Media sosial menjadi media yang efektif untuk menyebarluaskan sastra

Dilihat 17,264 pengunjung

Saat ini banyak sekali konten-konten yang tersebar di media sosial. Hal ini tidak mengherankan, mengingat pengguna media sosial merupakan masyarakat dari seluruh dunia sehingga media sosial memiliki kekuatan potensial untuk menyebarluaskan sebuah konten. Bahkan tidak sedikit pembuat konten yang dapat meraup keuntungan secara finansial dari media sosial, loh!

Sobat SMP tentunya juga dapat menunjukkan bakat, kemampuan, serta kreativitas dengan membuat konten di media sosial. Tetapi konten tersebut harus dipastikan memiliki nilai positif, sehingga dapat bermanfaat bagi orang lain yang melihatnya. Jadi, konten-konten kreatif apa sajakah yang bisa Sobat SMP bagikan di media sosial? 

1.Video 

Sobat SMP bisa membuat karya berupa konten video yang menampilkan kreativitas dalam bidang musik, video kegiatan ekstrakurikuler, video pembelajaran, dan tutorial yang menarik, seperti tutorial memasak, video yang menampilkan kemampuan menggunakan bahasa, video membuat karya seni / keterampilan, atau video yang terkait dengan tugas atau pekerjaan rumah dari sekolah. Selain menunjukkan kemampuan diri, Sobat SMP juga dapat membuat video dengan topik dan tema yang sedang hangat dibicarakan oleh teman-teman di sekitar atau topik yang menarik berdasarkan situasi terkini. Misalnya, membuat konten video cara memakai masker yang benar, membuat video cara menjaga jarak di masa pandemi Covid-19, atau membuat video tutorial cara menggunakan dan mengoptimalkan aplikasi zoom meeting di kalangan SMP.

2. Foto

Jika Sobat SMP senang dengan dunia fotografi, maka bisa jadi konten foto adalah konten yang tepat untuk dipublikasikan di sosial media. Ada banyak sekali hal-hal yang bisa diabadikan dari balik lensa kamera sebagai karya seni fotografi, misalnya saja pemandangan yang indah, arsitektur gedung yang megah, kehidupan masyarakat, foto dengan orang lain sebagai model, foto binatang, bahkan foto makanan dan minuman.Sobat SMP bisa mengasah kemampuan fotografi dengan memposting karya-karya foto kreatif secara rutin di platform media sosial seperti Instagram atau Facebook. Tak perlu menggunakan kamera mahal, Sobat SMP bisa berkarya dengan memanfaatkan kamera dari ponsel yang dimiliki. Jangan lupa gunakan caption yang menarik, serta tagar yang sesuai dengan foto tersebut, ya. Siapa tahu Sobat SMP bisa menjadi fotografer profesional di masa depan. 

3. Tulisan 

Baca Juga  SMP Negeri 4 Pakem Leading Dalam Pemanfaatan TI Untuk PIJ

Bagi Sobat SMP yang memiliki kemampuan menulis, media sosial juga merupakan sarana yang baik untuk menunjukkan kreativitas dalam menulis. Sobat SMP dapat menulis dalam blog pribadi, microblog, bahkan menulis puisi atau cerpen. Jika ingin menulis suatu karya tulis yang cukup panjang tanpa batasan karakter, situs blog seperti wordpress, blogspot, dan wix bisa dipilih. Sedangkan jika Sobat SMP ingin menulis microblog, pastikan topik yang dipilih bisa dijelaskan dengan singkat, padat, menarik, dan inspiratif. Ide untuk konten tulisan blog atau microblog juga sangat variatif, seperti tips menabung untuk pelajar SMP, tips belajar efektif di rumah, atau cerita pengalaman pribadi yang inspiratif. 

4. Audio

Salah satu jenis karya yang bisa Sobat SMP buat adalah konten audio karena konten audio masih cukup banyak diminati oleh masyarakat Indonesia bahkan dunia. Apa Sobat SMP pernah mendengarkan siniar (podcast)? Pada mulanya, siniar merupakan konten yang hanya berbasis audio, namun kini banyak dikembangkan dalam format audio visual (video). Siniar berbasis audio memiliki peminat tersendiri yang masih setia mendengarkan. Sebab itu, Sobat SMP bisa mencoba membuat konten siniar berbasis audio seperti membaca puisi, mendongeng, membuat konten sharing inspiratif mengenai suatu topik, atau konten bercerita.

Selain membuat konten-konten inspiratif seperti di atas, Sobat SMP juga dapat mengetahui cara bijak dan kreatif dalam bermedia sosial dengan membaca panduan berikut ini. Dengan membuat konten-konten positif dan kreatif di media sosial, tanpa disadari Sobat SMP bisa mengembangkan diri lebih jauh. Oleh karena itu, tetap bijak dalam berkarya dan bermedia sosial, ya!

