Sebutkan bagian-bagian tumbuhan yang menjadi makanan bagi hewan

Jakarta -

Keberadaan manusia, hewan, dan tumbuhan saling bermanfaat satu sama lain. Manusia memerlukan hewan dan tumbuhan untuk memenuhi keperluan hidupnya. Lalu hewan dan tumbuhan merupakan sumber daya alam hayati.

Keberadaan ketiganya akan terus menerus ada sepanjang tidak terjadi peristiwa yang membuat punah. Dengan manfaat, ketiganya bisa membentuk lingkungan yang saling memberi kehidupan.

Melansir dari buku "Arif Cerdas Untuk Sekolah Dasar Kelas 4" oleh Christiana Umi, terdapat 7 manfaat hewan dan tumbuhan bagi lingkungan sekitar. Apa saja?

Hewan pengurai berfungsi untuk menguraikan sisa makanan menjadi zat makanan yang dapat diserap oleh tumbuhan sebagai zat hara.

2. Menjaga keseimbangan lingkungan

Di antara hewan ada yang pemakan tumbuhan dan ada yang pemakan hewan lain. Dalam satu ekosistem akan terjadi proses keseimbangan melalui proses rantai makanan.

3. Menjaga kualitas tanah

Hewan-hewan seperti cacing dan jangkrik selalu membuat lubang atau sarang di tanah. Akibatnya oksigen akan mudah masuk ke dalam tanah sehingga tanah semakin gembur dan menguntungkan bagi tumbuhan.

4. Menghasilkan pupuk

Kotoran hewan dapat terurai menjadi bahan penyubur tanaman.

5. Menghasilkan bahan sandang (pakaian)

Seperti ulat sutera, ular, kulit kambing, dan lain-lain.

6. Bahan obat

Hewan bisa sebagai bahan obat, misalnya cacing, biawak, ular, badak.

7. Bahan pangan

Hewan sebagai bahan pangan (makanan) misalnya untuk diambil susu, daging atau telurnya.

7 Manfaat Tumbuhan bagi Lingkungan

Sementara itu, tumbuhan juga memiliki manfaat bagi lingkungan sekitar. Di antaranya:

1. Tumbuhan membantu lingkungan untuk menyediakan oksigen

2. Menahan air hujan agar tidak terjadi erosi

3. Tumbuhan juga berfungsi menjadi pelindung tanah-tanah yang miring agar tidak terjadi longsor

4. Tumbuhan bermanfaat untuk menyerap karbon dioksida yang dikeluarkan manusia dan hewan untuk dimanfaatkan dalam proses fotosintesis

5. Tumbuhan juga sebagai bahan makanan bagi hewan dan manusia. Seperti padi, jagung, ubi dan daun-daunan yang dimakan oleh hewan

6. Tumbuhan sebagai pembuat obat, seperti sirih, jahe, kunyit, kumis kucing, temulawak, jambu batu, dan lain-lain

7. Tumbuhan sebagai bahan bangunan rumah dan perabot rumah tangga, seperti kayu jati.

Nah, itulah manfaat hewan dan tumbuhan bagi lingkungan sekitar. Ternyata hewan dan tumbuhan sangat berperan penting dalam kehidupan rantai makanan manusia. Yuk jaga lingkungan kita dengan baik, detikers!

Simak Video "Beda Pandangan PBNU dan MUI soal Hukum Kurban Hewan Terjangkit PMK "



(faz/faz)


Page 2

Jakarta -

Keberadaan manusia, hewan, dan tumbuhan saling bermanfaat satu sama lain. Manusia memerlukan hewan dan tumbuhan untuk memenuhi keperluan hidupnya. Lalu hewan dan tumbuhan merupakan sumber daya alam hayati.

Keberadaan ketiganya akan terus menerus ada sepanjang tidak terjadi peristiwa yang membuat punah. Dengan manfaat, ketiganya bisa membentuk lingkungan yang saling memberi kehidupan.

Melansir dari buku "Arif Cerdas Untuk Sekolah Dasar Kelas 4" oleh Christiana Umi, terdapat 7 manfaat hewan dan tumbuhan bagi lingkungan sekitar. Apa saja?

