berpikir bagaimana caranya untuk membuat seperti itu. Sangat mudah sekali, kamu hanya tinggal meraut nya hingga terlihat lunak serta mudah di bentuk dan kemudian memasukanya kedalam vas kaca.

Baca Juga:

  • Rumah Kayu Woloan
  • Contoh Kerajinan Dari Triplek

7. Lampu Tidur dari Stik Es Krim

Tempat pensil dari stik es krim merupakan karya Seni dimensi
(tokopedia.com)

Kamu masih bingung dengan hiasan kamar tidurmu? Mungkin sebuah lampu tidur yang terbuat dari es krim bisa menjadikan kamarmu lebih menarik. Bahan yang digunakan untuk membuat kerajinan ini cukup mudah, siapkan sebuah gunting, stik es krim, lem, dan juga penggaris.

Cara membuatnya kamu hanya tinggal memotong bagian atas dan bawah stik es krim, kemudian rekatkan dengan posisi saling membantali. Rekatkan hingga posisi memutan seperti bola, kemudian ulangi hingga tinggi sampai berbentuk bola.

Baca Juga:

  • 5 Kerajinan Bahan Keras
  • Kelebihan Rumah Kayu Untuk Membangun Rumah

8. Gelang dari Stik Es Krim

Tempat pensil dari stik es krim merupakan karya Seni dimensi
(rouille.blogspot.com)

Nah untuk kamu yang suka dengan gaya fashion yang unik, mungkin sebuah gelang yang terbuat dari stik es krim ini bisa kamu jadikan salah satu gayamu. Cara pembuatanya pun sangat mudah.

Kamu hanya tinggal merebus stik es krim tersebut kurang lebih sekitar 15 menit hingga melunak, kemudian hanya tinggal dibentuk bulat bisa menggunakan gelas ataupun semacamnya sesuai ukuran tanganmu.

Dan sudah selesai, sangat mudah membuatnya kamu hanya tinggal menambahkan hiasan yang membuat gelang tersebut menjadi lebih menenarik.

Baca Juga:

9. Kalung dari Stik Es Krim

Tempat pensil dari stik es krim merupakan karya Seni dimensi
(infoana.com)

Sama halnya dengan gelang tadi, kalung juga merupakan salah satu produk fashion yang bisa kamu gunakan untuk menjadikan gaya kamu lebih modis. Kamu bisa membuatnya sesuai apa yang kamu inginkan, misanya bentuk love atau bentuk yang lainya.

10. Kerajinan dari Stik Es Krim – Tempat Tisu dari Stik Es Krim

Tempat pensil dari stik es krim merupakan karya Seni dimensi
(sukita.info)

Nah mungkin barang yang satu ini kamu tidaklah asing dan mungkin juga sangat sering menjumpainya. Jika kamu tau stik ini juga bisa dimanfaatkan untuk membuat sebuah kota tisu.

Cara membuatnya pun juga gampang, potong bagian atas dan bawah dari stik es krim tersebut. Kemudian rekatkan menggunakan lem hingga membentuk sebuah wadah kotak, sebelumnya sesuaikan panjang kotak tisu dengan tisu yang akan kamu pasang disana.

Nah yang terakhir membuat tutup, kamu bisa menggunakan sebuah kardus atau juga bisa tetap menggunakan stik es krim, tergantung sesuai keinginanmu. Nah Mudahkan? Bila kamu yang masih kurang jelas, kamu bisa melihat video di bawah ini.

Baca Juga:

11. Pot Bunga dari Es Krim

Tempat pensil dari stik es krim merupakan karya Seni dimensi
(pulsk.com)

Bagi kamu di rumah yang malas untuk membeli pot yang bagus sebab harganya mahal apalagi kamu membutuhkan banyak pot yang akan digunakan.

Nah mungkin salah satu hal yang kamu harus tau, ternyata stik ini juga bisa digunakan untuk membuat sebuah pot yang menarik loh dan murah lagi. Cara membuatnya pun yang gampang hanya ditinggal merekatkan hingga menjadi bentuk bulat dan terakhir memberinya alas.

