Apa keuntungan mengenakan pakaian muslimah

Kali ini saya akan menulis artikel, yang mana artikel ini bukanlah artikel biasa, karena artikel ini memuat Kabar baik bagi Anda yang menggunakan busana muslimah. Penelitian dari berbagai sumber menyebutkan ada beberapa manfaat cantik dan sehat dalam menggunakan hijab (busan muslimah). Penasaran apa saja manfaatnya..?

Yuk kita lihat, Ini dia manfaat cantik dan sehat menggunakan hijab (busana muslimah).!

1. Yang pertama pastinya mendapatkan pahala dari Allah SWT

2. Terlindung dari sinar matahari secara langsung
Hijab melindungi kulit Anda dari sinar matahari langsung. Apalagi dengan cuaca saat ini di mana paparan sinar matahari tidak terfilter dengan baik ke bumi. Sinar matahari yang langsung menyengat kulit beresiko memunculkan flek hitam, membuat kulit kering dan terbakar.

Baca juga:
– Tampil Cantik dan Modis Dengan Trend Busana Muslim Terbaru
– Perbedaan Antara Jilbab, Khimar, dan Hijab

3. Rambut Terhindar dari Debu dan Polusi
Rambut kita terlindung dari debu, sinar UV dan polusi, sehingga batang rambut lebih terjaga kesehatan dan kebersihannya. Interaksi rambut langsung dengan dunia luar bisa membuat warna dan kemilau rambut jadi kusam. Walau rambut cukup terlindungi dengan menggunakan hijab, tetap diimbangi dengan perawatan ya, Ladies.

4. Membiasakan Telaten
Kebiasaan menggunakan hijab akan menjadikan kita pribadi yang lebih telaten dan bersih. Hal ini secara tidak langsung menjaga imunitas tubuh kita.

Karena kebiasaan kita menjaga kebersihan dan tubuh yang terlindung dari kontak fisik secara langsung, membuat kita jauh dari virus-virus penyakit.

5. Lebih tenang
Menggunakan hijab tidak hanya mempengaruhi kesehatan dan kecantikan tubuh, tapi juga pikiran. Hal ini karena adanya pengaruh antara tindakan nyata dengan pola pikir pengguna hijab. Sebagaimana hijab merupakan pakaian yang diwajibkan dalam spiritual Islam, maka pakaian ini bisa menenangkan batin dan membahagiakan penggunanya.

6. Orang yang ingin berniat jahil tidak jadi.
Orang yang berniat jahil atau tidak berniat jahil itu terkadang mengucapkan “Assalamu’alaikum bu Haji”. Keuntungan juga kan buat para wanita soalnya orang itu udah mendo’akan kita secara tidak langsung.

Terhindar dari omongan yang buruk.
Nah, itulah beberapa manfaat dalam menggunakan hijab. Tidak hanya membuat cantik dan sehat, tapi juga membuat hidup lebih bahagia. So girls berbahagialah kamu yang sudah mulai menutup aurat dari sekarang, sebelum aurat kita ditertawakan oleh orang lain.

Umroh.com – Pakaian yang dikenakan oleh seorang muslim dan juga muslimah sebagai bentuk dari balasan ketaatan dan ketundukan kepada Allah SWT, karena itu menuntut para muslim yang memiliki nilai ibadah, contohnya berpakaian. Terdapat cara berpakaian sesuai syariat islam yang mungkin belum banyak umat muslim ketahui

Manusia dengan segala peradabannya memiliki naluri untuk selalu mengembangkan apa yang ada, termasuk dalam pengembangan model pakaian. Tidak bisa di pungkiri lagi model pakaian yang ada di era globalisasi ini lebih meyandur dari dunia barat. Tetapi yang perlu diketahui adalah umat islam haruslah bercermin terhadap syariat islam yang Rasulullah SAW lah yang menjadi suri tauladannya.

Baca juga : Jangan Dilakukan, Begini Bunyi Hadits tentang Ghibah!

Hikmah Berpakaian Sesuai Syariat Islam

Berikut merupakan hikmah dari berpakaian yang sesuai dengan syariat islam :

1. Terjaga kehormatannya

Umroh.com merangkum, seseorang yang memakai pakaian yang sesuai dengan syariat islam tentunya akan terjaga kehormatannya. Bagi kaum wanita yang menjaga dirinya dengan menggunakan pakaian kerudung maka akan terhindari dari para laki-laki yang tidak bertanggung jawab. Allah SWT berfirman :

“Hai Nabi, katakanlah kepada isteri – isterimu, anak-anak perempuanmu dan isteri – isteri orang mukmin: “Hendaklah mereka mengulurkan jilbabnya ke seluruh tubuh mereka.” Yang demikian itu supaya mereka lebih mudah untuk dikenal, karena itu mereka tidak diganggu. Dan Allah adalah Maha Pengampun lagi Maha Penyayang.” (QS. Al-Ahzab : 59)

