Banyaknya macam gamet yang terbentuk dari organisme bergenotipe aa bb cc dd ee ff adalah

Menentukan banyaknya gamet,  genotip, dan fenotip dalam suatu persilangan merupakan langkah awal yang harus kita lakukan dalam membuat diagram persilangan. Berikut ini adalah cara mudah menentukan dan menghitung macam gamet, genotip, dan fenotip suatu persilangan.

1. Cara Menentukan Jumlah Macam Gamet

Jumlah macam gamet dari induk dapat dihitung menggunakan rumus 2n (baca: 2 pangkat n) dengan n merupakan jumlah pasangan alel heterozigot yang bebas memisah.

Teknik dalam mencari macam gametnya adalah dengan Diagram Anak Garpu. Langkah - langkahnya adalah sebagai berikut:

*) Penulisan alel heterozigot dilakukan secara terpisah, sedangkan yang alel homozigot ditulis salah satu.



*) Pada alel heterozigot diberi penghubung garis bercabang, sedangkan  pada alel homozigot diberi penghubung garis lurus

Contoh 01

Terdapat individu memiliki 2 pasang alel heterozigot yang bergenotip Pp Qq RR. Tentukan berapa jumlah dan macam gametnya!

Penyelesaian

Diketahui:

Genotip Pp Qq RR (terdapat 2 pasang alel heterozigot dan 1 pasang alel homozigot)

Ditanya:

Jumlah dan macam gametnya = ..... ?

Jawab:


Digunakan rumus 2n untuk mencari jumlah macam gametnya, di mana n adalah pasangan alel heterozigot. Maka didapatkan 22 = 4 macam gamet.

Macam gametnya dapat dicari dengan menggunakan Diagram Anak Garpu seperti Gambar 01.

Jadi macam gamet yang dihasilkan adalah PQR, PqR, pQR, dan pqR.

Contoh 02

Carilah jumlah dan macam gamet yang terbentuk dari individu bergenotip EeFf Gg Hh!

Penyelesaian

Diketahui :

Genotip EeFf Gg Hh memiliki 4 pasangan alel heterozigot. Namun, pada genotip tersebut terdapat tautan antara Alel Ee dan Ff, sehingga dihitung 3 pasangan alel yang heterozigot.

Ditanya :

Jumlah dan macam gametnya = ..... ?

Jawab :

Karena terdapat tautan alel, maka jumlah macam gametnya sebanyak :

2n = 23 = 8 macam

Untuk membuktikan kedelapan macam gamet tersebut, maka digunakan metode diagram anak garpu pada Gambar 02.

Jadi, dari diagram di atas dapat diketahui macam gametnya adalah EFGH, RFGh, EFgH, EFgh, efGH, efGh, efgH, dan efgh.

2. Cara Menentukan Macam Genotip dan Fenotip Hasil Keturunan

Dalam menentukan genotip dan fenotip hasil keturunan, maka cara termudahnya adalah langsung dengan memasangkan alel antara kedua induk yang sealel, menghitung jumlahnya kemudian menggabungkan dengan alel lainnya yang bukan sealel dan mengalikan koefisiennya.

Contoh 03

Sebuah tanaman Kacang Ercis biji bulat kuning heterozigot bergenotip (BbKk) disilangkan dengan sesamanya. Tentukan rasio fenotip keturunannya jika sifat alel Bulat (B) dan Kuning (K) dominan terhadap alel Keriput (b) dan Hijau (h)!

Penyelesaian

Diketahui :

Ercis bergenotip BbKk dengan fenotip biji Bulat Kuning disilangkan sesamanya. Alel B dan K dominan terhadap b dan k.

Ditanya :

Rasio fenotip keturnannya berapa ?

Jawab :


P1 : BbKk (Biji bulat - kuning jantan) >< BbKk (Biji bulat - kuning betina)

G1 :  BK, Bk, bK, dan bk (jantan) - BK, Bk, bK, dan bk (betina)

F1 : Gambar 03

- B jantan dengan K dan k betina.


- b jantan dengan K dan k betina.

- K jantan dengan B dan b betina.


