Cara mendapatkan kode verifikasi di nomor yang sudah tidak aktif

Cara Menerima SMS dari Nomor yang Sudah Tidak Aktif. Sumber foto: Pexels

Beberapa orang masih penasaran cara menerima SMS dari nomor yang sudah tidak aktif. Sebenarnya, apakah kamu bisa menerima SMS dari nomor yang tidak aktif?

Hal tersebut seringkali terjadi jika beberapa orang lupa untuk melakukan perpanjangan masa aktif pada SIM Card yang mereka gunakan. Hal itu membuat nomor yang mereka gunakan tidak aktif lagi.

Tak hanya itu, nomor non-aktif juga tidak bisa digunakan untuk mengirim SMS dan melakukan panggilan.

Lalu, bagaimana jika kamu ingin menerima SMS dari nomor yang sebenarnya sudah tidak aktif lagi? Berikut adalah cara menerima SMS dari nomor yang sudah tidak aktif Facebook atau lainnya.

Cara Menerima Pesan SMS dari Nomor yang Tidak Aktif

Sebenarnya, nomor yang tidak aktif sudah tidak bisa digunakan untuk mengirim SMS atau pun melakukan panggilan telepon. Namun, jika saat mengirim pesan nomor tersebut dalam keadaan aktif, maka kamu masih bisa menerimanya.

Hal ini serupa dengan kendala yang sering dialami oleh beberapa orang saat ingin mengirim pesan kepada orang lain yang nomornya sudah tidak aktif lagi. Berikut ini adalah tutorial agar pesan dari nomor yang tidak aktif bisa kamu terima lagi:

1. Mengaktifkan Nomor Kembali

Cara Menerima SMS dari Nomor yang Sudah Tidak Aktif. Sumber foto: Pexels

Cara Menerima SMS dari Nomor yang Sudah Tidak Aktif

Cara menerima SMS dari nomor yang sudah tidak aktif adalah mengaktifkannya kembali di provider terdekat atau mengirim ulang pesan dari nomor tersebut. Ikuti cara-caranya di artikel ini.

1. Aktifkan Kembali Nomor yang Sudah Tidak Aktif

Jika hal itu terjadi, sebaiknya segera aktifkan kembali nomor tersebut. Kamu hanya perlu membawanya ke kantor operator terdekat dengan membawa kartu tersebut dan menjelaskan kendala nomor tidak aktif tersebut.

2. Kunjungi Provider Terdekat

Berikut ini adalah nama kantor sesuai dengan provider yang digunakan: - Kartu Telkomsel: GraPARI. - Kartu XL: XL Center. - Kartu Smartfren: Galeri Smartfren. - Kartu 3: 3 Store.

2. Mengirim Ulang Pesan dari Nomor Tersebut

Jika nomor sudah aktif kembali, mintalah kepada orang tersebut untuk mengirim pesannya kembali agar kamu bisa menerimanya. Kini, kamu bisa menerima pesan tersebut dari nomor yang aktif. Pastikan nomormu juga tidak hangus agar bisa menerima dan membalas pesan tersebut.

Cara Menerima SMS dari Nomor yang Hilang

Cara Menerima SMS dari Nomor yang Sudah Tidak Aktif. Sumber foto: Pexels

Selain nomor yang tidak aktif, kamu juga bisa menerima pesan dari nomor yang sudah hilang. Mengutip laman CCM, berikut ini merupakan cara yang bisa kamu coba dengan metode backup restore:

  1. Khusus pengguna iPhone, buka Pengaturan > Nama Anda > iCloud > Kelola Penyimpanan > Cadangan, atau kamu dapat memeriksa cadangan iTunes .

  2. Bagi pengguna Android, buka Google Drive > Cadangan.

Sebelum menggunakan cara ini, syaratnya kamu sudah menjalankan backup data SMS sebelumnya. Jika kamu terbiasa mencadangkan data pada ponsel mereka, maka saat SIM Card hilang kamu bisa dengan mudah memperoleh kembali datanya tanpa merogoh uang.

Dengan kecanggihan teknologi saat ini, hampir setiap smartphone memiliki cara untuk mencadangkan datanya termasuk SMS. Kamu hanya perlu mengubah pengaturan pada pilihan cadangkan data yang ada dan menentukan tempat penyimpanan yang diinginkan.

Itulah tutorial singkat cara menerima SMS dari nomor yang sudah tidak aktif lagi. Kamu bisa mengaktifkan nomor tersebut agar bisa mengirim pesan dan melakukan panggilan.

Cara dapat kode verifikasi WhatsApp meski nomor ponsel hilang atau tidak aktif

TRIBUNSUMSEL.COM, PALEMBANG - Bagi sebagian orang, nomor Whatsapp yang hilang atau tidak aktif menjadi kendala tersendiri.

Terutama untuk login ke perangkat lainnya karena memerlukan verifikasi nomor yang digunakan.

Sebenarnya pengguna yang kehilangan nomor Whatsapp atau sudah tidak aktif bisa mengganti akun tanpa menghilangkan kontak di aplikasi.

Kendati demikian ada sejumlah cara untuk mendapatkan kembali nomor yang hilang atau sudah tidak aktif.

Baca juga: Cara Membuat Emoticon hingga Membentuk Kata-Kata di WhatsApp, Ikuti 7 Langkah Mudah Berikut

Baca juga: Cara Login Akun OVO Bagi Pengguna Yang Lupa Password, Simak Disini

Baca juga: Login Akun SIM PKB Guru Terbaru 2022, Bisa Pakai Aplikasi dan Website Resmi, Panduan Lengkap

Bagi anda yang membutuhkan, berikut langkah-langkah yang bisa dilakukan untuk login ke akun Whatsapp meski nomor sudah hilang atau tidak aktif.

1. Pergi ke menu Setelan, yang terdapat di bagian pojok kanan atas

2. Selanjutnya klik Bantuan, lalu pilih Hubungi Kami

3. Pilih opsi Kirim via email di bagian kanan atas

4. Berikutnya pengguna langsung diarahkan ke Gmail dengan alamat email yang sudah ditujukan

5. Lalu ketik pesan bahwa pengguna ingin melakukan verifikasi nomor WA yang hilang menggunakan bahasa Inggris dan Indonesia, seperti contoh berikut :

Teks pesan untuk mendapatkan verifikasi nomor WhatsApp yang hilang (Gmail)

6. Pesan terkirim dan pengguna hanya menunggu beberapa waktu sampai ada balasan dari pihak WhatsApp

Itulah cara mendapatkan kembali nomor Whatsapp yang hilang atau tidak aktif.

Baca artikel dan berita lainnya langsung dari Google News Tribun Sumsel.

Video yang berhubungan

Postingan terbaru

LIHAT SEMUA