2. Terjaga dari perilaku menyimpang

Ketika kita menggunakan pakaian yang sesuai dengan syariat islam tentunya kita akan dijauhi oleh perilaku menyimpang seperti tidak dipandang rendah oleh orang lain, dan malu ketika hendak melakukan hal yang tidak sesuai dengan ajaran islam. Allah SWT berfirman :

“Katakanlah kepada laki-laki yang beriman, hendaklah mereka menahan pandangannya dan memelihara kemaluannya, yang demikian itu adalah lebih suci dari mereka, Sesungguhnya Allah Maha Mengetahui apa yang mereka perbuat.” (QS. An-Nur : 30)

“Katakanlah kepada wanita yang beriman, hendaklah mereka menahan pandangannya.” (QS. An-Nur : 31)

3. Terhindar dari penyakit tertentu

Ketika seseorang muslim sudah menggunakan pakaian yang sesuai dengan syariat islam, maka pakaian yang menutupi tubuhnya tersebut akan secara otomatis berfungsi sebagai pelindung dari sinar ultraviolet yang dapat menyebabkan kanker kulit.

Hanya di Umroh.com, Anda akan mendapatkan tabungan umroh hingga jutaan rupiah! Yuk download sekarang juga!

4. Terhindar dari azab Allah

Pernah ada kejadian, seseorang wanita yang sedang hamil muda pergi ke suatu tempat untuk melaksanakan tugas dari perusahaan tempat ia bekerja. Jaraknya cukup jauh dari tempat tinggalnya. Tiba-tiba dalam perjalanan, mobilnya bertabrakan dengan mobil yang lain. Setelah diselidiki, tidak ada satu korbanpun yang selamat dari kecelakaan itu.

Dan setelah diselidiki lebih jauh, tidak ada satupun identitas yang ada pada korban yang diketahui. Makanya mayat para korban dimakamkan oleh penduduk setempat termasuk wanita yang hamil muda itu. Setelah beberapa hari ternyata sang suami dan keluarga korban menerima berita tersebut dan langsung menuju ke pemakaman sang istri.

Kemudian mayatnya dipindahkan ke dekat tempat tinggalnya. Tapi ketika makamnya digali, mereka melihat maya wanita itu langsung pingsan karena tidak kuat melihat mayatnya. Ketika dimakamkan, mayat tersebut diletakkan dalam kondisi membujur sementara setelah digali kembali posisi mayat sudah berubah menjadi jongkok.

Tak hanya melancarkan rezeki Anda, umroh juga menjadikan Anda tamu Allah. Yuk temukan paketnya di Umroh.com!

[xyz-ihs snippet="Iframe-Package"]

Kedua tangan diletakkan diatas kepala seperti menahan siksaan sementara kepalanya ditumbuhi paku-paku besi yang sangat banyak hampir memenuhi semua bagian kepalanya. Setelah diselidiki, ternyata wanita tersebut belum berhijab semasa hidupnya. Itulah siksaan di dalam kubur belum lagi siksaan nanti di akhirat.

Manfaat Berpakaian Sesuai Syariat Islam

1. Mencegah rasa cemburu pada pasangan hidup kita

Manfaat berpakaian kali ini adalah khusus untuk yang sudah berumah tangga. Dalam berumah tangga, yang berhak untuk melihat aurat istri adalah suami, dan sebaliknya. Oleh karena itu dengan menutup aurat maka hanya suami sajalah yang dapat mengetahuinya dan suamipun tidak cemburu karena aurat istrinya telah tertutup sehingga orang lain tidak dapat melihat aurat istrinya.

2. Menunjukkan diri sebagai seorang muslim

Menutup aurat adalah salah satu identitas bagi setiap orang muslim yang baik. Ditambah lagi dengan berperilaku yang sopan dan baik, maka tidak mungkin ada yang mengatakan kita sebagai perempuan murahan atau laki-laki murahan.

3. Mencegah timbulnya hawa nafsu lawan jenis

Laki-laki yang normal pada umumnya akan terangsang bila melihat wanita yang memakai pakaian yang ketat, modis terutama yang menggunakan rok mini. Banyak laki-laki yang ingin berinteraksi dengan wanita yang seperti itu, lalu menggodanya.

4. Menutupi aib

Jika ada cacat pada tubuh kita maupun kulit, maka kita bisa menutupi kekurangan tersebut dengan memakai pakaian yang sesuai dengan syariat islam, sehingga tidak ada satu orangpun yang tahu tentang kekurangan yang terjadi pada diri kita.

Punya rencana untuk berangkat umroh bersama keluarga? Yuk wujudkan rencana Anda cuma di umroh.com!

