Cara sinkron akun Google di Xiaomi

Sinkronisasi akun gmail di Android biasanya bukan menjadi aktivitas yang sering dilakukan. Hal ini karena perangkat Android biasanya secara otomatis akan sinkron. Untuk pertama kali log in atau membuat akun gmail baru di Android juga akan terdapat tahap dimana kamu akan dituntun memilih untuk sinkronkan beberapa perintah. Diantaranya App Data, Kalender, Kontak, Gmail, Google Fit Data, Keep dan People Detail. Namun karena beberapa hal seperti settingan, aplikasi atau lainnya maka perangkat akan menonaktifkan sinkron.


Kalau tidak bisa otomatis apa dampak buruk yang akan diterima?
   1. Semua notifikasi aktivitas di akun gmail kamu tidak bisa masuk. (email, update aplikasi, informasi terbaru dll)
   2. Apabila kamu mengedit atau menambah di catatan Note Google (Keep), kamu tidak bisa melihatnya di PC walaupun sudah merefresh
   3. Dan masih banyak lainnya

Apabila tidak otomatis tersinkronkan di perangkat kamu, bagaimana cara mengaktifkannya?
Untuk perangkat versi Android 5.0 keatas
   1. Di perangkat seluler, buka Setelan  .
   2. Di bagian "Pribadi", sentuh Akun.
   3. Di sudut kanan atas, sentuh menu  .
   4. Centang atau hapus tanda centang pada Sinkronisasi otomatis data.

Untuk perangkat versi Android 4.4 dan lebih rendah
   1. Di perangkat seluler, buka Setelan  .
   2. Di bagian "Nirkabel dan jaringan", sentuh Penggunaan data.
   3. Di sudut kanan atas, sentuh menu  .
   4. Centang atau hapus tanda centang pada Sinkronisasi otomatis data

Jika kamu menginkan tidak mengotomatiskannya, kamu juga bisa melakukannya secara manual
   1. Di perangkat seluler, buka Setelan   >  Akun  >  Google.
   2. Sentuh akun yang ingin Anda sinkronkan datanya.
   3. Di sudut kanan atas, sentuh menu   >  Sinkronkan sekarang.

Menonaktifkan sinkronisasi otomatis dapat menghemat masa pemakaian baterai, namun kami menyarankan untuk mengaktifkannya ya :D

Semoga bermanfaat ya, selamat mencoba.

Baca juga 4 Alasan Mengapa Kamu Tidak Bisa Mengirim Komentar di Instagram.

Cara sinkron akun Google di Xiaomi

Ruang penyimpanan pada smartphone Xiaomi terkadang tidak menjadi opsi utama dalam menyimpan file-file penting. Beberapa pengguna butuh penyimpanan awan (cloud storage) untuk menyimpan file secara online. Untungnya Xiaomi punya layanan Mi Cloud yang bisa digunakan secara gratis.

Bagi pengguna yang telah memiliki akun Mi bisa menyimpan file seperti foto, video, kontak, catatan, dll ke dalam layanan penyimpanan awan tersebut. Xiaomi menyediakan ruang penyimpanan gratis sebesar 5 GB. Jika masih kurang, tentu saja kamu harus upgrade dengan membeli ruang yang lebih besar.

Cara sinkron akun Google di Xiaomi

Mi Cloud umumnya digunakan untuk menyimpan file seperti foto dan video. Tujuannya agar file tersebut bisa diambil sewaktu-waktu dari mana saja asal punya gadget dan terhubung ke internet.

Kita bisa mengupload foto/video ke Mi Cloud secara manual atau otomatis dengan mengaktifkan sinkronisasi Mi Cloud ke Galeri.

Sinkronisasi Galeri akan dimulai ketika smartphone terkoneksi dengan internet. Tergantung pilihan, karena kita bisa setting hanya ketika terhubung ke Wi-Fi atau ketika terhubung pada semua koneksi (Wi-Fi dan seluler).

Cara Mengaktifkan Sinkronisasi Mi Cloud

  1. Buka aplikasi Akun Mi atau Setelan dan pilih Akun Mi.
  2. Pilih Mi Cloud.
  3. Pada bagian Menyinkron item pilih Galeri dan aktifkan pada bagian Otomatis cadangkan.
  4. Masih pada bagian Menyinkron item, pilih item untuk di sinkron. Saya sendiri memilih Kontak dan Galeri saja. Silahkan pilih sesuai yang kamu inginkan.

Cara lain untuk melakukan sinkronisasi otomatis isi Galeri ke Mi Cloud bisa dengan mengikuti langkah-langkah berikut ini:

  1. Buka Setelan.
  2. Pilih Aplikasi sistem.
  3. Pilih Galeri.
  4. Aktifkan bagian Otomatis cadangkan.
  5. Aktifkan Hanya pakai Wi-Fi untuk cadangkan foto dan video. Jika ingin menggunakan jaringan seluler, non-aktifkan saja opsi ini.

Setelah proses pengaturan di atas selesai, maka kamu sudah berhasil mengaktifkan sinkronisasi otomatis dari Galeri ke Mi Cloud. Bagaimana cara menonaktifkan sinkronisasi Mi Cloud? Kamu bisa kembalikan ke setting awal, atau menonaktifkan sinkronisasi melalui aplikasi Akun Mi seperti pada cara pertama.

Lihat juga: Download Tema iPhone X iOS 11 untuk Xiaomi [MIUI 8]

Itulah informasi cara mengaktifkan sinkronisasi Mi Cloud di Xiaomi. Ada sesuatu yang ingin disampaikan? Jangan ragu untuk menulis pertanyaan di kolom komentar.

Bagaimana cara menyinkronkan akun Google?

Penting: Anda menggunakan Android versi lama..
Buka aplikasi Setelan di ponsel Anda..
Ketuk Tentang ponsel Akun Google. Sinkronisasi akun. Jika Anda memiliki lebih dari satu akun di ponsel, ketuk akun yang ingin disinkronkan..
Ketuk Lainnya. Sinkronkan sekarang..

Bagaimana cara mengatasi Sinkronisasi Gmail?

Memeriksa setelan sinkronisasi Gmail.
Buka aplikasi Gmail ..
Di sebelah kiri, tap Menu. Setelan..
Tap akun Anda..
Pastikan kotak di samping "Sinkronkan Gmail" dicentang..

Bagaimana cara mengaktifkan sinkronisasi?

Untuk mengaktifkan sinkronisasi, Anda harus memiliki Akun Google..
Di perangkat Android, buka aplikasi Chrome. . Jika Anda belum memiliki aplikasi Google Chrome, download dari Google Play..
Di sebelah kanan kolom URL, ketuk Lainnya Setelan. Aktifkan sinkronisasi..
Pilih akun yang ingin Anda gunakan..
Ketuk Ya, saya setuju..

Sinkron Akun Google untuk apa?

Fungsi sinkronisasi Saat ponsel disinkronkan, aplikasi Google akan memuat ulang datanya, dan Anda akan mendapatkan notifikasi terkait update.