Mengapa benua australia memiliki banyak keunikan flora dan faunanya

JAKARTA, iNews.id - Benua Australia memiliki banyak keunikan di alamnya. Mengapa benua Australia memiliki banyak keunikan flora dan faunanya?

Table of Contents Show

  • Penyebab Keunikan Benua Australia
  • Editor : Puti Aini Yasmin TAG : australia benua benua australia Bagikan Artikel:
  • Mengapa Benua Australia Memiliki Banyak Keunikan Flora dan Fauna? Ini Penyebabnya!
  • Alasan Keunikan Flora dan Fauna Australia
  • Video yang berhubungan

Dikutip dari buku 'Modul Ilmu Pengetahuan Sosial' terbitan Ahlimedia Press, Benua Australia terletak pada 113° BT - 115° BT dan 10° LS - 43° LS. Secara geografis benua Australia terletak pada batas sebagai berikut

BACA JUGA:
Penyebab Keberadaan Gurun di Australia secara Sains

  • Utara: berbatasan dengan Laut Timor, Laut Arafuru, dan Selat Flores
  • Selatan: berbatasan dengan Samudera Hindia
  • Barat: berbatasan dengan Samudera Hindia
  • Timur: berbatasan dengan Samudera Pasifik, Laut Tasman, dan Laut Coral

Penyebab Keunikan Benua Australia

Mengapa benua Australia memiliki banyak keunikan flora dan faunanya karena benua ini terisolasi dengan daerah lainnya. Jadi, ada sekitar 80 persen tanaman bunga, mamalia, reptil dan katak adalah khas Australia.

Benua Australia memiliki lebih dari 378 spesies mamalia, 828 spesies burung, 300 spesies kadal, 140 spesies ular dan 2 spesies buaya. Beberapanya bahkan terkenal jadi ikon, seperti kanguru, walabi, koala dan setan tasmania (tasmanian devil).

BACA JUGA:
Letak Geografis Benua Asia dan Benua Lainnya Lengkap

Penyebab keunikan benua Australia juga membuat beberapa vegetasi yang ditemui telah beradaptasi dengan lingkungan yang kering. Salah satu contohnya adalah rumput hammock.

Editor : Puti Aini Yasmin TAG : australia benua benua australia Bagikan Artikel:

Ilustrasi mengapa benua Australia memiliki banyak keunikan flora dan faunanya. Sumber: Unsplash

Australia dikenal sebagai benua yang memiliki luas wilayah terkecil di dunia. Meski begitu, namun benua yang terletak di bagian selatan bumi tersebut dikenal pula memiliki keragaman flora dan fauna yang unik-unik lho! Namun tahukah kamu mengapa benua Australia memiliki banyak keunikan flora dan faunannya?

Benua Australia merupakan kawasan yang memiliki banyak flora dan fauna khas yang sifatnya endemik. Itu artinya, flora dan fauna di benua Australia hanya dapat dijumpai di wilayah tersebut dan tidak dapat ditemukan di belahan dunia manapun. Misalnya saja memiliki jenis satwa berkantung seperti kanguru, ada pula koala, platipus, dan lain sebagainya. Begitupula dengan tanaman khas Australia sebagai sumber makanan bagi koala, yakni pohon ekaliptus.

Potret kanguru sebagai fauna endemik khas Australia. Sumber: Unsplash

Jika bertanya mengapa benua Australia memiliki banyak keunikan flora dan faunanya? Maka alasannya ialah karena adanya pengaruh dari iklim dan letak geografis yang mendorong terbentuknya habitat bagi flora dan fauna yang unik-unik tadi.

Mengapa Benua Australia Memiliki Banyak Keunikan Flora dan Fauna? Ini Penyebabnya!

Australia diketahui memiliki letak astronomis di 10°LS-44°LS dan 113°BT-154°BT yang mengakibatkan wilayahnya memiliki iklim yang beragam, mulai dari iklim gurun yang kering ataupun iklim hutan hujan yang mendapatkan curah hujan yang cukup. Berdasarkan perbedaan iklim di beberapa wilayah tersebut, maka setiap wilayah di benua Autralia memiliki ekosistem yang beragam pula sebagai habitat bagi flora dan fauna tertentu.

Mengutip dari buku Pengetahuan Sosial Geografi, Idianto Mu’in (2005: 73), pada Australia bagian tengah yang cenderung beriklim kering kontinental atau gurun, maka kawasan tersebut tentu hanya bisa dijadikan sebagai habitat bagi flora dan fauna yang dapat beradaptasi dengan wilayah gurun. Sebaliknya di wilayah dengan curah hujan yang cukup, maka hanya tanaman dan satwa tertentu pula yang dapat hidup di wilayah tersebut.

Setelah membaca ulasan singkat tadi, kita bisa mengetahui alasan mengapa benua Australia memiliki banyak keunikan flora dan faunanya ialah karena adanya pengaruh dari perbedaan letak geografi dan iklim yang mengakibatkan hewan atau tumbuhan hanya dapat tumbuh di habitat atau ekosistem tertentu. (HAI)

mhamadnoval1 mhamadnoval1

Mengapa benua australia memiliki banyak keunikan flora dan fauna?. Karena :

  • Daerah nya kecil sehingga sering di lalui banyak hewan.
  • Iklim dan keadaan yang sesuai dengan banyak hewan serta persediaan makanan yang banyak membuat hewan hewan banyak bertahan dan beraneka ragam.
  • Keadaan tanah yang cocok dengan berbagai macam tanaman sehingga menimbulkan keanekaragaman.