Nah mungkin bilamana kamu mempunyai sebuah rumah dengan konsep rumah minimalis, kerajinan ini bisa menjadi salah penghias rumahmu agar terlihat tampak lebih elegan dan menarik.

12. Kerajinan Tangan dari Stik Es Krim – Miniatur Jembatan dari Stik Es Krim

Tempat pensil dari stik es krim merupakan karya Seni dimensi
(hidupsimpel.com)

Kamu yang senang bikin miniatur, mungkin membuat sebuah miniatur jembatan ini bisa menambahkan koleksi miniaturmu. Kamu bisa menjadikan miniatur ini sebagai hiasan dalam kamarmu, atau juga bisa kamu jadikan pelengkap dari miniatur atau mainanmu yang lainya.

Baca Juga:

13. Bunga Matahari dari Stik Es Krim

Tempat pensil dari stik es krim merupakan karya Seni dimensi
(warungkopi.okezone.com)

Nah untuk kamu yang ingin punya hiasan rumah yang unik dan menarik, kayaknya prakarya yang satu ini cocok kamu coba yaitu sebuah bunga matahari yang terbuat dari stik es krim.

Cara membuat bunga ini sangatlah mudah, hanya tinggal mengecat warna kuning stik es krim yang akan kamu pasang, kemudian rekatkan pada triplek yang berbentuk bulat dan sudah di warna coklat. Dan langkah terakhir hanya tinggal menaruhnya di dalam pot yang sudah di isi dengan sobekan kertas. Dan taraaa! Sudah selesai dan siap untuk menghiasi ruanganmu.

14. Prakarya Kotak Pensil dari Stik Es Krim

Tempat pensil dari stik es krim merupakan karya Seni dimensi
(wikihow.com)

Tempat pensil? Pasti banyak orang yang sudah tau, namun jarang sekali orang yang mengetahui jika ada sebuah kerajinan tangan yang berbahan dasar stik es krim bisa dibuat untuk menjadi sebuah karya seni yang unik dan bisa di manfaatkan itu.

Jika kamu menginginkan atau berminat untuk membuatnya caranya mudah sekali. Hanya membutuhkan dua 3 bahan yaitu stik, lem dan juga cat untuk mewarnai stik.

Caranya sangat mudah, yang pertama adalah rekatkan stik es krim bersampingan sejumlah 5-8 buah kemudian jika sudah, langsung potong bentuk segitiga.

Nah langkah selanjutnya sekaligus finishing, kamu hanya tinggal merekatkan stik sisanya dengan pola segitiga tersebut dengan saling menumpuk stik. Oh ya jangan lupa ya sebelum mulai merekatkan, beri warna dulu setiap stik yang akan kamu buat sebagai kotak pensil itu ya.

15. Pigura atau Bingkai Foto dari Stik Es Krim

Tempat pensil dari stik es krim merupakan karya Seni dimensi
(content.pk)

Siapa sih yang tidak tau dengan bingkai foto atau pigura? Mungkin sebagian orang yang tau tentang barang ini pastinya akan langsung merujuk kepada bingkai yang terbuat dari plastik.

Namun ternyata jika kamu tau, barang bekas seperti stik es krim loli seperti ini juga bisa dibuat kreasi unik seperi pigura ini.

16. Bingkai Kata dari Stik Es Krim

Tempat pensil dari stik es krim merupakan karya Seni dimensi
(infoana.com)

Tak jauh beda dengan bingkai foto tadi, kamu bisa mengkreasikan bentuk dari bingkai foto tadi sesuai apa yang kamu inginkana. Naah kalo kamu pengen lebih menarik mungkin kamu juga bisa memberikan warna atau juga bisa merubah bentuk bingkai sesuai apa yang kamu inginkan.

17. Tempat Makan Burung dari Stik Es Krim Loli

Tempat pensil dari stik es krim merupakan karya Seni dimensi
(tribunnews.com)

Jika kamu punya peliharaan burung atau kamu ingin memberi makan burung liar yang berada di sekitarmu. Nah hasil kerajinan ini mungkin bisa kamu jadikan solusinya, cara membuatnya pun juga mudah hampir sama dengan beberapa kerajinan di atas tadi. Jadi tak perlu khawatir, kamu hanya perlu menentukan bentuk yang akan kamu buat, mudah sekali kan ?.