Penulis: Pengelola Web Direktorat SMP

Referensi: //ditsmp.kemdikbud.go.id/bijak-dan-kreatif-dalam-bermedia-sosial/

Buatlah paragraf isi dan paragraf penutup dari pendahuluan esai berikut. Paragraf isi disusun minimal dua paragraf dan paragraf penutup minimal satu p … aragraf.Judul : Peran Mahasiswa dalam Membina dan Mengembangkan Bahasa Indonesia. Dalam dunia pendidikan, mahasiswa adalah generasi pelajar tingkat tertinggi yang membutuhkan kemampuan berbahasa formal. Kemampuan tersebut dibutuhkan untuk berkomunikasi baik secara lisan maupun tulisan dalam lingkungan besar akademik. Selain itu, mahasiswa sudah sepatutnya menggunakan dan melestarikan bahasa Indonesia yang baik dan benar sebagai bahasa resmi yang berfungsi sebagai pengantar akademik, pembangun kecerdasan, dan sarana berpikir logis. Sebagai teladan masyarakat terpelajar dan salah satu agen perubahan (agent of change), mahasiswa dapat berkontribusi dalam perkembangan bahasa Indonesia dengan mempelajari bahasa secara mendalam, menghasilkan karya, dan mengedukasi masyarakat luas. Esai ini akan menjelaskan peran mahasiswa dalam membina dan mengembangkan bahasa Indonesia.​

Tak mungkin kulupakan perihal dirimuKemarin pun masih ditemani harapan semuMenanti bayanganmu yang tak kunjung temuPadahal luka-luka masih saja baruKe … tika hati terluka, sendu, dan rinduNamun, mampu mengikat relung kalbu Aku hanya punya pesan rinduYang tak pernah sampai pada dirimuTolong cek puisi saya kak, temanya kehilangan​

Namun, kau goreskan hati dengan kepergianmuMelapah pedihnya seluruh isi jiwaYang tinggal hanyalah mantra cintaTerpasung bersama raga sekuntum puspaTak … mungkin kulupakan perihal dirimuKemarin pun masih ditemani harapan semuMenanti bayanganmu yang tak kunjung temuPadahal luka-luka masih saja baruKetika hati terluka, sendu, dan rinduNamun, mampu mengikat relung kalbu Aku hanya punya pesan rinduYang tak pernah sampai pada dirimuTolong cek puisi saya kak, temanya kehilangan​

tolong dong nanti paket lengkap lagi​

Buatlah sebuah paragraf akademik dengan ketentuan berikut 1. Buatlah kerangka paragraf akademik dengan memilih salah satu topik berikut. a. Kreativita … s Berbahasa Generasi Muda Indonesia b. Peran Bahasa Indonesia dalam Menunjang Studi c. Bahasa Indonesia di Era Digital 2. Tentukan kalimat utama dari paragraf yang disusun! 3. Tentukan jenis paragraf yang Anda susun berdasarkan: a. letak kalimat utama b. pola pengembangan c. fungsi!

Analisislah jenis paragraf berikut berdasarkan: letak kalimat utama, pola pengembangan, dan fungsinya! PARAGRAF 1 Sektor transportasi merupakan salah … satu sektor yang memberikan dampak cukup besar terhadap lingkungan. Penggunaan bahan bakar fosil menjadi penyebab utama terjadinya pencemaran udara terutama di daerah perkotaan. Pencemaran tersebut diakibatkan oleh gas buang lalu lintas yang dipengaruhi volume lalu lintas, proporsi kendaraan berat, kecepatan, dan jarak antara sumbu jalan dan titik yang ditinjau. PARAGRAF 2 Penyelidikan tentang temperamen dan watak manusia telah dilakukan sejak dahulu kala. Hippocrates dan Galenus mengemukakan bahwa manusia dapat dibagi menjadi empat golongan menurut keadaan zat-zat cair yang ada di dalam tubuhnya. Empat golongan tersebut adalah sanguistis, kolerisi, flegmatis, dan melankolis. Sanguistis (banyak darah) adalah manusia yang sifatnya periang, gembira, optimis, dan lekas berubah-ubah. Kemudian, kolerisi (banyak empedu kuning), yaitu manusia yang memiliki sifat garang, hebat, lekas marah, dan agresif. Selanjutnya, flegmatis (banyak lendir), yaitu manusia yang sifatnya tenang, tidak mudah berubah, dan lamban. Terakhir, melankolis (banyak empedu hitam) memiliki sifat muram, tidak gembira, dan pesimis. PARAGRAF 3 Beberapa tahun ini Refli rajin mencatat harga bahan makanan, termasuk harga telur ayam, ketika menjelang lebaran. Setiap tahun, dimulai dari tahun 2000, di berbagai pasar di Jakarta Utara tercatat harga telur ayam selalu fluktuatif, tetapi lebih banyak naik daripada turun. Di pasar Jakarta Selatan dan Jakarta Barat, harga telur ayam dari tahun ke tahun selalu merayap naik, mungkin karena keduanya dekat dengan daerah pemasok telur ayam, yakni Bogor dan Tangerang. Namun, pasar di Jakarta Pusat, harga telur ayam terus melonjak manakala lebaran kira-kira tinggal seminggu. Dapat diyakinkan bahwa harga telur ayam selalu naik ketika menjelang lebaran.

menyusui anak adalah ciri hewana.oviparb.viviparc.ovoviviparmakasih dah jawab semoga ilmu nya bertambah AMIN..saya ber terimakasih sekali lagi entar s … aya kasi peket lengkap kak/bang​

sampah plastik sangat berbahaya jika di buang sembarangan sampah plastik tidak bisa busuk ini berarti bahaya. sampah plastik tidak dapat di daur ulang … sampah plastik dapat menyebabkan ekosistem terganggu. sebutkan gagasan pendukung​

Ada berapakah Alfabet A - Z ? ​

Berikan contoh analisis lapis makna puisi ​

Video yang berhubungan

Postingan terbaru

LIHAT SEMUA