- k jantan dengan B dan b betina. Maka dari cara tersebut didapatkan jumlah : BB = 1, Bb = 2, bb = 1 KK = 1, Kk = 2, kk = 1 Selanjutnya, dilakukan penggabungan dari alel - alel tersebut menjadi seperti berikut :

1 BB digabung dengan :

1 KK menjadi 1 BBKK (biji bulat - kuning). 2 Kk menjadi 2 BBKk biji bulat kuning). 1 kk menjadi 1 BBkk (biji bulatiuu - hijau).

2 Bb digabung dengan :

1 KK menjadi 2 BbKK (biji bulat - kuning). 2 Kk menjadi 4 BbKk (biji bulat - kuning). 1 kk menjadi 2 Bbkk (biji bulat - hijau.

1 bb digabung dengan :

1 KK mennjadi 1 bbKK (biji bulat - hijau). 2 Kk menjadi 2 bbKk (biji keriput - kuning). 1 kk menjadi 1 bbkk (biji keriput - hijau). Jumlah fenotip pada F1 di atas adalah :

*) Biji bulat kuning = 9


*) Biji bulat hijau = 3
*) Biji keriput kuning = 3
*) Biji keriput hijau = 1

Jadi, dari hasil di atas rasio fenotip F1 didapatkan :

= Bulat-kuning : Bulat-hijau : Keriput-kuning : Keriput-hijau = 9 : 3 : 3 : 1

3. Rumus Hubungan antara Jumlah Sifat Beda dengan Jumlah Genotip - Fenotip pada F2 (keturunan kedua)


Cara Menentukan Jumlah Gamet dan Menghitung Macam Genotip - Fenotip Beserta Contoh Soalnya
Untuk memudahkan kita dalam mencari jumlah macam genotip dan fenotip pada keturunan kedua (F2), maka dapat dicari menggunakan rumus berikut ini berdasatkan pada jumlah sifat beda yang akan disilangkan.

Jumlah sifat beda = n


Jumlah jenis gamet F2 = 2n
Jumlah jenis gamet F2 = 3n
Jumlah jenis fenotip F2 = 2n
Jumlah perbandingan F2 = 4n
Perbandingan fenotip F2 pada :
1 sifat beda = 3 : 1
2 sifat beda = 9 : 3 : 3 : 1
3 sifat beda = 27 : 9 : 9 : 9 : 3 : 3 : 3 : 1
4 sifat beda = 81 : 27 : 27 : 27 : 27 : 9 : 9 : 9 : 9 : 3 : 3 : 3 : 3 : 1

Contoh 04

Diketahui suatu individu disilangkan secara dihibrid. Tentukan jenis jumlah gamet F2, jumlah jenis genotip F2, jumlah jenis fenotip F2, jumlah perbandingan F2, dan perbandingan fenotip pada F2!

Penyelesaian

Diketahui :

Persilangan dihibrid (melibatkan 2 sifat beda, n = 2)

Ditanya :

Jumlah jenis dan macam gamet, genotip, fenotip, dan perbandingan serta perbandingan fenotip pada F2 = ..... ?

Jawab :


Karena n = 2, maka jumlah jenis gamet F2-nya 2n = 4, jumlah jenis gamet F2-nya = 3n = 9, jumlah jenis fenotip F2-nya = 2n = 4, jumlah perbandingan F2-nya = 4n = 16, serta perbandingan fenotip F2-nya = 9 : 3 : 3 : 1.

Rumus Menghitung Jumlah Gamet dalam Genotipe. Top 1: Berapa macam gamet yang akan dibentuk oleh individu ... - Brainly. Top 1: Macam gamet yang akan timbul dari individu dengan .... Top 1: jika individu bergenotif AaBbCcDd gen C dan D bertautan ... - Brainly.

Top 1: Berapa macam gamet yang akan dibentuk oleh individu dengan ...

Pengarang: brainly.co.id - Peringkat 97

Ringkasan: . fungsi peredaran darah yang tidak ada di serangga ​ . contoh kasus infeksi nosokomial​ . Tuliskan rumus alkohol atau asam laktat yang dihasilkan dari proses fermentasi tapai ketan . tahi kuping besi zat-zat mematikan dan juga zat perekat pada sharkan bahan penyusun salah satu fungsi tahi kuping yang benar adalah a mencegah masukny. … a air kedalam telinga B mencegah kelancarannya masuk suara C mencegah infeksi mikroorganisme D mencegah kesehatan gendang

Hasil pencarian yang cocok: Banyak gamet yang akan dibentuk oleh individu dengan genotip : 1. AaBbCcDD ada 8 gamet. 2. AaBbCCDdEEffGg ada 16 gamet ... ...

