Surat an nas terdiri atas berapa ayat

Keutamaan Membaca Surat An Nas© Ilustrasi Berdoa (Foto: Shutterstock.com)

Sebagai Pelidung Diri

Mengamalkan surat An Nas dapat menjadi pelindung diri. Hal ini sesuai dengan sabda Rasulullah, “ Wahai Ibnu Abbas, maukah kamu aku beritahu sesuatu yang paling baik digunakan untuk berlindung?”

Ibnu Abbas menjawab, “ Iya wahai Rasulullah.” Beliapun bersabda: “ Qul a’udzu birabbil falaq dan Qul a’udzu birabbin nas, dua surat ini.” (HR. An-Nasa’i)

Orang yang membaca kedua surah tersebut akan dilindungi Allah dari segala kejahatan makhluk. Selain itu, kedua surah ini merupakan surah terbaik untuk melindungi diri.

“ Tidakkah kamu melihat ayat-ayat yang diturunkan di waktu malam dan tidak ada bandingannya sama sekali; Surat Al Falaq dan Surat An Nas.” (HR. Muslim)

Sebagai Obat

Surah An-Nas juga memiliki keutamaan sebagai obat. Terutama bila diamalkan sebelum tidur. Seperti yang dikatakan Rasulullah dalam sebuah hadits.

Disebutkan bahwa Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam apabila menghampiri tempat tidurnya, beliau menyatukan kedua telapak tangannya kemudian meniupnya, lalu membacakan pada keduanya, “ Qul huwallahu ahad, Qul a’udzu birobbil falaq, Qul a’udzu birobbin naas.” Kemudian beliau mengusapkan kedua telapak tangannya ke seluruh tubuhnya yang dapat ia jangkau. Beliau mulai dari kepala, wajah, dan bagian depan tubuhnya. Beliau melakukan itu tiga kali. [HR. Bukhari dan Muslim)

Terlindung dari Ain dan Sihir

Pada zaman Nabi, kaum kafir Quraisy selalu berusaha untuk menyakiti Nabi. Salah satunya dengan menggunakan ‘ain, yaitu upaya menyakiti orang lain melalui pandangan mata.

Kemudian Allah SWT mengajarkan kepada Nabi untuk membaca surat Al Falaq dan An Nas sebagai penangkalnya.

Rasulullah perah disihir oleh seorang Yahudi bernama Lubaid bin Asham. Ia menggunakan media pelepah kurma yang berisi rambut Rasulullah SAW. Didalamnya juga terdapat beberapa gigi sisir dan 11 ikatan yang ditusuk jarum.

Kemudian, Rasulullah SAW membaca surat Al Falaq dan surat An Nas. Setiap satu ayat dibacakan, terlepaslah satu ikatan hingga Rasulullah merasa lebih ringan. Ketika seluruh ayat telah dibacakan, terlepaslah seluruh ikatan tersebut.

Betapa banyak keutamaan membaca dan mengamalkan surat Al Falaq dan An Nas. Baik untuk melindungi dari 'ain, kejahatan di malam hari, sihir, hasad maupun waswas yang dihembuskan oleh setan.

(Diambil dari berbagai sumber)

MANTRA SUKABUMI - Surah An-Nas (bahasa Arab :النَّاسِ    Artinya: “Manusia”) adalah surah terakhir (ke-114) dalam al-Qur'an. Nama An-Nas diambil dari kata An-Nas yang berulang kali disebut dalam surat ini yang artinya manusia.

Surah ini termasuk dalam golongan surah makkiyah. Isi surah adalah menganjurkan manusia memohon perlindungan kepada Allah dari godaan syaitan baik yang berasal dari golongan manusia maupun jin.

Surat ini terdiri atas 6 ayat, termasuk golongan surat-surat Makkiyah, diturunkan sesudah surat Al Falaq. Nama An Naas diambil dari An Naas yang berulang kali disebut dalam surat ini yang artinya manusia.

Berikut ini bacaan surah An-Nas ayat 1-6 arab, latin, dan artinya dalam bahasa indonesia.

بِسْمِ اللّٰهِ الرَّحْمٰنِ الرَّحِيْمِ

قُلْ اَعُوْذُ بِرَبِّ النَّاسِۙ

Qul A'ụżu Birabbin-Nās

Katakanlah, “Aku Berlindung Kepada Tuhannya Manusia,

مَلِكِ النَّاسِۙ

JatimNetwork.com - Surah An Nas merupakan surah yang tergolong surah Makkiyah dan terdiri atas 6 ayat.

Surah An Nas yakni surah penutup ke-114 dalam Al-Qur'an. Nama An-Nas diambil dari kata An-Nas yang berulang kali disebut dalam surah ini yang berarti manusia.

Berikut ini adalah bacaan surah An Nas ayat 1 sampai 6 lengkap beserta ayat, latin, dan terjemah Indonesia

Baca Juga: Doa agar Dijauhkan dari Api Neraka, Cukup Baca Ini Sebanyak 3 Kali Setiap Hari Setelah Sholat Wajib

Surah An Nas

قُلْ أَعُوذُ بِرَبِّ النَّاسِ 

qul a'ụżu birabbin-nās

1. Katakanlah, “Aku berlindung kepada Tuhannya manusia,

​مَلِكِ النَّاسِ 

malikin-nās

2. Raja manusia

إِلَٰهِ النَّاسِ 

ilāhin-nās

3. Sembahan manusia

Baca Juga: Profil dan Rekam Jejak dr. Piprim, Dokter yang Anjurkan Pasien Covid-19 untuk Berpuasa Agar Segera Sembuh

مِن شَرِّ الْوَسْوَاسِ الْخَنَّاسِ 

min syarril-waswāsil-khannās

4. Dari kejahatan (bisikan) setan yang bersembunyi

الَّذِي يُوَسْوِسُ فِي صُدُورِ االنَّاس

allażī yuwaswisu fī ṣudụrin-nās

5. Yang membisikkan (kejahatan) ke dalam dada manusia

مِنَ الْ

minal-jinnati wan-nās

6. Dari (golongan) jin dan manusia.***

Terkini

Surat An Nas apa artinya?

Nama An-Nas diambil dari kata An-Nas yang berulang kali disebut dalam surah ini yang berarti manusia. Surah ini termasuk dalam golongan surah makkiyah terdiri dari 6 ayat. Isi surah adalah anjuran supaya manusia memohon perlindungan kepada Allah terhadap pengaruh hasutan jahat setan yang menyelinap di dalam diri.

Urutan surat ke berapakah surat An Nas?

Surat Annas adalah surah penutup ke-114 dalam Al Quran. Annas artinya manusia dan kata Annas diambil dari ayat pertama surat ini. Surat ini termasuk dalam golongan surah makkiyah dan terdiri dari 6 ayat. Annas turun sesudah surat Al Falaq dan sebelum surat Al Ikhlas.

Surat an nas di turunkan di kota apa?

Surah ini mengandung permohonan perlindungan kepada Allah SWT. Surah An Nas diturunkan di Mekkah sehingga termasuk golongan surah Makkiyah. Namun, ada pendapat lain yang mengatakan surah ini adalah Madaniyah karena turunnya dapat diketahui dari surah sebelumnya. Surah ke-114 ini terdiri dari 6 ayat.

Apa saja makhluk yang disebutkan dalam surat An Nas?

Surat An Nas menjelaskan bahwa waswas, bisa juga dari jin dan juga dari manusia. Surat An Nas juga memberikan penjelasan bahwa setan bisa dari golongan jin dan bisa dari golongan manusia.