Pernyataan umum pada teks eksplanasi terdapat pada struktur

Teks eksplanasi adalah teks yang berisi tentang proses ‘mengapa’ dan ‘bagaimana’ kejadian-kejadian alam, sosial, ilmu pengetahuan, budaya, dan lainnya dapat terjadi. Suatu kejadian baik itu kejadian alam maupun kejadian sosial yang terjadi di sekitar kita, selalu memiliki hubungan sebab akibat dan proses. Struktur teks eksplanasi yaitu:

  1. Pernyataan Umum, menjelaskan tentang gambaran umum fenomena atau peristiwa alam yang akan dibahas. Poinnya bisa mengangkat tentang proses bagaimana fenomena atau peristiwa alam tersebut bisa terjadi.
  2. Urutan Sebab Akibat, setelah mengetahui secara umum fenomena yang akan dibahas, pada bagian ini dijelaskan tentang penyebab dan akibat yang ditimbulkan dari fenomena tersebut. Terdapat deskripsi dalam beberapa paragraf terkait sebab dan akibatnya. Bagian ini disebut juga dengan deretan penjelas.
  3. Interpretasi, penarikan kesimpulan. Pada bagian ini berisi tanggapan atau pernyataan terkait fenomena yang diangkat dalam teks tersebut.

Pada paragraf di atas yang termasuk pernyataan umum adalah kalimat 1 yaitu Pelangi merupakan salah satu fenomena yang biasa terjadi ketika musim hujan. Pada bagian ini dijelaskan fenomena pelangi yang ada pada musim hujan, kalimat setelahnya berisi penjelasan sebab akibat pelangi terjadi.

Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah pilihan A. 

Teks eksplanasi adalah teks yang menjelaskan proses terjadinya fenomena alam, sosial, budaya, dan lainnya.

Teks eksplanasi memiliki struktur sebagai berikut.

  • Pernyataan umum: Pernyataan umum merupakan bagian teks eksplanasi yang berisi informasi umum tentang hal yang akan dibahas. Hal tersebut dapat berupa pengenalan fenomena atau penjelasannya.
  • Deretan penjelas: Deretan penjelas merupakan bagian teks eksplanasi yang berisi uraian atau penjelasan hal yang akan dibahas.
  • Interpretasi: Interpretasi merupakan bagian penutup yang berisi pendapat penulis tentang hal yang telah dibahas.

Dengan demikian, pernyataan umum dalam teks eksplanasi adalah bagian teks eksplanasi berisi tentang penjelasan umum tentang fenomena yang akan dibahas, bisa berupa pengenalan fenomena tersebut atau penjelasannya. 

Jakarta -

Pembahasan kali ini akan membahas tentang pengertian sampai struktur teks eksplanasi. Jika detikers ingin mengetahui lebih lanjut, detikers bisa menyimak pembahasan berikut sampai selesai.

Pengertian Teks Eksplanasi

Teks eksplanasi adalah teks yang menjelaskan tentang sebab akibat dari suatu fenomena, yang mana baik itu peristiwa alam, sosial, ilmu pengetahuan, budaya, dan yang lainnya.

Teks eksplanasi ini berisi mengenai fakta yang bisa menjawab pertanyaan-pertanyaan "bagaimana" dan "mengapa" dari suatu fenomena yang terjadi. Maka dari itu, tujuan dari teks eksplanasi yang utama adalah untuk memaparkan tentang proses serta sebab dari terjadinya suatu fenomena.

Di dalam teks eksplanasi penjelasan yang dipaparkan adalah berdasarkan bidang keilmuan yang bersifat ilmiah dan mengacu ke realita, fakta, teori, serta hasil
penelitian yang mana dilakukan oleh para ilmuwan.

Ciri-Ciri dari Teks Eksplanasi

Sama seperti teks yang lainnya, teks eksplanasi mempunyai beberapa ciri. Nah, di sini juga akan membahas tentang ciri-ciri tersebut. Berikut pembahasannya.

1. Ilmiah

Fenomena atau peristiwa yang dijelaskan di dalam teks eksplanasi adalah berdasarkan konteks yang ilmiah atau adalah berupa realita, fakta, teori, serta penelitian. Penjelasan itu bisa berupa sejarah, definisi atau klasifikasi.

2. Logis

Penjelasan tentang fenomena atau peristiwa di dalam teks eksplanasi sifatnya adalah logis serta teoretis.

3. Objektif

Penjelasan di dalam teks eksplanasi bisa disertai dengan argumen yang sifatnya objektif dan dengan didukung oleh teori relevan, sehingga bisa juga dijadikan sebagai rujukan valid.

4. Bukan merupakan teks eksposisi

Teks eksplanasi tidak mempunyai tujuan yang memengaruhi pembaca, namun memaparkan tentang fakta yang menurut bidang keilmuan.