18. Miniatur Pesawat dari Stik Es Krim

Tempat pensil dari stik es krim merupakan karya Seni dimensi
(rebanas.com)

Yang satu ini adalah kerajinan tangan berbentuk pesawat ini pas dan cocok untuk kamu yang sudah memiliki anak, atau yang mempunyai seorang adik kecil.

Bentuk kerajinan ini bisa kamu jadikan sebagai mainan sehari-hari ataupun bisa kamu jadikan sebagai hiasan atap tempat tidur si kecil, agar terlihat lebih keren dan nyaman untuk di pandang.

Baca Juga:

19. Prakarya Kotak Penyimpanan dari Stik Es Krim

Tempat pensil dari stik es krim merupakan karya Seni dimensi
(brilio.net)

Rumah kamu berantakan? Banyak barang yang berserakan? Ini dia ada prakarya dari stik es krim yang bisa kamu buat yaitu sebuah kotak penyimpanan yang berasal dari stik es krim.

Nah manfaat dari kotak ini, kamu bisa menjadikanya sebagai media penyimpanan pernak-pernik atau sebagai tempat penyimpanan barang yang lainya.

Cara membuatnya pun juga mudah, hanya tinggal membuat alas dari triplek ataupun juga bisa menggunakan stik es krim itu sendiri. Nah bila sudah, langsung rekatkan stik es krim yang lainya hingga meninggi dengan cara di tumpang tindihkan setiap sisinya.

Nah untuk sentuhan terakhir jangan lupa yang di berikan sebuah aksesoris yang menarik, bisa di warna ataupun bisa juga kamu berikan hiasan hasil dari kerajinan kain flanel agar tampak lebih indah.

20. Kerajinan Tangan – Miniatur Perahu dari Stik Es Krim

Tempat pensil dari stik es krim merupakan karya Seni dimensi
(kompas.com)

Bila di atas tadi ada sebuah miniatur jembatan, mungkin yang satu ini bisa menjadi sebuah pelengkap dari miniaturmu tadi. Sebuah miniatur perahu ini sangatlah menarik untuk di buat dan menghiasi ruanganmu.

Namun proses pembuatanya juga lumayan sulit bahkan juga memiliki tingkat keuletan dan kesabaran yang tinggi. Jadi untuk kamu yang sudah mahir mungkin lebih cocok untuk membuat kerajinan ini.

Penutup

Demikian informasi yang bisa saya sampaikan terkait kumpulan dan macam-macam kerajinan dari stik es krim yang bisa kamu buat di rumah. Pastinya kamu akan cepat bisa sebab banyak artikel di atas yang menjelaskan detail lengkap beserta gambarnya.

Sebenarnya masih banyak sekali kerajinan yang bisa kamu buat di rumah untuk mengisi waktu luangmu, atau juga untuk memanfaatkan barang bekas yang ada di rumahmu, seperti memanfaatkan kardus untuk dibuat kerajianan dari kardus atau juga bisa memanfaatkan sedotan dan juga botol bekas untuk membuat sebuah kerajinan yang keren.

Baca Juga:

Featured Image Source: Mimpibaru.com

Temukan pilihan rumah terlengkap di Aplikasi Pinhome. Dapatkan properti idaman melalui program NUP untuk akses eksklusif. Untuk kamu agen properti independen atau agen kantor properti bergabunglah menjadi rekan agen properti bersama kami dan iklankan properti kamu di sini.

Kamu juga bisa belajar lebih lanjut mengenai properti di Property Academy by Pinhome. Gabung menjadi Rekan Jasa Pinhome melalui aplikasi Rekan Pinhome di App Store atau Google Play Store sekarang!

Hanya di Pinhome.id yang memberikan kemudahan dalam membeli properti. Pinhome PINtar jual beli sewa properti.