Pembahasan:

Keunikan flora dan fauna pada suatu daerah bisa di sebabkan oleh bentuk muka bumi daerah tersebut. Seperti yang kita ketahui, benua australia adalah benua yang kecil. Sehingga, daerah tersebut menjadi transisi atau daerah yang sering di lewati oleh negara negara yang lainnya. Umumnya, di setiap negara terdapat flora atau fauna yang menjadi ciri khas dari negara tersebut. Itu juga bisa menjadi keunikan untuk benua tersebut

Keunikan flora dan fauna juga bisa terjadi karena iklim dan cuaca. Apabila iklim tersebut cocok untuk beberapa makhluk hidup maka akan banyak fauna dan flora yang dapat tumbuh dan berkembang biak di daerah tersebut.

Keunikan flora biasanya sangat tergantung dengan tanah dan kadar airnya. Di daerah yang tanahnya subur dan berhawa/ bersuhu dingin akan memiliki lebih banyak keragaman flora. Untuk di daerah dengan pasir dan suasana panas biasanya jarang memiliki keragaman flora. Karena keadaan yang kurang mendukung untuk pertumbuhan.

Sedangkan untuk keunikan fauna, keadaan juga sangat terkait dengan keragaman dari fauna. Makanan dan minuman harus tersedia. semakin banyak makanan dan minuman yang tersedia semakin banyak pula hewan yang akan berkumpul. Dan iklim panas dan dingin juga berpengaruh terhadap Keunikan dan keragaman fauna.

Pelajari lebih lanjut

Detail jawaban

Kela: 10 SMA

Mapel: Biologi

Bab:

Kode: 10.8.1

#AyoBelajar#SPJ5

Cari soal sekolah lainnya

KOMPAS.com - Australia memiliki banyak hewan unik yang tidak dimiliki oleh benua lain. Contohnya kanguru dan koala.

Dalam materi kali ini kita akan membahas penyebab keunikan flora dan fauna di Australia dan juga contoh dari flora dan fauna tersebut.

Alasan Keunikan Flora dan Fauna Australia


Sekitar 250 juta tahun yang lalu Bumi terdiri dari satu benua besar yang tidak terpisahkan. 50 juta tahun setelahnya permukaan bumi mulai terpisah-pisah menjadi dua daratan yakni Laurasia dan Gondwana.

Gondwana adalah pecahan besar permukaan Bumi yang mencakup Australia, Amerika selatan, Afrika, India, dan Antartika.

Baca juga: Daftar Negara di Australia dan Oseania serta Ibu Kotanya

Gondwana kemudian berpisah-pisah sementara Antartika dan Australia masih menyatu. Dilansir dari Live Science, barulah pada 45 juta tahun yang lalu Antartika dan Australia terpisah dan Australia bergerak ke utara dengan kecepatan 3 sentimeter per tahunnya.

Dilansir dari World Wide Flora & Fauna Australia, setelah terpisah dari Antartika yang dingin, Australia mengalami perubahan iklim menjadi lebih hangat dan kering.

Hal ini menyebabkan isolasi geografis memaksa hewan dan tumbuhan berevolusi untuk menyesuaikan diri dengan lanskap baru Australia.

Evolusi dalam penyesuaian diri inilah yang membuat Australia memiliki hewan dan tumbuhan unik yang tidak dimiliki oleh benua lain.

Australia juga memiliki berbagai tumbuhan unik salah satunya adalah pinus Wollemi. Dilansir dari BBC, pinus Wollemi adalah spesies pohon zaman dinosaurus yang telah disangka punah namun ditemukan dikedalam hutan Australia berjumlah 100 pohon.

Dilansir dari World Wide Flora & Fauna Australia, Australia memiliki 140 spesies marsupial yang tidak dapat ditemukan di tempat lain. Kemudian 828 spesies burung yang setengahnya tidak dapat ditemukan di tempat lain, 140 spesies ular, 300 spesies kadal, dan 238 spesies mamalia.

Contoh marsupial adalah kanguru, koala, walabi, wombat, dan Tasmania devil, dan harimau Tasmania yang telah punah.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Cari soal sekolah lainnya

Mengapa benua Australia memiliki banyak keunikan flora dan fauna nya brainly?

Jika bertanya mengapa benua Australia memiliki banyak keunikan flora dan faunanya? Maka alasannya ialah karena adanya pengaruh dari iklim dan letak geografis yang mendorong terbentuknya habitat bagi flora dan fauna yang unik-unik tadi.

Mengapa benua Asia memiliki banyak keunikan flora dan fauna?

Halo Rani, kakak bantu jawab ya Jadi, benua Asia memiliki flora dan fauna yang beragam karena benua Asia memiliki kondisi iklim, tanah dan topografi yang sangat bervariasi. Benua Asia adalah salah benua terbesar di dunia, sehingga tidak heran benua Asia memiliki keanekaragaman flora dan fauna.

Mengapa benua Australia disebut sebagai benua yang unik?

Keunikan ini disebabkan karena benua Australia, yang merupakan salah satu pecahan benua raksasa Gondwana, terpisah dari benua lain selama ratusan juta tahun, sehingga flora dan fauna di Australia berevolusi terpisah dan menghasilkan spesies unik yang tidak ditemukan di benua lain.