Hewan pengurai berfungsi untuk menguraikan sisa makanan menjadi zat makanan yang dapat diserap oleh tumbuhan sebagai zat hara.

2. Menjaga keseimbangan lingkungan

Di antara hewan ada yang pemakan tumbuhan dan ada yang pemakan hewan lain. Dalam satu ekosistem akan terjadi proses keseimbangan melalui proses rantai makanan.

3. Menjaga kualitas tanah

Hewan-hewan seperti cacing dan jangkrik selalu membuat lubang atau sarang di tanah. Akibatnya oksigen akan mudah masuk ke dalam tanah sehingga tanah semakin gembur dan menguntungkan bagi tumbuhan.

4. Menghasilkan pupuk

Kotoran hewan dapat terurai menjadi bahan penyubur tanaman.

5. Menghasilkan bahan sandang (pakaian)

Seperti ulat sutera, ular, kulit kambing, dan lain-lain.

6. Bahan obat

Hewan bisa sebagai bahan obat, misalnya cacing, biawak, ular, badak.

7. Bahan pangan

Hewan sebagai bahan pangan (makanan) misalnya untuk diambil susu, daging atau telurnya.

7 Manfaat Tumbuhan bagi Lingkungan

Sementara itu, tumbuhan juga memiliki manfaat bagi lingkungan sekitar. Di antaranya:

1. Tumbuhan membantu lingkungan untuk menyediakan oksigen

2. Menahan air hujan agar tidak terjadi erosi

3. Tumbuhan juga berfungsi menjadi pelindung tanah-tanah yang miring agar tidak terjadi longsor

4. Tumbuhan bermanfaat untuk menyerap karbon dioksida yang dikeluarkan manusia dan hewan untuk dimanfaatkan dalam proses fotosintesis

5. Tumbuhan juga sebagai bahan makanan bagi hewan dan manusia. Seperti padi, jagung, ubi dan daun-daunan yang dimakan oleh hewan

6. Tumbuhan sebagai pembuat obat, seperti sirih, jahe, kunyit, kumis kucing, temulawak, jambu batu, dan lain-lain

7. Tumbuhan sebagai bahan bangunan rumah dan perabot rumah tangga, seperti kayu jati.

Nah, itulah manfaat hewan dan tumbuhan bagi lingkungan sekitar. Ternyata hewan dan tumbuhan sangat berperan penting dalam kehidupan rantai makanan manusia. Yuk jaga lingkungan kita dengan baik, detikers!

Simak Video "Beda Pandangan PBNU dan MUI soal Hukum Kurban Hewan Terjangkit PMK "


[Gambas:Video 20detik]
(faz/faz)

Sebutkan bagian-bagian tumbuhan yang menjadi makanan bagi hewan

Bagian tumbuhan mulai dari akar hingga buah beserta fungsinya. (Freepik)

Bobo.id - Teman-teman, tahukah kamu bahwa tumbuhan memiliki bagian tubuh yang membantu pertumbuhan dan perkembangbiakannya? 

Coba sebutkan apa saja bagian tumbuhan! Ada akar, batang, daun, bunga, buah, dan biji. Bagian tersebut dibedakan menjadi dua jenis organ, lo. 

Organ tersebut adalah organ generatif dan vegetatif. Sudah tahukah kamu apa artinya? 

Organ vegetatif adalah organ yang berfungsi untuk mendukung pertumbuhan dan perkembangan, khususnya untuk penyerapan, pengolahan, pengangkutan, dan penimbunan zat makanan pada tumbuhan. 

Baca Juga: Cari Jawaban Kelas 4 SD Tema 3, Apa Kewajiban Kita Terhadap Tumbuhan Sekitar?

Sedangkan organ generatif adalah organ yang digunakan untuk perkembangbiakan tumbuhan. 

Jadi, bagian-bagian tumbuhan tersebut dibedakan menjadi dua jenis berdasarkan fungsinya. 

Nah, pada buku tematik kelas 4 SD tema 3, teman-teman akan mempelajari bagian tumbuhan beserta fungsinya. 