5. Memberikan sesuatu yang spesial bagi pasangan

Aurat hanya diperbolehkan untuk dilihat oleh pasangan kita yang sudah berumah tangga. Karena hal tersebut merupakan hal yang istimewa bagi pasangan kita. jangan sampai kita mengumbar aurat di hadapan semua orang yang bukan pasangan kita.

Ilustrasi Manfaat Menggunakan Jilbab. Foto: pixabay.com

Mengenakan jilbab adalah salah satu bentuk menaati perintah Allah SWT . Dalam hal berpakaian, jilbab juga sering digunakan di berbagai kesempatan, baik dalam acara resmi atau tidak.

Mengutip dari laman NU Online, kesadaran perempuan untuk berjilbab dari hari ke hari menunjukkan hal yang positif. Semakin banyak wanita Muslim yang menjalankan kewajiban menutup aurat.

Allah SWT telah memerintahkan kepada umat-Nya untuk memelihara diri dengan pakaian tertutup. Maka dari itu, berjilbab merupakan kewajiban bagi setiap kaum muslimah.

Perintah Allah SWT agar wanita Muslimah berjilbab juga tercantum dalam surat Al-Ahzab ayat 59:

يَاأَيُّهَاالنَّبِيُّ قُلْ لِّأَزْوَجِكَ وَبَنَاتِكَ وَنِسَآءِ الْمُؤْمِنِيْنَ يُدْنِيْنَ عَلَيْهِنَّ مِنْ جَلَبِيْبِهِنَّ ذَلِكَ أَدْنَى أَنْ يُعْرَفْنَ فَلاَ يُؤْذَيْنَ وَكَانَ اللَّهُ غَفُرًا رَحِيْمًا

Artinya: “Wahai Nabi, katakanlah kepada istri-istrimu, anak-anak perempuanmu dan istri-istri orang mukmin, hendaklah mereka mengulurkan jilbabnya ke seluruh tubuh mereka! Yang demikian itu supaya mereka lebih mudah dikenali (menjadi identitas), dan karenanya mereka tidak diganggu. Allah Maha Pengampun lagi Maha Penyayang.

Dalam ayat ini telah disebutkan bahwa jilbab bermanfaat untuk menghindarkan perempuan dari gangguan (bahaya). Selain itu, masih banyak manfaat menggunakan jilbab lainnya bagi wanita Muslimah, apa saja?

10 Manfaat Menggunakan Jilbab bagi Muslimah

Ilustrasi Manfaat Menggunakan Jilbab. Foto: freepin.com

Dikutip dari buku Menjadi muslim di Jepang karangan Suharyo Widagdo, berikut 10 manfaat menggunakan jilbab bagi Muslimah dari kacamata agama hingga kesehatan.

1. Menaati perintah agama

Menggunakan jilbab berarti telah melakukan perintah Allah SWT dan dapat lebih mendekatkan diri kepada-Nya.

2. Terhindar dari godaan untuk berbuat centil

Dengan berjilbab, seorang Muslimah akan enggan untuk berbuat centil karena beban moral yang diemban.

3. Laki-laki merasa segan mengganggu

Laki-laki akan lebih merasa segan untuk menggoda perempuan yang menggunakan hijab. Jadi, risiko diganggu laki-laki pun berkurang.

Dengan mengenakan jilbab, perempuan telah menutupi aurat yang tidak diperbolehkan dilihat oleh orang selain mahramnya.

5. Mencegah dari sengatan matahari

Menggunakan jilbab dapat menghindarkan rambut dan kulit kepala dari masalah yang diakibatkan sengatan matahari secara langsung.

Ilustrasi Manfaat Menggunakan Jilbab. Foto: freepik.com

Mengenakan pakaian ketat sekaligus terkena sinar matahari secara langsung dapat mengakibatkan kanker milanoma. Wanita yang memakai jilbab dengan pakaian longgar akan terhindar dari bahaya tersebut.

7. Menjaga kesehatan rambut

Jilbab dapat menghindarkan rambut dari debu, polusi, dan sinar matahari yang menjadi sumber masalah pada rambut.

8. Mendidik untuk berperilaku baik

Mengenakan jilbab juga membuat perempuan berperilaku baik dan sesuai kaidah agama. Seseorang yang berjilbab pasti akan berusaha untuk menjalankan perintah agamanya.

9. Menutupi masalah rambut

Mengenakan jilbab akan menutupi masalah rambut yang mengurangi rasa kepercayaan diri.

10. Cantik dengan berjilbab

Banyak perempuan yang mengenakan jilbab terlihat sangat anggun dan cantik dalam kesehariannya.

Page 2

Video yang berhubungan

Postingan terbaru

LIHAT SEMUA