Apa perbedaan antara sel hewan dan sel tumbuhan brainly?

Asked by wiki @ 23/08/2021 in Biologi viewed by 3886 persons

Asked by wiki @ 03/08/2021 in Biologi viewed by 3099 persons

Asked by wiki @ 08/08/2021 in Biologi viewed by 2207 persons

Asked by wiki @ 06/08/2021 in Biologi viewed by 2137 persons

Asked by wiki @ 31/08/2021 in Biologi viewed by 1693 persons

Asked by wiki @ 03/08/2021 in Biologi viewed by 1648 persons

Asked by wiki @ 23/08/2021 in Biologi viewed by 1619 persons

Asked by wiki @ 26/08/2021 in Biologi viewed by 1590 persons

Asked by wiki @ 23/08/2021 in Biologi viewed by 1543 persons

Asked by wiki @ 30/07/2021 in Biologi viewed by 1536 persons

Asked by wiki @ 23/08/2021 in Biologi viewed by 1535 persons

Asked by wiki @ 08/08/2021 in Biologi viewed by 1520 persons

Asked by wiki @ 20/08/2021 in Biologi viewed by 1496 persons

Asked by wiki @ 08/12/2021 in Biologi viewed by 1479 persons

Asked by wiki @ 08/12/2021 in Biologi viewed by 1335 persons

Apa perbedaan antara sel hewan dan sel tumbuhan brainly?

Apa perbedaan antara sel hewan dan sel tumbuhan brainly?
Lihat Foto

openstax.org

Sel tumbuhan dan organelnya

KOMPAS.com - Bumi dihuni oleh berbagai makhluk hidup, dua di antaranya adalah hewan dan tumbuhan. Hewan dan tumbuhan adalah dua makhluk hidup yang sangat berbeda dari mulai kebiasaan, fisik, dan fungsi tubuhnya.

Sel tumbuhan dan sel hewan memiliki perbedaan walaupun secara umum organelnya sama. Sel hewan adalah unit fungsional dasar yang membangun tubuh hewan. Adapun sel tumbuhan adalah unit fungsional dasar yang membangun tubuh tumbuhan.

Berikut adalah perbedaan sel tumbuhan dan sel tumbuhan yang wajib kamu ketahui: 

  • Apa perbedaan antara sel hewan dan sel tumbuhan brainly?

    Apa perbedaan antara sel hewan dan sel tumbuhan brainly?
    Lihat Foto

    openstax.org

    Sel hewan dan organelnya

    Ukuran

Sel tumbuhan memiliki ukuran yang lebih besar dari sel hewan. Dilansir dari Microbe Notes, ukuran sel tumbuhan berkisar 10 um hingga 100 um, sedangkan sel hewan memiliki ukuran sel berkisar 10um hingga 30 um.

Sel tumbuhan memiliki dinding sel terdiri dari membran sel dan juga selulosa yang bersifat kaku.

Baca juga: Metagenesis Tumbuhan Paku: Pengertian, Skema dan Jenisnya

Sehingga sel tumbuhan memiliki bentuk yang kaku seperti kubus atau persegi panjang dan cenderung tidak berubah.

Sedangkan sel hewan tidak memiliki dinding sel, namun hanya memiliki membran sel. Tidak seperti dinding sel yang keras dan kaku, membran sel memiliki sifat yang tipis dan elastis. Sehingga sel hewan cenderung berbentuk bulat hingga tak beraturan, mengikuti isi organel di dalamnya.

Sel hewan dan sel tumbuhan sama-sama memiliki vakuola, yang membedakan hanyalah ukurannya. Sel tumbuhan memiliki satu vakuola (vakuola tunggal) yang besar (menempati 90 persen dari volume sel), sedangkan sel hewan memiliki banyak vakuola dengan ukuran kecil.

Sel hewan memiliki lisosom yang mengandung enzim pencernaan untuk memecah makromolekul makanan dan juga enzim hidrolitik yang membunuh bakteri dalam tubuh hewan.

Sedangkan sel tumbuhan seringkali tidak memiliki lisosom, hal ini dikarenakan pemecahan degradasi molekulnya sudah ditangani oleh badan golgi.

Baca juga: Ciri Khusus Tumbuhan Teratai dan Fungsinya

Baik sel tumbuhan maupun sel hewan, keduanya memiliki mitokondria namun hanya sel tumbuhan saja yang memiliki kloroplas.

Dilansir dari Lumen Learning, kloroplas merupakan organel sel yang mengandung klorofil yang dapat menangkap energi sinar matahari untuk fotosintesis.

Keberadaan kloroplaslah yang membuat tumbuhan dapat berfotosintesis, sedangkan hewan tidak bisa.