Top 2: berapa macam gamet dari genotip Aa,Bb,Cc,Dd,Ee,Ff? - Brainly.co.id

Pengarang: brainly.co.id - Peringkat 102

Ringkasan: . fungsi peredaran darah yang tidak ada di serangga ​ . contoh kasus infeksi nosokomial​ . Tuliskan rumus alkohol atau asam laktat yang dihasilkan dari proses fermentasi tapai ketan tahi kuping besi zat-zat mematikan dan juga zat perekat pada sharkan bahan penyusun salah satu fungsi tahi kuping yang benar adalah a mencegah masukny. … a air kedalam telinga B mencegah kelancarannya masuk suara C mencegah infeksi mikroorganisme D mencegah kesehatan gendang

Hasil pencarian yang cocok: Berapa macam gamet dari genotip Aa,Bb,Cc,Dd,Ee,Ff? - 12709665. ...

Top 3: Jumlah gamet yang dihasilkan dari individu bergeno... - Roboguru

Pengarang: roboguru.ruangguru.com - Peringkat 188

Ringkasan: Rumus untuk menghitung jumlah gamet yang dihasilkan suatu individu dapat dilakukan dengan menggunakan rumus 2n  dimana n adalah alel heterozigot. . Individu dengan genotif AaBBCcDDEe memiliki 3 alel heterozigot yitu Aa, Cc, dan Ee sehingga nilai n = 3. Sehingga jumlah gamet  . Jumlah gamet yang dapat terbentuk dari individu bergenotip AaBBCcDDEe adalah sebanyak 8 macam gamet.  Dengan demikia, pilihan jawaban yang tepat adalah C..

Hasil pencarian yang cocok: Jumlah gamet yang dihasilkan dari individu bergenotip AaBBCcDDEe adalah …. ...

Top 4: Jumlah gamet yang dapat dihasilkan dari genotip Aa... - Roboguru

Pengarang: roboguru.ruangguru.com - Peringkat 180

Ringkasan: Jumlah gamet dapat diketahui dengan menggunakan rumus   dimana “n” adalah jumlah alel heterozigot.  Individu dengan genotip AaBBCCDd memiliki dua alel heterozigot yaitu Aa dan Dd, sehingga jumlah n adalah 2.  Jumlah gamet =  =  = 4. Dengan demikian, pilihan jawaban yang tepat adalah A..

Hasil pencarian yang cocok: Jumlah gamet yang dapat dihasilkan dari genotip AaBBCCDd adalah .... ...

Top 5: Cara Menghitung Jumlah Gamet Dalam Persilangan Hukum Mendel

Pengarang: zenius.net - Peringkat 134

Ringkasan: . Halo Sobat Zenius! Pada artikel kali ini, gue bakal membahas salah satu kendala yang dihadapi oleh para siswa, yaitu cara menghitung jumlah gamet pada genotipe di persilangan hukum mendel. Di tulisan sebelumnya gue udah pernah menjelaskan mengenai hukum I dan II Mendel beserta contoh soalnya, di artikel ini. Meskipun sepele, banyak banget yang gagal fokus dan berakhir dengan jawaban yang salah. Di sini gue akan coba kasih caranya menghitung jumlah gamet dengan mudah dan cepat. Penasaran gimana

Hasil pencarian yang cocok: 14 Apr 2022 — Untuk soal nomor 1, ketemu deh gamet yang terbentuk dari genotip AaBbCc adalah sebanyak 8 gamet. Nah, buat yang soal nomor 2 ini terdapat ... ...

Top 6: Dari genotipe Aa BB Cc Dd Ee akan dihasilkan jumlah gamet sebanyak

Pengarang: dimanakahletak.com - Peringkat 163

Ringkasan: Rumus Menghitung Jumlah Gamet dalam Genotipe.Top 1: Berapa macam gamet yang akan dibentuk oleh individu ... - Brainly Pengarang: brainly.co.id - Peringkat 100Ringkasan:. gambarkan struktur kulit beserta bagian-bagiannya dan jelaskan fungsi setiap bagian-bagiannya​ . 4.Pada batang dapat mengalami modifikasi, berdasarkan letaknya dibagi menjadi 3 sebutkan dan berilah contohnya . Kejadian di mana panas di Bumi terperangkap karena terhalang oles gas emisi seperti karbon dioksida pada atmosfer. Gas

Hasil pencarian yang cocok: 8 hari yang lalu — Rumus Menghitung Jumlah Gamet dalam Genotipe. Top 1: Berapa macam gamet yang akan dibentuk oleh individu . ...