Terdapat pertanyaan yang berbunyi, identifikasi dan tuliskan setiap bagian tumbuhan berikut fungsinya. 

Yuk, temukan kunci jawaban pertanyaan tersebut dari penjelasan berikut ini!

1. Akar

Akar pada tumbuhan berfungsi untuk menyokong tumbuhan, menyerap air dan garam mineral, dan menyimpan cadangan makanan pada tumbuhan tertentu. 


Page 2

Grace Eirin Kamis, 23 September 2021 | 09:35 WIB

Sebutkan bagian-bagian tumbuhan yang menjadi makanan bagi hewan

Bagian tumbuhan mulai dari akar hingga buah beserta fungsinya. (Freepik)

Menyokong tumbuhan artinya akar dapat menahan tumbuhan tetap berdiri walaupun diterpa angin atau hanyut terbawa air hujan.

Pada beberapa jenis tumbuhan umbi-umbian, akar digunakan untuk menyimpan cadangan makanan.

Akar dibedakan menjadi dua, akar tunggang dan akar serabut. Akar tunggang terdapat pada tumbuhan dikotil, sedangkan serabut terdapat pada tumbuhan monokotil. 

2. Batang

Batang memiliki fungsi untuk menegakkan tumbuhan, menghubungkan akar dan daun, serta sebagai cadangan makanan pada tumbuhan.

Batang juga berfungsi sebagai jalur jalannya sari-sari makanan hasil fotosintesis untuk disebarkan ke seluruh bagian tumbuhan.

Baca Juga: Mengapa Memperoleh Hak Mendapatkan Tanaman Subur Itu Penting? Materi Kelas 4 SD Tema 3

Ciri-ciri batang, yaitu terdapat buku-buku yang berfungsi sebagai tempat melekatnya daun. 

3. Daun

Daun berfungsi untuk tempat terjadinya fotosintesis pada tumbuhan.

Di dalam daun, terdapat kandungan klorofil atau zat hijau daun yang digunakan untuk membantu fotosintesis. 

4. Bunga

Bunga dikatakan lengkap jika memiliki kelopak, mahkota, benang sari, dan putik. Sedangkan bunga tidak lengkap, salah satu dari empat bagian tersebut tidak ada. 


Page 3


Page 4

Sebutkan bagian-bagian tumbuhan yang menjadi makanan bagi hewan

Freepik

Bagian tumbuhan mulai dari akar hingga buah beserta fungsinya.

Bobo.id - Teman-teman, tahukah kamu bahwa tumbuhan memiliki bagian tubuh yang membantu pertumbuhan dan perkembangbiakannya? 

Coba sebutkan apa saja bagian tumbuhan! Ada akar, batang, daun, bunga, buah, dan biji. Bagian tersebut dibedakan menjadi dua jenis organ, lo. 

Organ tersebut adalah organ generatif dan vegetatif. Sudah tahukah kamu apa artinya? 

Organ vegetatif adalah organ yang berfungsi untuk mendukung pertumbuhan dan perkembangan, khususnya untuk penyerapan, pengolahan, pengangkutan, dan penimbunan zat makanan pada tumbuhan. 

Baca Juga: Cari Jawaban Kelas 4 SD Tema 3, Apa Kewajiban Kita Terhadap Tumbuhan Sekitar?

Sedangkan organ generatif adalah organ yang digunakan untuk perkembangbiakan tumbuhan. 

Jadi, bagian-bagian tumbuhan tersebut dibedakan menjadi dua jenis berdasarkan fungsinya. 

Nah, pada buku tematik kelas 4 SD tema 3, teman-teman akan mempelajari bagian tumbuhan beserta fungsinya. 

Terdapat pertanyaan yang berbunyi, identifikasi dan tuliskan setiap bagian tumbuhan berikut fungsinya. 

Yuk, temukan kunci jawaban pertanyaan tersebut dari penjelasan berikut ini!

1. Akar

Akar pada tumbuhan berfungsi untuk menyokong tumbuhan, menyerap air dan garam mineral, dan menyimpan cadangan makanan pada tumbuhan tertentu.