Sel hewan tidak memiliki plastida, sedangkan sel tumbuhan memiliki plastid. Plastida pada sel hewan berfungsi membantu fotosintesis dan memberikan warna (pigmen) pada tumbuhan.

Sel hewan memiliki organel sentriol yang membantu proses pembelahan sel pada proses replikasi DNA. Sedangkan sel tumbuhan tidak memiliki organel sentriol di dalamnya. Hal ini terjadi karena sistematika sitokinesis dalam pembelahan sel hewan dan tumbuhan berbeda.

Silia merupakan organel yang bertanggung jawab terhadap pergerakan sel. Sel hewan memiliki silia karena terjadi banyak pergerakan di dalam tubuhnya. Namun sel tumbuhan cenderung stabil dan tidak bergerak, sehingga tidak ditemukan silia sebagai organelnya.

Baca juga: Apa Itu Etiolasi pada Tumbuhan?

Sel hewan tidak memiliki plasmodemata, sedangkan sel tumbuhan memilikinya. Dilansir dari Molecular Expressions, fungsi plasmodemata dalam sel tumbuhan adalah jembatan hidup yang menghubungkan sitoplasma sel tumbuhan dan memungkinkan komunikasi antarsel.

Dilansir dari Thought Co, sel tumbuhan dapat mensintesis semua jenis asam amino (20 jenis) sedangkan sel hewan hanya mampu mensintesis 10 jenis asam amino saja. Sel hewan juga tidak mampu mensintesis vitamin dan koenzim, sedangkan sel tumbuhan mampu melakukannya.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Apa perbedaan antara sel hewan dan sel tumbuhan brainly?

Ekosistem.co.id – Perbedaan sel hewan dan sel tumbuhan di bawah ini akan kami bahas secara lengkap agar sahabat biologi mengetahui apasih perbedaan sel yang ada pada hewan dan sel yang ada pada tumbuhan.

Di dalam ilmu Biologi, klasifikasi makhluk hidup dibedakan kedalam lima kelompok kingdom, diantaranya adalah kingdom plantae atau tumbuhan dan kingdom animalia atau hewan.

Kita akan mempelajari kedua kingdom ini karena kingdom ini yang sering kita jumpai didalam kehidupan sehari-hari.

Pada dasarnya masing masing kingdome ini memiliki perbedaan yang bersifat umum yaitu karakteristik dari masing-masing selnya, inilah yang membuat sel tumbuhan dan sel hewan itu berbeda.

Meskipun yang kita ketahui bahwa struktur sel hewan dan struktur sel tumbuhan itu sama. Akan tetapi didalam perkembangan masing masing untuk bertahan hidup terdapat perbedaan didalam penyesuaian diri dengan lingkungan itulah yang memunculkan perbedaan-perbedaan pada sel hewan dan tumbuhan tersebut.

Perbedaan yang paling mendasar dari sel hewan dan sel tumbuhan ialah peran ekologisnya. Dapat kita jumpai pada rangkai makanan bahwa hewan merupakan pemakan dari tumbuhan dan hewan lainnya, sedangkan tumbuhan sebagai pembuat makanan.

Pengertian Sel atau Jaringan

Di dalam sebuah ilmu biologi jaringan adalah sekumpulan sel sel dengan bentuk, struktur, asal dan fungsi yang sama. Karena sekumpulan jaringan akan membentuk organ organ yang nantinya dari organ ini akan menciptakan suatu jaringan organ yang bisa membentuk suatu kehidupan.

Baca Juga :  Tips Cara Parkir Mobil Buat Pemula, Mudah Kok!

Cabang ilmu biologi mempelajari tentang jaringan dan berhubungan dengan kehidupan yang disebut dengan istilah histology.

Seperti yang kita tahu jika tubuh dari makhluk hidup sendiri terdiri atas berbagai macam jaringan, misalnya hewan, dan manusia juga memiliki banyak sekali jaringan penyusun organ. Jaringan penyusun tubuh hewan ini pun merupakan sekumpulan sel sel yang ada pada suatu tempat tertentu.

Lalu berkumpul menjadi satu untuk membentuk suatu jaringan.

Itulah pengertian sel atau jaringan yang ada pada makhluk hidup tidak hanya ada pada manusia sel juga bisa ditemukan pada tumbuhan dan hewan. Namun pada kesempatan kali ini kami akan lebih fokus membahas mengenai perbedaan antara sel hewan dan sel tumbuhan.