Top 7: Top 9 macam gamet yang akan timbul dari individu dengan genotip aa bb ...

Pengarang: dimanakahletak.com - Peringkat 210

Ringkasan: Top 1: Macam gamet yang akan timbul dari individu dengan ...Pengarang: roboguru.ruangguru.com - Peringkat187Ringkasan: Jumlah macam gamet yang dihasilkan oleh individu dapat dihitung dengan menggunakan rumus 2n, dengan n adalah jumlah pasangan alel heterozigot yang bebas memisah. Sementara itu, macam gametnya dapat diketahui dengan menggunakan diagram anak garpu.  Langkah mencari macam gamet adalah sebagai berikut: Alel heterozigot dituliskan secara terpisah, sedangkan alel

Hasil pencarian yang cocok: Brainly; Top 3: Berapa macam gamet yang akan dibentuk oleh individu ... - Brainly; Top 4: Berapa macam gamet dari genotip Aa,Bb,Cc,Dd,Ee,Ff ... - KUDO. ...

Top 8: Handwriting and Numbers - Aa Bb Cc Dd Ee F Gg Hh Ii Jj Kk Ll Mm Nn Oo ...

Pengarang: lymington-inf.hants.sch.uk - Peringkat 166

Hasil pencarian yang cocok: Aa Bb Cc Dd Ee F. Gg Hh Ii Jj Kk Ll. Mm Nn Oo Pp Qq. Rr Ss Tt Uu Vv. Ww Xx Yy Zz. 0 1 2 3 4 5 6 7. 8 9 10 11 12 13 14. 15 16 17 18 19 20. 30 40 50 60 70. ...

Top 9: Banyaknya gamet yang kemungkinan terjadi pada suatu individu yang ...

Pengarang: apaartidari.com - Peringkat 190

Ringkasan: . yosiachristianowq0xo . yosiachristianowq0xo. AaBbCcDd ya kak?Kalau begitu, jumlah gamet yang mungkin terjadi = 2^n. Dengan n menandakan berapa banyak jumlah gen yang heterozigot.AaBbCcDdAda 4 gen heterozigot, berarti, kita masukkan saja ke rumusnya. 2^4, jawabannya adalah 16.Semoga membantu :] . Banyaknya gamet yang kemungkinan terjadi pada suatu individu yang bergenotipe AaBb dan CcDd adalah 4 macam gametAaBb = AB,Ab,aB,abCcDd = CD, Cd, cD, cdPEMBAHASANPENENTUAN JUMLAH GAMETDalam menentuka

Hasil pencarian yang cocok: yosiachristianowq0xo yosiachristianowq0xo AaBbCcDd ya kak? ... Jumlah gamet yang dapat terbentuk dari individu bergenotip AaBBCcDDEe adalah sebanyak 8 macam ... ...

Top 10: Top 10 jika seorang individu memiliki genotip aabbcc tentukan jumlah ...

Pengarang: belajardenganbaik.com - Peringkat 224

Ringkasan: Rumus Menghitung Jumlah Gamet dalam Genotipe.Top 1: jika individu bergenotif AaBbCcDd gen C dan D bertautan ... - BrainlyPengarang: brainly.co.id - Peringkat104Ringkasan:. Regenerasi neuron yang rusak memerlukan neurilemma. Neuron tidak dapat membelah secara mitosis, tetapi serabut dapat beregenerasi jika badan selnya ma. … sih utuh. Jika akson mengalami kerusakan berat maka neurilemma (lapisan sel-sel Schwann) yang melapisinya melakukan pembelahan mitosis untuk menutup luka. Jika bagian distal

Hasil pencarian yang cocok: Hasil pencarian yang cocok: Jika individu bergenotif AaBbCcDd, gen C dan D bertautan, maka macam gamet yang terbentuk adalah... ... Top 5: Perhitungan Jumlah ... ...

Video yang berhubungan

Postingan terbaru

LIHAT SEMUA