5. Bukan merupakan teks prosedur

Teks eksplanasi menjelaskan tentang proses alami, tidak disadari, serta dalam jangka waktu panjang.

Nah, itulah beberapa ciri dari teks eksplanasi. Selanjutnya yang perlu detikers ketahui adalah mengenai struktur teks ekplanasi. Pembahasannya sebagai berikut.


Struktur Teks Eksplanasi

Adapun struktur teks eksplanasi adalah sebagai berikut.

1. Pernyataan umum

Pernyataan umum adalah bagian yang menjelaskan tentang latar belakang serta tinjauan umum topik yang bisa berupa klasifikasi, definisi, sejarah, serta asal usul. Bagian ini berupa gambaran yang umum mengenai apa, mengapa, serta bagaimana proses fenomena atau peristiwa alam yang terjadi.

2. Deretan penjelas

Bagian ini isinya adalah perincian proses atau sebab dari terjadinya suatu peristiwa atau fenomena yang juga mencakup tentang akibat serta dampak ditimbulkan.

3. Interpretasi

Bagian yang satu ini isinya adalah penafsiran penulis tentang topik dengan perspektif yang tertentu dan lebih luas serta menyeluruh, dan juga menjelaskan mengenai korelasi peristiwa atau fenomena yang menyertai.

4. Simpulan

Ini merupakan bagian akhirnya. Di bagian akhir teks ini terdapat tanggapan dari penulis di dalam menyikapi tentang peristiwa atau fenomena yang berupa pernyataan reflektif sifatnya umum.

Langkah-Langkah Menulis Teks Eksplanasi

Setelah mengetahui beberapa hal di atas, detikers juga harus mengetahui beberapa langkah membuat teks eksplanasi. Berikut langkah-langkah menulis teks eksplanasi tersebut.

  • Di sini detikers harus menentukan lebih dulu peristiwa atau fenomena alam, budaya, sosial yang ingin untuk disajikan.
  • Setelah itu, buatlah kerangka karangan yang berdasarkan pada struktur teks di atas.
  • Detikers harus mencantumkan fakta serta data yang dikumpulkan di bagian penggambaran rangkaian peristiwa atau kejadian.
  • Kemudian, kembangkanlah kerangka karangan sampai menjadi teks utuh.
  • Terakhir, periksalah dan baca kembali teks yang sudah dibuat. Lakukan penyuntingan jika terdapat kalimat tidak sesuai ataupun ada kesalahan di dalam penulisan.

Nah, demikian pembahasan mengenai pengertian hingga struktur teks eksplanasi.

(pal/pal)

Tema syair "Omicron" 4. Jumlah bait sayair sebanyak 3 bait. 5. Satu bait terdiri atas 4 baris dengan pola rima akhir yang sama a-a-a-a.. 6. Satu baris … syair terdiri atas 8-12 suku kata. Silahkan dijawab dengan benar sesuai instruksi​

1 Ral adashov aku dalam cerita ng M sebangku ikal adalah Identit käryis e. Smogmis Nivel mig hemmanfaat bagi pas Remaj b. Bagim tafsiran (potager) Cat … ini tededi i desn Clannung Belkong Teme yang dimulai kartika SD Mohamaddiyah Bagia evakuasi Novel kar pelangt yang ditulis Andrea Hirata. d. Bagian orientasi tidak harga populer di indonesia tertapi juga di Jur indonesia​

pertanyaaan1) apa tema drama tersebut?2) siapa tokoh cerita drama tersebut dan bagaimana karakter tokoh masing-masing?3)melalui apa kamu bisa mengetah … ui watak tokoh-tokoh ceritanya?4) di mana latar tempat cerita?5) kapan/saat apa peristiwa cerita terjadi?6) bagaimana suasana cerita?7)pesan/amanat apa yang ingin disampaikan dalam drama tersebut?nb;tolong bantuannya plisss jangan ngasal yg ngasal direport! tolong dijawab semua​

pllliiiiissss siapa aja yg bisaaaa....2 no. lagi yaaku janji bakalan ngasih bintang ☆☆☆☆☆sama aku fllow / ♡​

tolong banget ya, soalnya mau dikumpul hari ini​

ceritq pendidikan pancasila dan kewarnegaraan cerita​

tlong banget ya siapa aja yg bisa.....jangan gasal​

ungkapkan lah perasaanmu tentang tatap muka di sekolah 100% .ungkapkan dengan kalimat yg panjang​

Jelaskan yang dimaksud dengan unsur rasa percaya diri pada ikan?​

buatlah telaah pantun berikut! pergi ke kota mencari perahuke kota naik perahu janganlah bosan membaca buku banyak membaca banyak tahu​

Video yang berhubungan

Postingan terbaru

LIHAT SEMUA