Perbedaan Sel hewan dan Sel Tumbuhan

Setelah para ilmuwan yang melakukan penelitian dan pengamatan yang cukup panjang, dapat disimpulkan perbedaan antara sel hewan dan sel tumbuhan dalam bentuk tabel seperti berikut ini :

Tabel Perbedaan Sel Hewan dan Sel Tumbuhan

Apa perbedaan antara sel hewan dan sel tumbuhan brainly?
tabel perbedaan sel hewan dan sel tumbuhan

Pengertian Jaringan Tumbuhan

Apa perbedaan antara sel hewan dan sel tumbuhan brainly?

Jaringan atau sel tumbuhan merupakan sekumpulan sel pada tumbuhan dengan bentuk dan juga fungsi yang sama. Jaringan jaringan yang ada pada tumbuhan ini sendiri terdiri atas jaringan meristem dan juga jaringan permanen.

Tumbuhan memiliki tubuh yang di dalamnya tersusun dari banyak sekali sel atau jaringan. Sel tersebut ini memiliki tempat tertentu yang digunakan untuk membentuk suatu sel atau jaringan.

Jaringan tumbuhan adalah sekumpulan sel sel atau jaringan tumbuhan yang memiliki bentuk, struktur, asal dan fungsi yang sama. Sehingga jaringan tumbuhan terdiri dari jaringan meristem dan juga jaringan permanen.

Ciri Khusus Sel Tumbuhan

Sel tumbuhan memiliki ciri khusus yang tampak pada bagian-bagian sel nya, ciri khas dari sel tumbuhan yang tidak dimiliki sel hewan adalah

Baca Juga :  Stepa - Pengertian, Proses, Ciri-ciri dan Persebarannya

1.) Dinding Sel

Dinding sel pada tumbuhan berfungsi untuk melindungi dan menunjang sel didalam pertumbuhan. Serta dinding sel menjadikan sel tumbuhan cenderung keras dari bagian tubuh kingdom lainnya termasuk tubuh manusia.

Dapat kita buktikan dengan kerasnya kulit kayu dan lembutnya kulit manusia. Keras pada kulit kayu terjadi karena sel tumbuhan bagian luar disusun dari dinding sel yang sangat keras.

Berupa zat kayu diantaranya selulosa yang tersusun dari glukosa, dar pectin, glikoprotein, dan hemi selulosa.

2.) Vakuola

Merupakan organel bermembran berisikan cairan vakuola yang memiliki fungsi dan bentuk yang lebih nyata dari sel hewan, peran vakuola adalah membantu proses masuknya air melalui tonoplas, membantu tumbuhnya kembang pada tumbuhan.

3.) Plastida

Merupakan organel bermembran lengkap yang berbentuk butir-butir berpigmen dan hanya ditemukan pada sel tumbuhan saja.

4.) Kloroplas

Merupakan organel yang didalamnya terkandung klorofil berfungsi untuk membantu proses fotosintesis dan pembuat makanan untuk dirinya sendiri. Bentuk dari kloroplas pada tubuh tumbuhan yaitu berupa daun dan organ tubuh lainnya yang berwarna hijau.

Pengertian Sel Hewan

Apa perbedaan antara sel hewan dan sel tumbuhan brainly?

Jaringan atau sel hewan merupakan sekumpulan sel yang memiliki bentuk, asal dan fungi yang sama. Jaringan yang ada pada hewan memiliki sifat khusus di dalam melangsungkan fungsinya. Seperti jaringan ikat, jaringan epitel, jaringan otot dan jaringan saraf.

Ciri Khusus Sel Hewan

Ciri khas yang sifatnya khusus yang hanya ada pada sel hewan dan tidak dimiliki sel tumbuhan diantaranya adalah :

1.) Sentriol

Merupakan sepasang struktur yang berbentuk silinder dengan lubang tengah yang tersusun dari protein serta mikrotubulus yang wujudnya menyamai struktur proteinn seperti jala.

Letaknya anggota pasanagn ini diposisi menyudut arah kanan satu sama lainnya. Peran utama dari sentriol iyalah untuk mengatur polaritas ( kutub ) pembelah, serta mengatur perpisahan kromosom selama proses pembelahan berlangsung.

Baca Juga :  Fungi Atau Jamur

2.) Vakuola

Pada hewan juga terdapat vakuola, jenisnya bermacam-macam diantaranya vakuola kontraktil dan vakuola nonkontraktil.

3.) Multiseluler dan Eukariotik

Merupakan sifat tersendiri pada sel hewan, semua jenis hewan tidak memiliki kemampuan untuk menghasilkan sumber makanan untuk dirinya sendiri. Hewan tidak mampu menciptakan makanannya sendiri dikarenakan tidak memiliki pigmen penangkap energi cahaya matahari ( klorofil ).

Sudah tahu kan, apa saja perbedaan sel hewan dan sel tumbuhan setelah membaca ulasan di atas, semoga bermanfaat dan selamat belajar.

Artikel Lainnya :